thayyibah.com :: Tiga nasehat dari Ustadz Firanda, Ustadz Muhammad Abduh Tuasikal dan Ustadz Tubangi hafidzohumullah seputar memajang foto dan gambar profil di medsos. 1. Kisah perempuan Saudi yang suaminya disihir lewat foto yang dipajangnya di whatsApp. 2. Pandangan Hasad lewat gambar 3. Agar gambar profil menjadi ladang pahala BAHAYA FOTO Oleh : Ustadz Firanda Andirja, MA Kisah perempuan Saudi yang ...
Read More »Artikel
Mengkritisi Keabsahan Hadits-Hadits Kitab Ihya’ ‘Ulumiddin
thayyibah.com :: Kiranya tidak berlebihan kalau kita mengatakan bahwa kitab Ihya’ Ulumiddin adalah termasuk kitab berbahasa Arab yang paling populer di kalangan kaum muslimin di Indonesia, bahkan di seluruh dunia. Kitab ini dianggap sebagai rujukan utama, sehingga seorang yang telah menamatkan pelajaran kitab ini dianggap telah mencapai kedudukan yang tinggi dalam pemahaman agama Islam. Padahal, kiranya juga tidak berlebihan kalau kita ...
Read More »Orang Baik Sering Tersakiti?
thayyibah.com :: Renungan untuk orang baik. MENGAPA ORANG BAIK SERING TERSAKITI ? Karena orang baik selalu mendahulukan orang lain. Dalam ruang kebahagiaannya, ia tak menyediakan untuk dirinya sendiri, kecuali hanya sedikit. MENGAPA ORANG BAIK KERAP TERTIPU? Karena orang baik selalu memandang orang lain tulus seperti dirinya. Ia tak menyisakan sedikitpun prasangka bahwa orang yang ia pandang penyayang mampu mengkhianatinya. MENGAPA ORANG ...
Read More »1 Hari di Akhirat = 1.000 Tahun di Dunia
thayyibah.com :: Apakah benar 1 hari di akhirat itu seperti 1.000 tahun di dunia? Ini pembahasan yang menarik sebenarnya… Mari kita perhatikan QS al-Hajj (22) : 47 (وَيَسْتَعْجِلُونَكَ بِالْعَذَابِ وَلَنْ يُخْلِفَ اللَّهُ وَعْدَهُ ۚ وَإِنَّ يَوْمًا عِنْدَ رَبِّكَ كَأَلْفِ سَنَةٍ مِمَّا تَعُدُّونَ) “Dan mereka meminta kepadamu agar adzab itu disegerakan, padahal Allah sekali-kali tidak akan menyalahi janji-Nya. Sesungguhnya SEHARI DISISI TUHANMU ADALAH ...
Read More »Syarat yang Harus Dipenuhi Dalam Ibadah
thayyibah.com ::Saudara dan Saudariku yang dirahmati Allāh Subhānahu wa Ta’āla. Allah Subhanahu Wa Ta’ala menerangkan di dalam Al Qur’an : ٱلَّذِي خَلَقَ ٱلۡمَوۡتَ وَٱلۡحَيَوٰةَ لِيَبۡلُوَكُمۡ أَيُّكُمۡ أَحۡسَنُ عَمَلٗاۚ “Dialah yang menciptakan kehidupan dan kematian untuk menguji kalian siapakah yang paling baik amalannya.” (Al Mulk : 2-3). Perhatikan ayat di atas, Allah menyatakan yang paling BAIK amalannya BUKAN sekadar paling banyak ...
Read More »Jauhi 9 Dosa dan Bahaya Pelaku Riba!
thayyibah.com ::Riba, yang hari ini banyak macam dan ragam bentuk tipuannya, sesungguhnya merupakan dosa besar yang sangat berbahaya bagi para pelakunya. Yakinlah, sebesar apapun harta yang dikumpulkan dari jalan riba, pasti akan membuat pelakunya jatuh, hina dan nista. Dunia dan akhirat. Rasulullah SAW bersabda, “Tinggalkan tujuh hal yang membinasakan… (salah satunya adalah) memakan riba.” (HR Bukhari dan Muslim) Riba, bukan ...
Read More »Shalatnya Sah Atau Tidak ya?
thayyibah.com :: Bagaimana hukumnya bagi seorang imam masjid yang ketika memimpin shalat berjama’ah dan ketika shalatnya sudah selesai imam masjid tersebut baru ingat bahwa ia lupa berwudhu. Bagaimana dengan makmumnya, apakah shalat tersebut batal? Imam Ibnu Qudamah rahimahullah: ” إذا صلى الإمام بالجماعة محدثا , أو جنبا , غير عالم بحدثه , فلم يعلم هو ولا المأمومون , حتى فرغوا من ...
Read More »Ketika Muslimah Melajang
thayyibah.com :: Banyak yang mengatakan bahwa seorang wanita lebih mengandalkan perasaannya dalam memumutuskan sesuatu. Sedangkan seorang pria lebih menonjolkan pikiran dan logikanya. Inilah salah satu alasan mengapa hati wanita lebih mudah rapuh jika disakiti dibandingkan dengan hati pria. Kaum wanita cenderung sulit melupakan dan membuka lembar baru, kalau kata anak jaman sekarang sulit move on. Sedangkan kaum pria, cenderung acuh, menganggap ...
Read More »Penelitian Ilmiah Mengenai Tanggal Lahir Nabi
thayyibah.com :: Tanggal Kelahiran Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam diperselisihkan secara tajam. Ada yang mengatakan bahwa beliau lahir tanggal 2 Rabiul Awal, 8 Rabiul Awal, 10 Rabiul Awal, 12 Rabiul Awal, 17 Rabiul Awal (Lihatal-Bidayah wa Nihayah karya Ibnu Katsir: 2/260 dan Latho’iful Ma’arif karya Ibnu Rojab hlm. 184-185). Semua pendapat ini tidak berdasarkan hadits yang shahih. Adapun hadits Jabir dan ...
Read More »Kematian Bukanlah Peristirahatan Terakhirmu
Penyair berkata : فَلَوْ أَنَّا إِذَا مِتْنَا تُرِكْنَا ** لَكَانَ الَموْتُ رَاحَة كُلِّ حَيٍ ولكنّا إذا متنا بُعثنا ** ونُسأل بعده عن كل شيءٍ “Jikalau setelah mati kita dibiarkan…. Tentulah kematian adalah peristirahatan bagi setiap yang hidup… thayyibah.com :: Akan tetapi setelah mati kita angkat dibangkitkan… Lalu kita akan ditanya tentang seluruh yang pernah kita lakukan…” Lakukanlah apa yang anda kehendaki… ...
Read More »