Breaking News

Artikel

PENGAKUAN TATYANA TENTANG YUSUF MANSUR (4)

Sahabat Tatyana, Kiki : Saya Kenal tapi Tidak Soal Pribadi Tanggal 3 April, sebelum masuk Ramadhan, Tatyana mengirim pesan kepada penulis. “Saya rencana ada di Bandung sekitar tanggal belasan. (Untuk kepastiannya) saya kabarin ya,” begitu tulis Tatana. Memang sejak artikel https://thayyibah.com/2021/02/08/42420/pengakuan-mantan-isteri-yusuf-mansur-dia-pembohong/ tayang di media ini, Tatyana yang mengaku pernah menjadi istri simpanan Yusuf Mansur ini beberapa kali berjanji mau menemui ...

Read More »

Cinta, Kesuksesan dan Kekayaan

Oleh: Ribut Wahyudi Barangkali di antara kalian ada yang sudah pernah mendengar cerita ini. Aku akan mengisahkan kembali di sini ya, tentu dengan bahasaku. Pada suatu hari yang cerah, seorang wanita sedang menyirami bunga di pekarangan rumahnya saat tiga lelaki tua berbaju putih yang tampak kelelahan melintas. “Hey, kalian terlihat lelah. Mampirlah ke rumah, biar aku buatkan teh hangat dan ...

Read More »

Pukulan Tak terlupakan

Oleh: Salim A. Fillah Begitu kuatnya atsar pendidikan yang diberikan oleh Syaikh Aaq Syamsuddin dalam diri Muhammad Al Fatih berpangkal dari kekuatan ruhaniah beliau. Dengan penuh keikhlasan, Syaikh Aaq sedia mendampingi Sang Sultan dalam berbagai keadaan. Suatu ketika setelah kemenangan 29 Mei 1453 itu Sang Sultan hendak menemui sang guru untuk menyampaikan hal penting, namun Syaikh menolak. “Beliau tak mau ...

Read More »

Yusuf Mansur Gencar Promosikan Darul Mansur, Begini Keadaannya

Sepanjang Februari hingga Maret yang baru lalu, Yusuf Mansur gencar mempromosikan dua cabang baru pesantren miliknya. Pertama di Wanayasa, Purwakarta, Jawa Barat. Kedua di Rumpin, Bogor, Jawa Barat. Dalam promo-promonya, Yusuf Mansur mengatakan, kedua cabang pesantrennya yang diberinama Darul Mansur ini sudah menerima pendaftaran santri baru. Hanya 5 juta rupiah. Begitu biaya yang diminta Yusuf Mansur untuk santri baru. Uang ...

Read More »

Bersedekah Untuk Mendapatkan Dunia

(Catatan Untuk Yusuf Mansur) Oleh: HM Joesoef (Wartawan Senior)   Ustadz Athian Ali M Da’i dari Bandung mengatakan, “Jika seseorang bersedekah, hendaknya diniatkan semata-mata karena Allah, bukan karena yang lain.” Begitu pula di era sahabat, mereka bersedekah untuk mendapatkan ridha Allah. Tetapi, Yusuf Mansur justru melakukan hal yang sebaliknya. Dalam bukunya “Boleh Gak Sih Ngarep: Belajar Tentang Sedekah” Yusuf Mansur ...

Read More »

GEBANG TINATAR, TEGALSARI

Kyai Ageng Mohammad Besari dan Cikal Bakal Pesantren Oleh: Salim A. Fillah Pada tahun 1742 itu, ibukota Mataram di Kartasura bedah, hancur terjarah. Gabungan kekuatan Mas Garendi dan pasukan Tionghoa yang ditindas Gubernur Jenderal VOC Adrian Valkenier di Batavia mengamuk. Sang Raja, Susuhunan Pakubuwono II terpaksa diungsikan ke Ponorogo, ke kediaman seorang ‘Alim yang Zahid, Kyai Ageng Mohammad Besari. Di ...

Read More »

Sebuah Catatan

Oleh: Davy Byanca Seorang mantan pengacara yang saat ini beralih profesi menjadi seorang visoner, ahli di bidang kepemimpinan dan penemuan diri, Robin Sharma dalam bukunya berjudul “Who Will Cry When You Die?” telah menulis begitu banyak hakikat kehidupan dan pelajaran hidup untuk dibagikan kepada para pembacanya. Tentu dari sudut pandang agama dan kepercayaan yang diyakininya. Dari sekian banyak kalimat bijak ...

Read More »

Beli-Beli Indonesia, Memborong Masalah!

(Catatan Buat Yusuf Mansur) Oleh: HM Joesoef (Wartawan Senior) Ketika hendak menghimpun investasi umat, Yusuf Mansur selalu mengatakan “Beli-Beli Indonesia”. Istilah tersebut mulai muncul ketika ia gencar-gencarnya memulung dana umat berjudul Patungan Usaha dan Patungan Aset pada tahun 2012. Sejak saat itu istilah tersebut bergulir sampai kini. Sebagaimana diketahui, “Beli-Beli Indonesia” pertmakali dipakai untuk membeli bangunan apartemen yang mangkrak di ...

Read More »

Jangan Macam-Macam, Kau Kukecam

Oleh: Doni Riw Saat Yahudi Bani Qainuqo mempermainkan wanita muslimah, menyingkap auratnya, Rasul SAW mengecam mereka, sembari membawa pasukan untuk mengepung benteng mereka. Hasilnya, Yahudi takut  dan menyerah. Saat Yahudi Bani Quraidzah berkhianat memihak pasukan Ahzab di perang Khandaq, Rasul SAW juga tidak hanya mengecam, tetapi juga mengirimkan pasukan. Si Yahudi-pun takut dan takluk. Begitupun pada kasus Yahudi Bani Nadhir, ...

Read More »

Qurban Berteknologi

Oleh: Joko Intarto   Seandainya hari ini berqurban menyembelih sapi, model distribusi seperti apa yang akan Anda pilih? Membagikan daging qurban dalam keadaan segar begitu saja? Atau mengemas dulu daging itu sehingga kesegarannya bisa dipertahankan hingga Idul Qurban tahun depan? Mayoritas masyarakat muslim sampai saat ini masih memilih model pembagian daging qurban dalam keadaan fresh alias segar. Cara ini memang ...

Read More »