Breaking News

Tag Archives: baik

Ternyata Hari Jum’at itu Begitu Istimewa

thayyibah.com :: Saudariku, kabar gembira untuk kita semua bahwa ternyata kita mempunyai hari yang istimewa dalam deretan 7 hari yang kita kenal. Hari itu adalah hari jum’at. Saudariku, hari jum’at memang istimewa namun tidak selayaknya kita berlebihan dalam menanggapinya. Dalam artian, kita mengkhususkan dengan ibadah tertentu misalnya puasa tertentu khusus hari Jum’at, tidak boleh pula mengkhususkan bacaan dzikir, do’a dan membaca ...

Read More »

Tabarruk

thayyibah.com :: Tabarruk artinya adalah Mengharapkan/Mencari Keberkahan Melalui Sesuatu. Keberkahan adalah Kebaikan yang Berlimpah dan Tetap. Sumber Keberkahan adalah Allah Subhaanahu Wa Ta’ala. تَبَارَكَ الَّذِي بِيَدِهِ الْمُلْكُ وَهُوَ عَلَى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيرٌ Sungguh Berlimpah Keberkahan (Allah) yang di Tangan-Nya kekuasaan dan Dia Maha Berkuasa di Atas Segala Sesuatu. (Q.S Al-Mulk ayat 1). تَبَارَكَ الَّذِي نَزَّلَ الْفُرْقَانَ عَلَى عَبْدِهِ لِيَكُونَ لِلْعَالَمِينَ نَذِيرًا Sungguh Berlimpah ...

Read More »

Semakin Baik Rakyat, Semakin Baik Pula Pemimpinnya

  thayyibah.com :: Ibnu Qayyim Al Jauziyah rahimahullah mengatakan, “Sesungguhnya di antara hikmah Allah Ta’ala dalam keputusan-Nya memilih para raja, pemimpin dan pelindung umat manusia adalah sama dengan amalan rakyatnya bahkan perbuatan rakyat seakan-akan adalah cerminan dari pemimpin dan penguasa mereka. Jika rakyat lurus, maka akan lurus juga penguasa mereka. Jika rakyat adil, maka akan adil pula penguasa mereka. Namun, ...

Read More »

Rasulullah pun Menganjurkan Memilih Istri yang Baik Agamanya

  تنكح المرأة لأربع: لمالها ولحسبها وجمالها ولدينها، فاظفر بذات الدين تربت يداك thayyibah.com :: “Wanita biasanya dinikahi karena empat hal: karena hartanya, karena kedudukannya, karena parasnya dan karena agamanya. Maka hendaklah kamu pilih wanita yang bagus agamanya (keislamannya). Kalau tidak demikian, niscaya kamu akan merugi.” (HR. Bukhari-Muslim) Yang dimaksud dengan sekufu atau al kafa’ah -secara bahasa- adalah sebanding dalam hal ...

Read More »

Jangan Menjelekkan Orang Hanya Untuk Terlihat Baik

  Thayyibah.com :: Jangan menjelek-jelekkan orang lain hanya untuk terlihat baik didepan manusia lainnya, karena bila baikmu luntur kau lebih jelek dari ia yang telah kau jelek-jelekkan dengan kejinya. Belajarlah tulus, tidak usah terpaku pada penilaian manusia, dan tidak usah hanya sok baik untuk sekedar mendapat pujian belaka. Karena kebaikan yang hanya dibuat-buat akan menenggelamkanmu pada lembah kenistaan, mengapa? Karena saat ...

Read More »

Kesempatan Berubah Menjadi Lebih Baik di RamadhanRamadhan

thayyibah.com :: Ramadhan hampir tiba, tak terasa waktu berjalan dan berlalu hampir setahun dari ramadhan yang lalu. Bulan yang selalu ditunggu-tunggu karena kemulian dan keutamaannya. Bagaimana tidak? Bulan ini adalah bulan pengampunan dan rahmat serta dimudahkan beramal sholih padanya Hendaknya kita jadikan bulan ramadhan ini sebagai kesempatan untuk melihat keadaan kita dan berfikir tentang realita yang ada, agar kita dapat introspeksi ...

Read More »

Jangan Pernah Engkau Remehkan Sekecil Apapun Kebaikan

thayyibah.com :: Jika engkau melihat seekor semut terpeleset dan jatuh di air, maka angkat dan tolonglah ia… Barangkali itu menjadi penyebab ampunan bagimu di akhirat. Jika engkau menjumpai batu kecil di jalan yang bisa menggangu jalannya kaum muslimin, maka singkirkanlah ia, barangkali itu menjadi penyebab dimudahkannya jalanmu menuju syurga. Jika engkau menjumpai anak ayam terpisah dari induknya, maka ambil dan susulkan ...

Read More »

Yuk, Rahasiakan Amal Sholeh-Mu!

thayyibah.com :: Coba kita bersikap jujur dan bertanya pada diri sendiri, “Berapakah amal sholeh kita yang tersembunyi, tidak ada seorangpun yang mengetahuinya, bahkan istri dan anak-anak?. Ataukah setiap kali kita beramal sholeh hati dan lidah menjadi gatal ingin segera menceritakannya kepada orang lain?”. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : مَنِ اسْتَطَاعَ مِنْكُمْ أَنْ يَكُوْنَ لَهُ خَبْءٌ مِنْ عَمَلٍ صَالِحٍ فَلْيَفْعَلْ “Barang siapa diantara ...

Read More »

Kriteria Pemimpin Sejati

thayyibah.com :: Menjadi pemimpin adalah amanah. Amanah kepemimpinan tentu sangat berat jika dibandingkan dengan orang-orang yang dipimpin. Pemimpin dalam Islam adalah orang yang dipercaya untuk mengemban sebuah amanah. Baik tidaknya seorang pemimpin pasti akan berimbas kepada siapa yang dipimpinnya. Jika pemimpin yang terpilih adalah orang yang jahil/bodoh dan tak faham syariat Allah Swt, maka tunggulah kehancurannya. Karena itu, berhati-hatilah menjadi pemimpin ...

Read More »

Baik Buruknya Aqidah Sekelompok Umat Dapat Dipengaruhi Oleh Aqidah Pemimpinnya

  “Ada orang yang tak berbakat memegang kekuasaan, hingga kala diberi ia terjatuh karenanya. Namun ada orang, seperti Nabi Sulaiman a.s., yang sanggup mengemban kekuasaan hingga melahirkan kemakmuran.” (Teddy Prasetya  Yuliawan) thayyibah.com :: Pemimpin yang baik dapat mengantarkan pengikutnya pada kebaikan di masa depan. Seorang pemimpin akan dijadikan pengikutnya pedoman atau rujukan akan sesuatu, yang artinya seorang pemimpin akan mempengaruhi tentang ...

Read More »