Breaking News

Profil

KHALIFAH UMAR DAN GUBERNUR SA’ID BIN AMIR

Adalah Said bin Amir Al Jumahi radhiallahu anhu, salah seorang sahabat yang sangat zuhud dalam kehidupannya. Pada suatu ketika Khalifah Umar bin Khathab radhiallahu ‘anhu mengutusnya untuk menjadi Gubernur di Homs, wilayah Suriah sekarang. “Wahai said, saya mengamanatkan kepada anda sebagai gubernur di Homs, ” Kata Amirul Mukminin Umar bin Khathab. “Hai Umar, aku ingatkan dirimu akan Allah! Janganlah kamu ...

Read More »

Zaim Saidi Memang Bukan Permadi Arya

Oleh: Ady Amar Generasi pertengahan 90-an awal pasti mengenal nama Zaim Saidi, bahkan akrab dengan namanya. Zaim memang penulis produktif. Hal-hal sederhana di tangannya menjadi sesuatu, saat itu diungkap dalam tulisan. Zaim Saidi menulis kolom dan opini, setidaknya di Tempo, Koran Tempo, dan HU Republika. Tulisannya selalu dinanti, tulisan ringan tapi tetap powerfull. Zaim penulis buku produktif. Tidak kurang 15 ...

Read More »

KYAI GHANI MASYKUR, TAK LEKANG BERDAKWAH

  Dari bandara Ngurah Rai, Denpasar, pesawat carteran itu terbang menuju bandara Selaparang, Lombok.  Di dalam pesawat hanya ada lima orang. Seorang pilot, seorang co pilot, dua orang perwira dari kodam Udayana dan seorang laki laki tua yang duduk diapit dua perwira itu. 30 menit mengudara, pesawat itu mendarat di Selaparang. Orang tua tadi dikawal ketat turun dari pesawat dan ...

Read More »

FENOMENA PROF. DR. M. DIN SYAMSUDDIN

Oleh: Muhammad Chirzin Pak Din, demikian sapaannya, adalah Guru Besar Politik Islam Global FISIP UIN Jakarta. Sejak muda Pak Din yang lahir pada 31 Agustus 1958 ini telah aktif berkecimpung di organisasi. Ketika masih di kampung halaman Sumbawa, dia menjadi Ketua Ikatan Pelajar Nahdlotul Ulama. Merantau ke pulau Jawa Pak Din nyantri di Pondok Modern Darussalam Gontor Ponorogo Jawa Timur, ...

Read More »

Dr. Hamid Choi Yong Kil

    Dr. Hamid Choi Yong Kil hafizhahullah, muslim Korea asli yang menerjemahkan Alquran ke bahasa Korea pertama kalinya. Proyek penerjemahan ini memakan waktu kurang lebih 7 tahun.  Saat ini, selain menjadi da’i beliau juga berprofesi sebagai dosen Study Islam dan Bahasa Arab di salah satu universitas di Korea Selatan. Beliau sempat mengenyam pendidikan di Universitas Islam Madinah, saat itu ...

Read More »

Dr. HM ALI TAHER PARASONG

NEGARAWAN DARI TIMUR Oleh: MHR. Shikka Songge (Peneliti Politik dan Sosial Keagamaan CIDES)   Dr. HM Ali Taher Parasong, politisi senior Partai Amanat Nasional. Periode yang lalu dipercayakan sebagai Ketua Komisi VIII DPR RI, lalu di periode sekarang sebagai Ketua Fraksi PAN di MPR RI. Daerah Pemilihan Propinsin Banten. Putra Lamaholot ini kelahiran kampung peradaban Islam Lamakera Solor Flores Timur ...

Read More »

Profesor Malik Fadjar Berpulang

KETUA Badan Pembina Harian (BPH) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) Prof. Dr. (H.C.) Drs. H. Abdul Malik Fadjar, M.Sc. berpulang di usia 81 tahun. Rektor UMM periode 1983-2000 ini menghembuskan nafas terakhirnya pada pukul 19.00 WIB di Rumah Sakit Mayapada, Kuningan, Jakarta Selatan. Kabar meninggalnya Prof. Malik Fadjar itu dibenarkan pihak UMM pada Senin (7/9) malam melalui siaran resminya. Abdul Malik ...

Read More »

Pak Athian Ali

Oleh: Setiardi Reborn   KAMI akan melakukan deklerasi di Jabar pada 7 September 2020. Tapi saya tak sedang membahas deklerasi itu. Saya surprise ada nama KH Athian Ali dalam acara itu.  Pak Athian, demikian saya memanggilnya, adalah tokoh yang sudah lama saya kenal. Tahun 1991 Beliau mengampu Mata Kuliah Agama Islam di kelas T-10, di kampus STTelkom — saat itu ...

Read More »

USTADZ INSAN MOKOGINTA

Kenangan Indah  Oleh: Nuim Hidayat (Gguru Pesantren At-Taqwa Depok) “Saya bergaul dengan keluarga Muslim yang taat sekali. Saya melihat kehidupan Islam yang lebih unggul daripada Kristen,” kata Ustadz Insan Mokoginta menceritakan kisahnya berpindah agama dari Kristen ke Islam. Saat itu umur Ustadz Insan baru 31 tahun. Tahun 1980 itu ia berkenalan dengan seorang anggota polisi yang taat agamanya, namanya Letnan ...

Read More »

KYAI SUBKHI

Pelopor Penggunaan Bambu Runcing Melawan Penjajah Belanda Oleh: Agung Waspodo Kyai Subkhi lahir di Parakan, Temanggung, Jawa Tengah, sekitar tahun 1850. Subkhi, atau sering disebut dengan Subeki, merupakan putra sulung Kyai Harun Rasyid, penghulu masjid di kawasan ini. Kakek Kiai Subkhi, Kyai Abdul Wahab merupakan keturunan seorang Tumenggung Bupati Suroloyo Mlangi, Yogyakarta. Kyai Abdul Wahab inilah yang menjadi pengikut Pangeran ...

Read More »