Breaking News

A Halia

Arab Saudi Umumkan Lima Kasus Virus Corona Baru

  thayyibah.com :: Kementerian Kesehatan Arab Saudi mengumumkan lima kasus baru yang terinfeksi virus Corona  pada Senin (9/3) malam. Dengan demikian, jumlah kasus virus Corona di Kerajaan Saudi meningkat menjadi 20. Dilansir di Arab News, Selasa (10/3), tiga dari lima kasus itu ialah seorang pria dan dua wanita dari Arab Saudi. Mereka sudah dikarantina setelah kembali dari Iran dan Irak. Kemudian, mereka ...

Read More »

Larangan Umrah tak Ganggu Persiapan Haji

  thayyibah.com :: Kementerian Agama (Kemenag) memastikan kebijakan Pemerintah Saudi menghentikan sementara umrah tidak mengganggu persiapan haji.  Meski ada kebijakan larangan umrah sementara, tapi semua pelayanan harus tetap dilaksanakan seperti biasa dan  jangan ada yang terganggu. Hal itu disampaikan Direktur Bina Umrah dan Haji Khusus Arfi Hatim, saat memberikan arahan kepada jamaah manasik umrah PT Patuna Mekar Jaya beberapa hari lalu. ...

Read More »

Bolehkah Ibu Hamil Makan Mie Instan?

Bukan rahasia lagi kalau ibu hamil sering kali merasa lapar di tengah malam dan ingin menikmati mie instan. Namun, kemudian muncul rasa khawatir, apakah mie instan aman untuk ibu hamil dan janin? Mie instan merupakan salah satu makanan favorit banyak orang dari berbagai kalangan dan usia, karena rasanya yang gurih, serta pembuatannya yang cepat dan mudah. Menurut survei kesehatan nasional, mie instan ...

Read More »

6 Efek Tidur Setelah Subuh Dalam Islam

  thayyibah.com :: Sebagai muslim, kita diwajibkan untuk bangun subuh guna menunaikan shalat fardhu atau shalat wajib. Namun harus diakui bahwa tidak sedikit dari kita yang langsung kembali tidur setelah menunaikan ibadah shalat subuh. Menurut perspektif fiqih, terdapat beberapa pendapat terkait hukum tidur setelah subuh dalam Islam. Pendapat pertama menyatakan bahwa tidur setelah subuh dibolehkan dalam Islam. Hal ini didasarkan pada tidak adanya dalil yang ...

Read More »

10 Terapi Mabuk Cinta

  thayyibah.com :: Kata orang, cinta itu buta. Virus hati yang mengatasnamakan cinta ternyata telah menelan banyak korban. Sering kita dengar seorang remaja yang nekat bunuh diri karena cintanya bertepuk sebelah tangan. Bahtera rumah tangga bisa hancur jika ada cinta terlarang di dalamnya. Ada pula cinta yang membinasakan dan sekaligus memalukan, yaitu mencintai kepada sesama jenis. Cinta kepada orang lain yang ...

Read More »

7 Cara Membersihkan Rumah dengan Aman Saat Hamil

  thayyibah.com :: Sebagian ibu hamil (bumil) kemungkinan masih tetap harus membersihkan rumah. Meski tidak ada larangan untuk melakukannya, namun Bumil perlu lebih waspada agar tetap aman dan tidak mengganggu kesehatan. Jika tidak dilakukan dengan hati-hati, maka membersihkan rumah bisa meningkatkan risiko bayi menderita penyakit asma dan alergi setelah lahir. Selain itu, juga dapat menyebabkan ibu hamil semakin mual, bahkan meningkatkan risiko meningkatkan risiko keguguran. ...

Read More »

Mengamalkan Tauhid Dengan Semurni-Murninya, Pasti Masuk Surga Tanpa Hisab

thayyibah.com :: Firman Allah Ta’ala: إِنَّ إِبْرَاهِيمَ كَانَ أُمَّةً قَانِتًا لِّلَّهِ حَنِيفًا وَلَمْ يَكُ مِنَ الْمُشْرِكِينَ Sesungguhnya Ibrahim adalah seorang imam yang menjadi teladan, senantiasa patuh kepada Allah dan menghadapkan diri ; dan sama sekali ia tidak pernah termasuk orang-orang yang berbuat syirik . [An-Nahl/16: 120] وَالَّذِينَ هُم بِرَبِّهِمْ لَا يُشْرِكُونَ Dan orang-orang yang mereka itu tidak berbuat syirik kepada Tuhan ...

Read More »

Bolehkah Air Musta’mal Digunakan untuk Bersuci?

thayyibah.com :: Segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam. Shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad, keluarga, para sahabat dan orang-orang yang mengikuti mereka dengan baik hingga akhir zaman. Kita telah mengetahui bersama bahwa di antara syarat sah shalat diharuskan untuk berwudhu terlebih dahulu atau bersuci secara umum. Untuk berwudhu tentu saja memerlukan air. Lalu air seperti saja yang boleh digunakan ...

Read More »

Berat Badan Sering Berubah-ubah? Ternyata Ini Sebabnya

Kalau sering menimbang badan, kamu mungkin menyadari bahwa berat badanmu bisa berubah-ubah setiap hari. Bahkan, perubahan berat badan dapat terjadi dalam satu hari yang sama. Apa saja ya penyebabnya? Ternyata rata-rata berat badan orang dewasa memang bisa naik turun sekitar 2 kilogram tiap hari lho. Perubahan berat badan ini terjadi bukan hanya saat lemak bertambah atau berkurang. Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan perubahan ...

Read More »

Lakukan ini Untuk Mengatasi Anak Yang Marah

Karena suatu masalah, misalnya sedang berkonflik dengan temannya, seorang anak didik saya menjadi marah. Dalam keadaan marah, anak-anak biasanya akan sulit untuk ditenangkan. Ia akan cenderung mengikuti emosinya, daripada mendengarkan nasihat kita. Bagaimana menyikapi anak yang sedang marah? Mencari akar permasalahannya Ada banyak penyebab anak menjadi marah. Beberapa faktor pemicunya antara lain adalah lapar, bosan, suasana lingkungan yang tidak mendukung ...

Read More »