Breaking News

Tag Archives: cemburu

Cemburu Dalam Islam Yang Diperbolehkan

thayyibah.com :: Cemburu dalam Islam, ternyata dibolehkan dan perlu disikapi dengan benar. Cemburu merupakan perasaan yang melekat pada orang yang sedang mencinta. Bisa diketahui bahwa, hilangnya cinta pada seseorang bisa ditandai dengan tidak adanya rasa cemburu kepada pasangannya. Sehingga banyak yang menyatakan, ‘cemburu sebagai tanda cinta‘. Dan hal itu memang benar. Cemburu itu bagai pisau bermata dua, bisa membuat rumah ...

Read More »

Cemburunya Aisyah Terhadap Istri Rosulullah yang Lainnya

thayyibah.com :: Cemburu merupakan sifat yang melekat pada wanita. Sebab wanita selalu menggunakan hatinya yang lebih dominan dalam menyikapi suatu hal. Maka tak berlebihan jika cemburu bisa diartikan tanda cinta, selagi cemburu dalam kadar yang wajar tidak berlebihan hingga mengakibatkan pasangan risih dengan sifat cemburu tanpa alasan. Cemburu bukanlah sebuah perasaan yang salah, hal ini sangat wajar dimiliki oleh pasangan. ...

Read More »

Kisah Mariyah Al-Qibtiyah

thayyibah.com :: Kisah ini menceritakan seorang tokoh perempuan yang luar biasa, Mariyah Al-Qibtiyah. Mariyah lahir di kota Jafnin sebelah timur sungai Nil ke arah Asmuniyah. Kemudian ia pindah ke istana Muqauqis gubernur Mesir dan hari demi hari ia lalui di sana. Hari-hari yang tergadaikan. Hingga suatu hari, datanglah Hatib bin Bi Balta’ah membawa surat dari Rasulullah Saw mengajak Muqauqis kepada Islam. Bismillahirrahmanirrahiim ...

Read More »

Rasulullah, Suami Idaman yang Romantis

  thayyibah.com :: Rasulullah shalallahu ‘alaihi wa sallam bersikap tawadhu (rendah diri) di hadapan istri-istrinya, sampai-sampai Nabi shalallahu ‘alaihi wa sallam membantu istri-istrinya dalam menjalankan pekerjaan rumah tangga. Padahal sehari-harinya nabi memiliki kesibukan dan mobilitas yang sangat itnggi menunaikan kewajiban menyampaikan risalah Allah Azza wa Jalla dan kesibukan mengatur kaum muslimin. Aisyah mengatakan, “Rasulullah shalallahu ‘alaihi wa sallam sibuk membantu istrinya ...

Read More »

Ini Cemburu yang Allah Sukai

thayyibah.com :: “Sesungguhnya cemburu itu ada yang disayang Allah dan ada pula yang dimurkai-Nya. Yang disukai Allah adalah cemburu atas suatu kesangsian, sedangkan yang dimurkai-Nya adalah cemburu yang tidak beralasan,” (HR. Ibnu Majah). DARI penjelasan di atas dapat diketahui bahwa cemburu dapat dikategorikan dalam dua hal. Pertama adalah cemburu yang datangnya dari setan, hal ini tentu akan menimbulkan efek negatif ...

Read More »

Pandangan Islam Tentang Cemburu Buta

thayyibah.com :: Sakit hati dan cemburu sering berujung pada keadaan gelap mata. Kasus cemburu yang menimbulkan pembunuhan semakin marak. Di Samarinda, Kalimantan Timur seorang istri yang cemburu membakar suaminya hingga tewas (06/03/2013).  Pedagang tirai bambu di Jambi hampir tewas ditikam sang istri karena cemburu korban jarang pulang (06/03/2013). Gara-gara kepergok selingkuh dengan wanita lain, seorang pria di kabupaten Kutai Kartanegara, ...

Read More »