thayyibah.com :: Hari ini aku diberi kesempatan untuk mengunjungi kota Tho’if lagi. Seperti biasa, perasaan haru sering menghinggapi setiap kali memasuki kota ini. Setiap sudutnya seolah berlomba membisikkan fragmen demi fragmen tentang kisah yang begitu menyayat hati. Kisah tentang takdir dakwah yang memaksa memori ini mundur melewati lorong waktu pada 14 abad yang lalu. Pada tahun itu langit Makkah seolah larut ...
Read More »Tag Archives: hati
Menjaga Ketaatan Selepas Rihlah
thayyibah.com :: Di dalam QS. Ali Imron ayat 31 , “Katakanlah (Muhammad), jika mereka mencintai Aku, maka ikutilah aku (Muhammad)…” Ayat ini menjelaskan bagaimana kita mencintai Allah dengan sebaik-baiknya cinta. Ternyata jika kita ingin mencintai Allah, caranya adalah kita harus mencintai apa yang Allah cintai. Di ayat ini tergambarkan bahwa Allah memerintahkan kita untuk mencintai Rasul-Nya. Karena Nabi Muhammad saw adalah ...
Read More »Menolak Kebenaran Akibat Kedengkian di Dalam Hati
thayyibah.com :: Kedengkian hampir selalu menjadi penghalang bagi seseorang untuk menerima kebenaran dari orang lain. Kedengkian adalah suatu sifat tidak menginginkan kebaikan kepada orang lain, sehingga seringkali seseorang yang dengki merendahkan orang yang yang dibenci bahkan kadang sampai menghancurkannya. Rasulullah SAW bersabda yang artinya: “Jagalah dirimu dari kedengkian, karena kedengkian memusnahkan kebaikan2 laksana api memusnahkan kayu bakar. (HR.Abu Dawud). Seorang penyair ...
Read More »Mati Rasa –
“Jika ingin tulisanmu menyentuh hati orang lain, maka tulislah dengan hati” -Anies Baswedan thayyibah.com :: Pernah tahu pembagian karakter oleh seorang filsuf yunani menjadi melankolis, koleris, plegmatis, dan sanguinis ? kebetulan saya adalah perpaduan dari koleris dan melankolis. Kedua watak tersebut saling mengisi selama kehidupan saya. Tetapi dalam kurun waktu satu tahun terakhir, sisi melankolis itu secara gradual menurun kualitasnya. Seorang ...
Read More »Mengapa Engkau Patah Hati?
thayyibah.com :: Butuh motivasi orang yang sedang patah hati? Mungkin saat ini Anda sedang patah hati sehingga membaca artikel ini. Atau antisipasi kalau-kalau nanti patah hati, bisa menjadi tangguh. Terlepas apa pun itu, mudah-mudahan artikel ini bisa bermanfaat, memberikan motivasi orang yang sedang patah hati. Mengapa patah hati? Artikel ini akan membahas patah hati secara umum. Apa pun patah hati Anda, ...
Read More »Bangun Tidur Kamu Mikirin Apa?
thayyibah.com :: Saudaraku, apa yang Anda pikirkan pagi ini? Jawabannya pasti macam-macam, ada yang memikirkan pekerjaan yang menumpuk di kantor, memikirkan harga dan dollar yang selalu naik, memikirkan hutang, memikirkan akan kemana hari ini dll. Semua yang dipikiran adalah lebih berorientasi pada diri sendiri, duniawi dan kemaslahatan pribadi. Rasulullah Rasulullah shalallahu alaihi’wassalam bersabda : “ Barangsiapa yang bangun di pagi hari ...
Read More »Seperti Apa Hati Kita ?
thayyibah.com :: Rasulullah shalallahu ‘alaihi wa sallam pernah menggambarkan perumpamaan orang yang berdzikir kepada Allah seperti orang yang hidup, sementara orang yang tidak berdzikir kepada Allah sebagai orang yang mati: عَنْ أَبِي مُوْسَى رَضِيَ اللهُ عَنْهُ قَالَ، قَالَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ مَثَلُ الذِّي يَذْكُرُ رَبَّهُ وَالذِّي لاَ يَذْكُرُ رَبَّهُ مَثَلُ الْحَيِّ وَالْمَيِّتِ “Perumpamaan orang yang berdzikir kepada ...
Read More »Jauh di Mata Dekat di Hati (Seri Tulisan Ayah Pengembara)
thayyibah.com :: Ahay. Buat yang kasmaran, ini tema udah lama ditunggu-tunggu kayaknya. Sementara bagi jomblo, judul tulisan ini aja udah menyiksa. Rentan untuk dibully. Apa coba yang dekat dengan hati mereka? Paling ya lambung atau paru-paru dikelilingi usus besar dan usus kecil hehe…Padahal semestinya gak perlu baper. Tulisan ini masih lurus kok ngebahas relasi antara ayah dan anak. Bukan ngebahas jomblo ...
Read More »Aku Ingin Mati Saja!
thayyibah.com :: ‘Aku Ingin Matiiiii…!’, sebuah jeritan dari dalam hati orang-orang yang sedang mendapati kesulitan dan jalan buntu dalam menyelesaikan masalah yang membelitnya. Ungkapan ini sepertinya menjadi sebuah solusi terakhir dari kebuntuan yang ditemuinya. Di antara mereka yang di PHK bilang, ‘Aku Ingin Matiiiii…!’ Di antara mereka yang banyak hutang bilang, ‘Aku Ingin Matiiiii…!’ Di antara mereka yang brantakan rumah tangganya ...
Read More »Ejekan-Ejekan Kebodohan
thayyibah.com :: Saat Nabi Muhammad saw memberikan taushiyah tentang syurga dan menjanjikannya untuk orang-orang yang mau beriman dan bersabar menghadapi teror orang-orang kafir Makkah. Justru kuffar Makkah mengejek dan mengolok-olok dengan mengatakan, merekalah yang akan merasakan syurga terlebih dahulu. Di dunia saja –seperti anggapan mereka- harta mereka melimpah dan hidup mereka serba tercukupi secara berlebihan . Maka Allah pun menurunkan jawaban dari ejekan tersebut ([13]). ...
Read More »