Breaking News

Tag Archives: Jiwasraya

INDONESIA PASCA JOKOWI, BELAJAR DARI ‘98

Oleh : Edy Mulyadi (wartawan senior/dari akun Jokoedy)   Ekonomi Indonesia adalah ekonomi gelembung. Ekonomi yang dibangun dengan gelembung-gelembung persepsi, doping, dan artifisial. Angka pertumbuhan yang mandeg di 5% ternyata buah dari persepsi yang dibangun dengan public relations (PR) dan perilaku tak elok dalam berbisnis. Terungkapnya skandal mega korupsi Jiwasraya, Asabri, Garuda, Bumiputera, dan sederet BUMN raksasa lain adalah beberapa ...

Read More »

Reputasi Hilang Ditiup Angin

Oleh : Setiyardi   Ini kisah reputasi yang dibangun sembilan puluh tahun. Kemudian hancur akibat keserakahan. Cerita tentang Kantor Akuntan Publik Arthur Andersen — yang ketika itu termasuk The Big Five dunia. 2001, Arthur Andersen memiliki klien besar: Enron. Itu perusahaan energi asal Texas dengan aset yang dilaporkan sebesar 100 miliar dolar. Andersen melacurkan diri, menghancurkan reputasi akibat manipulasi laporan ...

Read More »