Breaking News

Tag Archives: suami

Hukum Suami Mengambil Gaji Istri

thayyibah.com :: Apa hukum suami mengambil gaji istri sembunyi-sembunyi bahkan ada yang dengan dipaksa? Apa benar harta istri itu miliknya, bukan milik suami? Dari Abu Sa’id Al-Khudri radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah keluar pada Idul Adha atau Idul Fithri ke tanah lapang (musholla). Selesai shalat tersebut, beliau lantas memberikan nasihat kepada hadirin. Beliau memerintahkan mereka untuk bersedekah. Beliau bersabda, “Wahai sekalian ...

Read More »

Bagikan! Ini Hukum Melangkahi Kakak dalam Menikah

thayyibah.com :: Ada banyak aturan di sekitar kita yang ditetapkan berdasarkan adat dan budaya. Sebenarnya ini tidak menjadi masalah, karena islam menghargai adat dan budaya, selama di sana tidak bertentangan dengan aturan Allah dan tidak ada nsur kedzaliman. Ketika salah satu dari kriteria ini tidak terpenuhi, tentu saja adat dan budaya itu tidak boleh diperlakukan. Salah satunya masalah melangkahi kakak dalam ...

Read More »

Inilah Ciri Wanita Terbaik Menurut Rasulullah

thayyibah.com :: Ingin menjadi wanita terbaik yang dibanggakan Rasulullah? Jika Anda sudah menikah, lakukan tiga hal berikut ini. Jika Anda belum menikah, persiapkan diri Anda untuk dapat melakukan ketiga hal yang disebutkan Rasulullah dalam tiga hadits berikut ini… قِيلَ لِرَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَيُّ النِّسَاءِ خَيْرٌ قَالَ الَّتِي تَسُرُّهُ إِذَا نَظَرَ وَتُطِيعُهُ إِذَا أَمَرَ وَلَا تُخَالِفُهُ فِي نَفْسِهَا ...

Read More »

Haramkah Memanggil Istri dengan Ibu, Ummi, Dek?

  thayyibah.com :: Bolehkah memanggil istri sendiri dengan panggilan ibu, ummi, atau dek atau panggilan semacam itu? Apakah masuk dalam istilah zhihar yang berarti haram atau tidak dibolehkan? Memahami Zhihar Zhihar berasal dari kata ‘punggung’. Karena asli dari bentuk zhihar yaitu memanggil istri dengan ‘engkau bagiku seperti punggung ibuku’. Sedangkan secara istilah yang dimaksud zhihar adalah suami menyerupakan istrinya pada sesuatu ...

Read More »

Bangga Menjadi Ibu Rumah Tangga

Penulis: Ummu Ayyub Muroja’ah: Ust Abu Ahmad Hebat rasanya ketika mendengar ada seorang wanita lulusan sebuah universitas ternama telah bekerja di sebuah perusahaan bonafit dengan gaji jutaan rupiah per bulan. Belum lagi perusahaan sering menugaskan wanita tersebut terbang ke luar negri untuk menyelesaikan urusan perusahaan. Tergambar seolah kesuksesan telah dia raih. Benar seperti itukah? Kebanyakan orang akan beranggapan demikian. Sesuatu ...

Read More »

Menghindari Kekerasan Dalam Keluarga

thayyibah.com :: Rasulullah dulu pernah menegur seorang ibu. Anaknya sedang bermain dengan dan digendong oleh Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wassalam (ﷺ). Lalu dia pipis mengenai pakaian Rasul Shalallahu ‘Alaihi Wassalam (ﷺ). Lalu kemudian anak kecil itu segera dimarahi dan direnggut dengan kasar oleh ibunya karena mengencingi Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wassalam (ﷺ). Lalu Rasulullah menegur dan bertanya, “mengapa engkau memarahi dan merenggutnya dengan ...

Read More »

Haruskah Istri Berbakti pada Mertua?

thayyibah.com :: Istri berbakti pada mertua (orang tua suami), apakah wajib? Yang jelas istri punya kewajiban untuk berbakti dan taat pada suami. Dalilnya, hadits dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, dia berkata, قِيلَ لِرَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَيُّ النِّسَاءِ خَيْرٌ قَالَ الَّتِي تَسُرُّهُ إِذَا نَظَرَ وَتُطِيعُهُ إِذَا أَمَرَ وَلَا تُخَالِفُهُ فِي نَفْسِهَا وَمَالِهَا بِمَا يَكْرَهُ Pernah ditanyakan kepada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa ...

Read More »

Para Suami Catat! Ini 6 Keutamaan Luar Biasa Mencari Nafkah

thayyibah.com ::Kadang kita -sebagai suami- merasa lelah, capek sehingga banyak mengeluh. Pergi begitu pagi, pulang pun ketika matahari akan tenggelam, rasa lelah yang kita dapat. Kegiatan mencari nafkah sebenarnya suatu amalan yang mulia yang patut diniatkan dengan ikhlas sehingga bisa meraih pahala. Karena keutamaannya amat luar biasa, pahalanya yang besar, bahkan bisa sebagai tameng dari jilatan neraka.Sebelum kita memahami keutamaan ...

Read More »

Arti Pelakor dan Hukum Pelakor dalam Islam, Alquran & Hadits

      thayyibah.com :: Pelakor artinya adalah pencuri laki orang. Kata-kata ini muncul menggantikan istilah wanita idaman lain (WIL) dan menjadi viral di media sosial. Secara tata bahasa, kata-kata pelakor muncul dan populer pada tahun 2017 dan tidak ditemukan di kamus Bahasa Indonesia. Sebab, istilah pelakor adalah singkatan dari pencuri lelaki orang. Netizen zaman now lah yang membuat istilah tersebut. ...

Read More »

Kecantikan Sejati

  Dikirim: Ummu Yusuf Wikayatu Diny Muroja’ah: Ust Aris Munandar thayyibah.com :: Adalah kebahagiaan seorang laki-laki ketika Allah menganugrahkannya seorang istri yang apabila ia memandangnya, ia merasa semakin sayang. Kepenatan selama di luar rumah terkikis ketika memandang wajah istri yang tercinta. Kesenangan di luar tak menjadikan suami merasa jengah di rumah. Sebab surga ada di rumahnya; Baiti Jannati (rumahku surgaku). Kebahagiaan ini lahir ...

Read More »