Breaking News

Tag Archives: mahar

Siapa yang Paling Berhak Menentukan Mahar?

Menentukan Mahar? thayyibah.com :: Jika calon suami memberi mahar berupa baju, si wanita sudah menerima, tapi ortu meminta agar minimal dalam bentuk cincin emas, apakah boleh bagi wali untuk menolaknya? Jawab: Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, Mahar termasuk kewajiban suami yang harus diberikan kepada istrinya. Allah berfirman, وَآتُواْ النَّسَاء صَدُقَاتِهِنَّ نِحْلَةً “Berikanlah maskawin (mahar) kepada wanita (yang ...

Read More »

Inilah Tata Cara Acara Pernikahan yang Sesuai Islam

thayyibah.com :: Walimah pernikahan adalah sunnah muakkadah menurut jumhur ulama berdasarkan apa yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Muslim dari dari Anas bin Malik bahwasannya Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam melihat bekas kuning pada Abdurrahman bin Auf, maka beliau bersabda: “Apa ini?” Dia menjawab; “Wahai Rasulullah, sesungguhnya saya baru menikahi wanita dengan maskawin seberat biji kurma.” Lalu beliau bersabda: “Semoga Allah memberkati ...

Read More »

Mahar Terindah

  Sebaik-baik mahar itu yang paling mudah thayyibah.com :: Dari ‘Uqbah bin ‘Amir radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, خَيْرُ الصَّدَاقِ أَيْسَرُهُ “Sebaik-baik mahar adalah yang paling mudah.” Dalam riwayat Abu Daud dengan lafazh, خَيْرُ النِّكَاحِ أَيْسَرُهُ “Sebaik-baik nikah adalah yang paling mudah.” (HR. Abu Daud, no. 2117; Al-Hakim, 2:181-182. Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan bahwa sanad ...

Read More »

Bolehkah Menjual Mahar secara Diam-diam?

thayyibah.com :: Sesungguhnya mahar itu apabila telah diserahkan dari pihak suami kepada pihak istri, sudah sepenuhnya menjadi hak istri. Dengan demikian, maka istri punya kekuasaan sekaligus kebebasan untuk menyimpannya atau mungkin malah menjualnya. Bahkan meski tanpa sepengetahuan suami. Sebab secara hukum, mahar itu memang milik istri sepenuhnya. Maka seorang istri punya kebebasan untuk menjual mahar yang dimilikinya. Namun yang namanya pasangan ...

Read More »

Apa Mahar yang Paling Bagus?

thayyibah.com :: Dari ‘Uqbah bin ‘Amir radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Sebaik-baik mahar adalah yang paling mudah.” Dalam riwayat abu daud, di sebutkan : “Sebaik-baik nikah adalah yang paling mudah.” (HR. Abu Daud, no. 2117; Al-Hakim, 2: 181-182. Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan bahwa sanad hadits ini shahih. Hadits yang diriwayatkan oleh Al-Hakim juga shahih sebagaiman ...

Read More »

20 Perilaku Suami Durhaka

thayyibah.com :: Dewasa ini banyak perilaku-perilaku suami yang menyimpang dari ketentuan Allah SWT dan telah melanggar hak-hak isterinya. Oleh karena itu perlu sekali para suami mengetahui perbuatan-perbuatan durhaka terhadap istri. Adapun beberapa perilaku yang sering suami lakukan adalah sebagai berikut: 1. Menjadikan Istri sebagai Pemimpin Rumah Tangga Dari Abu Bakrah, ia berkata, “Rasulullah bersabda, ‘Tidak akan beruntung suatu kaum yang dipimpin ...

Read More »

Mahar yang Paling Barakah

ilustrasi mahar (kidchan.com) thayyibah.com :: Hari ini, seorang artis ditanya apakah ia ingin menikah lagi setelah bercerai. Ia menjawab mau tapi dengan syarat maharnya lima miliar rupiah. Mahar. Dalam beberapa hadits, ia dikaitkan dengan keberkahan pernikahan dan keberkahan seorang istri. Bahwa pernikahan yang paling barakah adalah yang paling mudah maharnya. Pun istri yang barakah adalah yang paling mudah maharnya. إِنَّ أَعْظَمَ ...

Read More »

Amal Dalam Dua Potong Roti*

  Ahmad bin Miskin, seorang ulama abad ke-3 Hijriah dari kota Basrah, Irak pernah bercerita: Aku pernah diuji dengan kemiskinan pada tahun 219 Hijriyah. Saat itu, aku sama sekali tidak memiliki apapun, sementara aku harus menafkahi seorang istri dan seorang anak. Lilitan hebat rasa lapar terbiasa mengiringi hari-hari kami. Maka aku bertekad untuk menjual rumah dan pindah ke tempat lain. ...

Read More »

11 Seserahan Unik ala Seleb Indonesia, Cocok sama Karakter Millennial

thayyibah.com :: Seserahan adalah beberapa barang yang diberikan untuk sesama calon mempelai pada saat lamaran. Setiap barang tersebut memiliki filosofi tersendiri dan bisa dimaknai sebagai simbol awal tanggung jawab laki-laki untuk menafkahi calon istrinya. Jika zaman dulu seserahan cukup diwakili dengan barang-barang seperti sandang pangan, saat ini bahan dan kemasan seserahan sudah macam-macam. Apalagi bagi para millennial, packging-nya pun harus terlihat ...

Read More »

Umar dan Bidari Surga

Umar bin Khattab (radiallahu anhu), khalifah kedua, selain dikenal tegas, sesungguhnya juga punya selera humor. Namun humornya tetap dalam koridor syariah. Suatu hari, dia masuk ke masjid dan mendapati seorang laki-laki Badui yang sholatnya tergesa-gesa, badui itu kemudian berdo’a: “Ya Allah, aku memohon pada-Mu agar berkenan memberikan aku bidadari di surga”. Umar bin Khattab mendekatinya dan berkata, “لقد أسأت النقد ...

Read More »