Breaking News

Tag Archives: Wudhu

Jangan Cepat Marah

Dari Abu Hurairah – radhiyallahu ‘anhu – bahwa seorang lelaki berkata kepada Nabi Muhammad – shallallahu ‘alaihi wa sallam – : “Berikanlah wasiat (pesan) kepadaku.” Rasulullah saw bersabda: “Jangan marah.” Lelaki tersebut mengulangi pertanyaannya dan Rasulullah bersabda : “Jangan marah.” (HR Bukhari) Takhrij hadits thayyibah.com :: Hadits ini diriwayatkan oleh Bukhari dalam kitab shahihnya pada kitab Al-Adab bab Al-Hadzar min ...

Read More »

Mengusap Kepala Sekali atau Tiga Kali ?

thayyibah.com :: Para ulama bersepakat bahwa yang wajib dalam mengusap kepala adalah sekali, namun mereka berbeda pendapat; apakah disunnahkan mengusapnya lebih dari sekali sampai tiga kali. Imam Asy Syafi’I berpendapat disunnahkan mengusapnya tiga kali, berhujjah dengan lahiriah riwayat Muslim bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam berwudlu tiga kali tiga kali, juga karena wudlu adalah thoharoh hukmiyah sehingga tidak ada perbedaan antara ...

Read More »

Ibadah Ini Bisa Bikin Awet Muda

thayyibah.com :: Kita hidup di dunia ini tidaklah sendirian, karena ada selalu banyak orang di sekeliling kita yang selalu memperhatikan dan mengkeritik seperti apa penampilan diri kita. Maka dari itu, tanpa disadari kita selalu berdiri berlama-lama di depan cermin hanya untuk melihat apakah diri kita sudah cukup sempurna atau belum. Tidak hanya wanita, pria pasti juga melakukan hal yang sama ...

Read More »

Makan Daging Unta Bisa Membatalkan Wudhu?

Oleh : Inayatullah Hasyim   Oleh-oleh khas haji yang biasa dibawa jamaah adalah air zamzam, kacang Arab, dan tasbih. Selain itu, ada juga yang pesan daging atau hati unta. Berbicara soal daging unta ini menarik. Di Indonesia, hampir mustahil kita makan daging unta. Tentu karena kita tidak punya pusat penggemukan unta. Secara umum, konsumsi bangsa Indonesia atas daging memang rendah. ...

Read More »