Breaking News

Tag Archives: agama

Kewajiban Menuntut Ilmu sampai Wafat

thayyibah.com :: Sebagian di antara kita mungkin menganggap bahwa hukum menuntut ilmu agama sekedar sunnah saja, yang diberi pahala bagi yang melakukannya dan tidak berdosa bagi siapa saja yang meninggalkannya. Padahal, terdapat beberapa kondisi di mana hukum menuntut ilmu agama adalah wajib atas setiap muslim (fardhu ‘ain) sehingga berdosalah setiap orang yang meninggalkannya. Sebagaimana sabda Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, ”Menuntut ilmu itu wajib ...

Read More »

Mengikis Bid’ah

thayyibah.com :: Sungguh telah dikabarkan oleh Rasulullah, bahwa sepeninggal beliau akan banyak muncul berbagai kebid’ahan. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “…Barangsiapa di antara kalian yang hidup sepeninggalku nanti, dia akan melihat perselisihan yang banyak. Maka wajib bagi kalian untuk berpegang pada sunnah-ku dan sunnah Khulafa’ur Rasyidin yang mereka itu telah diberi petunjuk. Berpegang teguhlah dengannya dan gigitlah ia dengan gigi ...

Read More »

Kembalilah ke Agama Islam, Kalian akan Jaya

thayyibah.com :: Luka lama belum sembuh, luka baru menganga. Tidak berlebihan rasanya, jika untaian kata ini dipergunakan untuk menggambarkan perasaan hati sebagian Kaum Muslimin yang terus tersakiti. Mereka terluka hatinya karena kaum Muslimin Palestina tak henti-hentinya dizhalimi oleh kaum kuffar zionis. Belum sembuh luka itu, tersebar berita lain yang tidak kalah menyakitkan ketika kaum Muslimin di Suriah dibantai. Fakta terbaru yang ...

Read More »

MENGENAL JALAN KEBENARAN YANG SATU

thayyibah.com :: Jika Anda ingin tahu apa itu jalan kebenaran yang hanya ada satu tersebut? Jawabannya adalah jalan yang pernah ditempuh Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, itulah satu-satunya jalan yang bisa mengantarkan seorang hamba kepada Allah Azza wa Jalla. Imam Ibnul Qayyim rahimahullah pernah menjelaskan bahayanya tidak mengetahui jalan kebenaran ini, beliau mengatakan, الجهل بالطريق و آفاتها و المقصود يوجب التعب ...

Read More »

Apa itu Sekufu atau Al Kafa’ah?

  thayyibah.com :: Yang dimaksud dengan sekufu atau al kafa’ah -secara bahasa- adalah sebanding dalam hal kedudukan, agama, nasab, rumah dan selainnya (Lisaanul Arab, Ibnu Manzhur). Al Kafa’ah secara syariat menurut mayoritas ulama adalah sebanding dalam agama, nasab (keturunan), kemerdekaan dan pekerjaan. (Dinukil dari Panduan Lengkap Nikah, hal. 175). Atau dengan kata lain kesetaraan dalam agama dan status sosial. Banyak dalil ...

Read More »

Perbanyak Anak, dan Didik dengan Ilmu Agama

thayyibah.com :: Perbanyak anak akhi, tapi wajib jangan sampai melewatkan pendidikan agama untuk anak ya.. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِنَّ مِنْ أَطْيَبِ مَا أَكَلَ الرَّجُلُ مِنْ كَسْبِهِ وَوَلَدُهُ مِنْ كَسْبِهِ “Sesungguhnya yang paling baik dari makanan seseorang adalah hasil jerih payahnya sendiri. Dan anak merupakan hasil jerih payah orang tua.” (HR. Abu Daud no. 3528 dan An Nasa-i no. 4451. Syaikh ...

Read More »

Hati – hati Candaan Agama Tanpa Sadar

  thayyibah.com :: Tanpa sadar ketika kita lalai menuntut ilmu syar’i atau kita lalai berdzikir kepada Alloh kita terkadang dengan mudah mengcopy dan mengshare WA yang berisikan candaan meskipun isinya menyerupai conten agama (Al-Quran dan Al Hadist). Contohnya yang beredar… “Apabila seorang istri menyiapkan makan sahur dan berbuka dengan ikhlas untuk suaminya selama bulan puasa hingga terbit THR, maka semua pintu ...

Read More »

Penjelasan Kiai Ma’ruf Amin Soal Kaitan Politik dan Agama

thayyibah.com :: Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Kiai Ma’ruf Amin menjelaskan tentang hubungan antara politik dan agama. Hal ini disampaikan menyusul pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) bahwa agama dan politik harus dipisahkan. Menurut Kiai Ma’ruf, agama dan politik mempunyai hubungan yang saling memengaruhi, sehingga keduanya tidak dapat dipisahkan dan justru harus saling menguatkan. “Agama dan politik itu kan saling ...

Read More »

Pembelaan Menteri Lukman Atas Pernyataan Presiden “Jangan Campur Aduk Politik dengan Agama”

thayyibah.com :: Maksud dari pernyataan Prosiden Joko Widodo supaya memisahkan agama dari politik adalah jangan menggunakan agama sebagai alat untuk mencapai tujuan yang jahat dalam berpolitik. Pembelaan tersebut disampaikan oleh Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin. “Hemat saya, Presiden ingin menegaskan bahwa tak boleh mencampuradukkan antara adanya yang buruk dari proses dan tujuan berpolitik dengan yang baik dari proses dan tujuan beragama,” ...

Read More »

Menteri Lukman: Jangan Gunakan Agama Alat Penebar Kebencian

  thayyibah.com :: Kendari– Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan, agama adalah media pemersatu umat dan jangan jadikan sebagai alat konfrontatif atau penyebar kebencian. Menurut Lukman, agama seharusnya digunakan untuk tujuan kebaikan. “Agama harus untuk tujuan positif, jangan gunakan agama untuk hal negatif. Manusia hidup di tengah berbagai agama dan kemajemukan lainnya,” kata Lukman Hakim Saifuddin kepada sejumlah tokoh agama ...

Read More »