Breaking News

Catatan Lepas

Panduan Sujud Sahwi (2), Tata Cara Sujud Sahwi

  Alhamdulillah. Shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad, keluarga dan sahabatnya. thayyibah.com :: Setelah pada serial pertama kita membahas hukum dan sebab adanya sujud sahwi, saat ini kita akan melanjutkan dengan pembahasan tata cara sujud sahwi. Kami harapkan para pembaca rumaysho.com dapat membaca serial pertama mengenai sujud sahwi –jika belum sempat membacanya- agar lebih memahami pembahasan kali ini dan selanjutnya. ...

Read More »

Panduan Sujud Sahwi (1), Hukum dan Sebab Adanya Sujud Sahwi

 thayyibah.com :: Segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam. Shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad, keluarga dan para sahabatnya serta orang-orang yang mengikuti mereka dengan baik hingga akhir zaman. Saat ini kita akan membahas pembahasan menarik mengenai sujud sahwi, sujud karena lupa. Kami akan sajikan dengan sederhana supaya lebih memahamkan pembaca sekalian. Panduan sujud sahwi ini akan kami bagi menjadi ...

Read More »

Kata-Kata Mutiara Islami tentang Kehidupan

thayyibah.com :: Jika Abi dan Ummi termasuk dalam golongan orang yang membutuhkan sebuah ketenangan dan pengingat hidup tentang siapa Abi dan Ummi sebenarnya dan apa tujuan Abi dan Ummi hidup di dunia. Ketenangan dan pengingat hidup tersebut datang dari kata-kata mutiara. Namun, sudahkah Abi dan Ummi merujuk tentang kebenaran dari apa yang Abi dan Ummi dengar dan teladani tersebut? Sebenarnya, ada ...

Read More »

Umar dan Bidari Surga

Umar bin Khattab (radiallahu anhu), khalifah kedua, selain dikenal tegas, sesungguhnya juga punya selera humor. Namun humornya tetap dalam koridor syariah. Suatu hari, dia masuk ke masjid dan mendapati seorang laki-laki Badui yang sholatnya tergesa-gesa, badui itu kemudian berdo’a: “Ya Allah, aku memohon pada-Mu agar berkenan memberikan aku bidadari di surga”. Umar bin Khattab mendekatinya dan berkata, “لقد أسأت النقد ...

Read More »

HATI YANG MEMBATU

  ‏القلب كلما اشتدت به الغفلة؛ اشتدت به القسوة، فإذا ذكر الله ذابت تلك القسوة، كما يذوب الرصاص بالنار — ابن القيم Hati(mu) itu semakin sering (engkau) lalai, semakin keras dan membatu. Maka, apabila (engkau) berdzikir kepada Allah, melelehlah sifat keras dan membatu itu seperti melelehnya timah dipanggang api — Ibnul Qayyim ● salam INAYATULLAH HASYIM.

Read More »

Tahajud dan Sombong

‏إذا فتح الله عليك في باب قيام الليل؛ فلا تنظر للنائمين نظرة إزدراء، فرب نائمٌ أقرب إلى الله منك . — ابن القيم Sekiranya Allah membuka pintu (hatimu) sehingga kau (rutinkan) shalat malam, maka janganlah engkau melihat orang yang (selalu) tertidur nyenyak dengan pandangan merendahkan. (Sebab) boleh jadi orang yang tertidur nyenyak itu lebih dekat kepada Allah dari pada dirimu. ...

Read More »

Orang Pelit Itu

Oleh : Inayatullah Hashim البَخِيْلُ فَقِيرٌ لَا يُؤْجَرُ عَلَى فَقْرِهِ — ابن القيم Orang pelit adalah orang miskin yang tidak mendapatkan pahala dari kemiskinannya (seperti pahala orang yang sabar dari kemiskinan sesungguhnya) — Ibnul Qayyim.

Read More »

عَجِبْتُ لِلْبَخِيلِ يَسْتَعْجِلُ الْفَقْرَ الَّذِي مِنْهُ هَرَبَ، وَيَفُوتُهُ الْغِنَى الَّذِى إِيَّاهُ طَلَبَ، فَيَعِيشُ فِي الدُّنْيَا عَيْشَ الْفُقَرَاءِ، وَيُحَاسَبُ فِي الْآخِرَةِ حِسَابَ الْأَغْنِيَاءِ. — علي بن أبي طالب Aku terheran dengan orang (kaya yang) pelit. Dia mensegerakan kemiskinan (hidup) padahal dari (kemiskinan) itu dia berusaha berlari. Dan, hilang darinya kekayaan (hidup) padahal (kekayaan) itu selalu dia kejar (dengan sungguh-sungguh). Di dunia, ...

Read More »

Orang Cerdas dan Orang Bodoh

أعْقَلُ النَاسَ مُحْسِن خَائِفُ، وَ أحْمَقُ النَاسَ مُسِيءُ آمِنْ — ابن القيم Manusia paling cerdas adalah dia yang berbuat baik namun selalu merasa takut (pada Allah). Manusia paling bodoh adalah dia yang berbuat maksiat dan tenang-tenang saja (tak ada takut pada Allah sedikitpun)  — Ibnul Qayyim ●

Read More »

Maksiat

Oleh : Inayatullah Hasyim المؤمن لاَ تَتِمُ لَهُ لَذَة مَعْصِيَةِ أبَداََ، بَلْ لاَ يُبَاشِرُهَا إلاَ واَلحٌزْنٌ يُخَاِلطُ قَلْبَهُ ، وَمتَى خَلاَ قَلْبهُ مِنْ هَذَا الحُزْنِ فَلْيَبْكِي عََلَى مَوْتِ قَلْبِهِ — ابن القيم Seorang mukmin tak akan pernah menikmati suatu kemaksiatan. Bahkan jikapun dia terlanjur melakukannya, pasti ada rasa bersalah dan sedih di hatinya. Apabila hatinya telah hilang dari sensitivitas rasa ...

Read More »