Breaking News

Tag Archives: mas kawin

Siapa yang Paling Berhak Menentukan Mahar?

Menentukan Mahar? thayyibah.com :: Jika calon suami memberi mahar berupa baju, si wanita sudah menerima, tapi ortu meminta agar minimal dalam bentuk cincin emas, apakah boleh bagi wali untuk menolaknya? Jawab: Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du, Mahar termasuk kewajiban suami yang harus diberikan kepada istrinya. Allah berfirman, وَآتُواْ النَّسَاء صَدُقَاتِهِنَّ نِحْلَةً “Berikanlah maskawin (mahar) kepada wanita (yang ...

Read More »

Mahar Terindah

  Sebaik-baik mahar itu yang paling mudah thayyibah.com :: Dari ‘Uqbah bin ‘Amir radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, خَيْرُ الصَّدَاقِ أَيْسَرُهُ “Sebaik-baik mahar adalah yang paling mudah.” Dalam riwayat Abu Daud dengan lafazh, خَيْرُ النِّكَاحِ أَيْسَرُهُ “Sebaik-baik nikah adalah yang paling mudah.” (HR. Abu Daud, no. 2117; Al-Hakim, 2:181-182. Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan bahwa sanad ...

Read More »

Apa Mahar yang Paling Bagus?

thayyibah.com :: Dari ‘Uqbah bin ‘Amir radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Sebaik-baik mahar adalah yang paling mudah.” Dalam riwayat abu daud, di sebutkan : “Sebaik-baik nikah adalah yang paling mudah.” (HR. Abu Daud, no. 2117; Al-Hakim, 2: 181-182. Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan bahwa sanad hadits ini shahih. Hadits yang diriwayatkan oleh Al-Hakim juga shahih sebagaiman ...

Read More »

Mahar yang Paling Barakah

ilustrasi mahar (kidchan.com) thayyibah.com :: Hari ini, seorang artis ditanya apakah ia ingin menikah lagi setelah bercerai. Ia menjawab mau tapi dengan syarat maharnya lima miliar rupiah. Mahar. Dalam beberapa hadits, ia dikaitkan dengan keberkahan pernikahan dan keberkahan seorang istri. Bahwa pernikahan yang paling barakah adalah yang paling mudah maharnya. Pun istri yang barakah adalah yang paling mudah maharnya. إِنَّ أَعْظَمَ ...

Read More »

Viral Pernikahan di Kebumen Pakai Mas Kawin Sandal Jepit Swallow

KEBUMEN – Pernikahan adalah suatu ibadah sakral yang mempersatukan dua insan saling mencintai. Setiap prosesi akad nikah mahar atau mas kawin menjadi salah satu rukun yang wajib dipenuhi. Jika lazimnya mas kawin berupa seperangkat alat salat atau perhiasan maupun uang tunai, lain halnya yang digunakan sepasang pengantin di Kebumen, Jawa Tengah ini. Ya, kedua mempelai yakni Budi Risdiyanto dan Julia Warasita ...

Read More »

Maskawin Terbesar Sepanjang Sejarah

  thayyibah.com :: Tahukah Anda, apa maskawin terbesar sepanjang sejarah? Apakah maskawin tersebut bernilai jutaan bahkan milyaran rupiah? Ataukah berupa rumah beserta segala isinya yang mewah? Bukan itu,wahai saudariku. Maskawin terbesar sepanjang sejarah adalah maskawin yang diterima oleh Ummu Sulaim. Siapakah Ummu Sulaim itu? Ummu Sulaim adalah salah satu wanita yang telah mendapatkan tiket masuk surga. Sebagaimana yang diberitakan oleh Nabi ...

Read More »

Jangan Persulit, Ini Mahar yang Dianjurkan Islam

thayyibah.com :: Mas kawin atau mahar merupakan pemberian pria kepada wanita yang akan dinikahinya. Bentuknya bisa berupa harta atau bentuk lainnya sebagai salah satu syarat dalam pernikahan. Mas kawin menjadi sebuah simbol penghormatan kepada istri dan keluarganya. Dalam budaya tertentu, orangtua ikut serta dalam menetapkan jumlah mas kawin yang dianggap sesuai untuk putrinya. Tidak jarang jumlah yang diinginkan membuat pria kesulitan ...

Read More »