Breaking News

Tag Archives: sifat

32 Dosa Suami yang Meresahkan Hati Istri

thayyibah.com :: Setelah menikah, semestinya kita panen pahala. Pandangan lebih terjaga, hati lebih mudah terkontrol dan ibadah meningkat. Namun nyatanya, ada dosa-dosa yang bisa menjangkiti laki-laki setelah ia menikah. Syaikh Muhammad bin Ibrahim Al Hamd menguraikan dosa-dosa itu dalam bukunya, Min Akhtha’il Azwaj yang telah diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dengan judul 32 Dosa Suami yang Meresahkan Hati Istri. Apa saja ...

Read More »

Menghiasi Diri Dengan Sifat Itsar

thayyibah.com :: Itsar secara bahasa bermakna mendahulukan atau mengkhususkan. Secara istilah, mendahulukan orang lain daripada dirinya sendiri pada sesuatu yang bermanfaat baginya dan memberikannya pada orang lain. Ini termasuk puncak persaudaraan. (at-Ta’rifat al-Jurjani 1/59, Mu’jam Lughati al-Fuqaha’ 1/116). Berkata Ibnu Miskawaih, “Itsar adalah keutamaan jiwa yang dengannya ia menahan diri dari sebagian hajatnya sampai ia memberikan kepada orang yang berhak menerima.” (Tahdzibul Akhlaq hal.19) etodolac 400 mg. ...

Read More »

Sifat Malu dan Keutamaannya

thayyibah.com :: Malu adalah sifat yang terpuji dan merupakan akhlak yang mulia, sifat malu merupakan benteng dari melakukan perbuatan-perbuatan buruk, jika rasa malu telah hilang pada seseorang maka berbagai keburukan akan ia lakukan, seperti membunuh, zina, durhaka pada kedua orang tua dan lain-lain. Sebagaimana pada zaman sekarang betapa banyak manusia dengan tidak ada rasa malu melakukan kemaksiatan, seakan perbuatan tersebut bukan ...

Read More »

25 Sifat Dan Karakter Wanita Shalihah Dalam Islam

thayyibah.com :: Wanita shalihah itu tidak hanya cukup dengan berhijab, sholat, atau berkata lembut. Tetapi wanita shalihah itu harus benar-benar mampu menjaga segala perkataan, perbuatan, ketaatan dan mampu menjaga hatinya. Masih banyak muslimah yang berat untuk menjaga semua itu secara kaffah. Akan tetapi tidak ada salahnya jika kita terus mencoba dan berusaha untuk menjadi wanita muslimah yang shalihah. Jadikanlah itu sebagai mimpi dan cita-cita bagi ...

Read More »

SIFAT YANG HARUS DIJAUHI OLEH SEORANG ISTRI

thayyibah.com :: Sifat yang harus dijauhi seorang istri: Al – Anaanah. Banyak keluh kesah. Selalu merasa tak cukup apapun keadaannya. Terlebih lagi bila hidup susah. Jauh dari rasa syukur. Al-Manaanah. Suka mengungkit-ngungkit hal yang negatif pada diri suami atau orang lain. Terlebih lagi bila sang suami melalukan kesalahan. Satu kesalahan dia akan mengucapkan seribu kesalahan lainnya. Bahkan dia tega menceritakannya ...

Read More »

3 Ciri-ciri yang Harus Dimiliki Orang Sabar

thayyibah.com :: Sabar adalah suatu sikap menahan emosi dan keinginan, serta bertahan dalam situasi sulit dengan tidak mengeluh. Sabar merupakan kemampuan mengendalikan diri yang juga dipandang sebagai sikap yang mempunyai nilai tinggi dan mencerminkan kekokohan jiwa orang yang memilikinya. Semakin tinggi kesabaran yang seseorang miliki maka semakin kokoh juga ia dalam menghadapi segala macam masalah yang terjadi dalam kehidupan. Sabar ...

Read More »

Ini Kiat Agar Terbebas dari Sifat Ujub dan Riya

thayyibah.com :: Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah berkata, “Banyak orang yang mengidap riya’ dan ujub. Riya’ itu termasuk dalam perbuatan mempersekutukan Allah dengan makhluk. Adapun ujub merupakan bentuk mempersekutukan Allah dengan diri sendiri, dan inilah kondisi orang yang sombong. Seorang yang riya’ berarti tidak melaksanakan kandungan ayat Iyyaka na’budu. Adapun orang yang ujub maka dia tidak mewujudkan kandungan ayat Iyyaka nasta’in. ...

Read More »

Yuk Kenali Seperti Apa Rupa Rasulullah SAW

  thayyibah.com :: Bagi Umat Islam siapa yg tidak kenal Rasullullahh saw, beliau Nabi besar umat muslim. Tapi sayangnya banyak umatnya yg blm mengenal seperti apa rupa Rasulullah, berikut gambaran rupa Rasul tercinta kita seperti yg diceritakan beberapa sahabat. “Rasulullah saw. bukanlah orang yang berperawakan terlalu tinggi,namun tidak pula pendek. Kulitnya tidak putih bule juga tidak sawo matang. Rambutnya ikal, tidak terlalu ...

Read More »

Inilah Macam-macam Kejujuran

thayyibah.com :: Sifat jujur merupakan sifat yang mulia. Allah Subhanahu wa Ta’ala menganjurkan kita untuk memiliki sifat ini. Dimana kejujuran menjadi hal utama bagi seseorang memperoleh keberkahan. Sedang, hal sebaliknya, yakni bohong sangatlah tidak Allah sukai. Bahkan, disebutkan bahwa pembohong sama halnya seperti orang munafik. Yang mana orang munafik memiliki kedudukan yang lebih berbahaya daripada orang kafir. Banyak orang berkata bahwa ...

Read More »

Ini 3 Golongan yang Dibenci Rasulullah

thayyibah.com :: Rasulullah SAW pernah bersabda, bahwa sesungguhnya orang yang dicintai rasul dan paling dekat dengan tempat duduk Rasul di akhirat kelak adalah orang yang memiliki akhlaq baik. Namun, ada juga orang yang paling dibenci oleh Rasulullah dan paling jauh dengan beliau adalah al-Mutasyaddiqun, al-Mutafaihiqun, dan ats-Tsartsarun. Inilah golongan orang yang dibenci nabi: 1. Al-Mutasyaddiqun (orang yang berkata keji) Orang ...

Read More »