thayyibah.com :: Usiaku sudah 40 tahun. Apa yang mesti dilakukan? Allah Ta’ala berfirman, وَوَصَّيْنَا الْإِنْسَانَ بِوَالِدَيْهِ إِحْسَانًا حَمَلَتْهُ أُمُّهُ كُرْهًا وَوَضَعَتْهُ كُرْهًا وَحَمْلُهُ وَفِصَالُهُ ثَلَاثُونَ شَهْرًا حَتَّى إِذَا بَلَغَ أَشُدَّهُ وَبَلَغَ أَرْبَعِينَ سَنَةً قَالَ رَبِّ أَوْزِعْنِي أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِي أَنْعَمْتَ عَلَيَّ وَعَلَى وَالِدَيَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَالِحًا تَرْضَاهُ وَأَصْلِحْ لِي فِي ذُرِّيَّتِي إِنِّي تُبْتُ إِلَيْكَ وَإِنِّي مِنَ الْمُسْلِمِينَ “Kami perintahkan kepada manusia supaya berbuat ...
Read More »Tag Archives: hidup
Tiap Hari Sebelum Tidur Tanyakan Ini Pada Diri Sendiri, “Untuk Apa Saya Hidup?”
thayyibah.com :: Segala puji bagi Allah Rabb semesta alam, shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad, kepada keluarga, para sahabat dan yang mengikutinya dengan baik hingga hari pembalasan. Masih ada segelintir orang yang muncul dalam dirinya pertanyaan seperti ini, bahkan dia belum menemukan jawaban dari pertanyaan ini hingga berpuluh-puluh tahun lamanya. “Untuk tujuan apa sih, kita diciptakan di dunia ini?”, demikian ...
Read More »Ingatlah Tujuan Hidup-mu!
thayyibah.com :: Di antara ciri dan sifat al-Qur’an dalam menyampaikan pesan adalah bahwa ia sering mengulang-ulang atau menyebutkan berulang kali peringatan atau kabar gembira yang sama dalam sekian banyak ayatnya yang berbeda tempat. Bahkan ada ayat tentang kewajiban bersyukur atas nikmat yang sampai disebutkan berulang kali hanya dengan jeda-jeda yang cukup pendek berupa ayat-ayat pengiring lainnya. Tak lain pengulangan tersebut ...
Read More »Hidup Itu Bukan Lomba Lari, Melainkan Lomba Berbagi
thayyibah.com :: Jika memahami bahwa kita akan mati, mana mungkin hidup hanya sekadar untuk mencari uang lalu mati. Jika tujuannya hanya untuk makan dan punya rumah, sesungguhnya kenikmatan makan dan rumah itu ya hanya sebentar lalu diberi sakit untuk proses penuaan menuju kematian. Jika hidup kita bertujuan memenuhi panggilan tugas dari Allah maka hidup kita cukup sekali untuk memberi manfaat ...
Read More »Hubungan Ruh dengan Orang yang Hidup
thayyibah.com :: Pertama, pertemuan ruh orang yg telah meninggal dgn ruh orang yg masih hidup di alam mimpi Para ulama menegaskan bahwa hal ini bisa terjadi. Ruh orang yg telah meninggal bisa berjumpa dgn ruh orang yg masih hidup dalam mimpi. Diriwayatkan dari Said bin Jubair, dari Ibnu Abbas radhiyallahu ‘anhuma, beliau menjelaskan tafsir Surat Az-Zumar ayat 42, “Sesungguhnya ruh orang yg hidup ...
Read More »Berjuang
thayyibah.com :: Jalan hidup terbentang Entah apa tulisanNya akan masa mendatang Tak tahu, walau penasaran di hati bersarang Cuma tahu harus berjuang Ya berjuang! Menjemput rizkiNya bukan hanya menunggu datang Tapi ikhtiar bersama doa terus tercuat lantang Jua kala hadapi masalah hidup yang menghadang Jangan menyerah tapi tertantang Untuk terus berjuang, maju berjuang Walau.. keluh juga selalu mengerang Rasa malas ...
Read More »LEMBARAN HIDUP WANITA SOLEHAH
thayyibah.com :: Mampukah aku menjadi seperti Siti Khadijah? Agung cintanya pada Allah dan Rasulullah Hartanya diperjuangkan ke jalan fisabilillah Penawar hati kekasih Allah Susah dan senang rela bersama… Dapatkah ku didik jiwa seperti Siti Aishah? Isteri Rasulullah yang bijak Pendorong kesusahan dan penderitaan Tiada sukar untuk dilaksanakan… Mengalir air mataku Melihat pegorbanan puteri solehah Siti Fatimah Akur dalam setiap perintah ...
Read More »Umurmu Semakin Berkurang, Bukan Bertambah
thayyibah.com :: Hasan Al Bashri mengatakan, “Wahai manusia, sesungguhnya kalian hanyalah kumpulan hari. Tatkala satu hari itu hilang, maka akan hilang pula sebagian dirimu.” (Hilyatul Awliya’, 2: 148) Al Hasan Al Bashri juga pernah berkata, “Malam dan siang akan terus berlalu dengan cepat dan umur pun berkurang, ajal (kematian) pun semakin dekat.” (Jaami’ul ‘Ulum wal Hikam, 2: 383) Al Fudhail bin ...
Read More »Ujian dan Cobaan
thayyibah.com :: Ujian dan cobaan dalam hidup di dunia terkadang berupa kelapangan dan kenikmatan, namun terkadang juga berupa kesempitan dan musibah. Bisa berupa sehat maupuan kondisi sakit, bisa berupa kekayaan maupun kemiskinan. Seorang mukmin akan menghadapi ujian dalam dua keadaan : kondisi susah dan kondisi senang. Dalam setiap ujian yang menimpa manusia akan selalu ada kebaikan. Oleh karena itu dalam sebuah hadits dari ...
Read More »Curhat Hanya Kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala
thayyibah.com :: Semua orang pasti pernah merasakan sesuatu yang tidak diinginkan. Semua orang juga pasti mempunyai masalah dan problem kehidupan. Di saat tertentu orang hidup bahagia dan senang, di saat yang lain pula boleh jadi sedih dan pilu. Dan ini adalah sunnatullah. Dalam menyikapi masalah kehidupannya, orang memiliki beragam tindakan untuk memecahkannya. Ada yang mencurahkan perasaan dan uneg-unegnya kepada keluarga, teman, ...
Read More »