Breaking News

Artikel

Apakah Allah Mencintaiku?

thayyibah.com :: Syeikh Ali Musthafa Thanthawi -rahimahullah- pernah berkata: “Apakah Allah mencintaiku?” Pertanyaan ini terus mengusikku! Aku teringat bahwa kecintaan Allah Ta’ala kepada hamba-hamba-Nya hadir karena beberapa sebab dan sifat yang disebutkan didalam al Quran al Karim.. Aku membalikkannya kedalam memoriku, untuk membandingkan apakah diriku sudah seperti yang disebutkan di dalam Al-Qur’an, agar aku dapat menemukan jawaban atas pertanyaanku itu. Aku menemukan ...

Read More »

Hukum Menyembunyikan Kesalahan Pelaku Maksiat

  thayyibah.com :: “Barangsiapa yang menyembunyikan aib (kejelekan) seseorang niscaya Allah akan menyembunyikan aibnya.” Apakah boleh bagi kita menyembunyikan aib pelaku zina dan peminum khamr? Apabila jawabannya boleh, maka bagaimanakah kita mengingkari kemungkaran tersebut? Apakah kita pura-pura menundukkan pandangan apabila kita melihat kemungkaran? Berilah pelajaran kepada kami, semoga Allah menjaga engkau. Adapun jika perkara-perkara tersebut telah sampai kepada pihak yang berwenang, maka ...

Read More »

Kisah Keteladanan Asy-Syaikh Bin Baz

thayyibah.com :: “…ini tidak cukup untukku.” Rasyid Ar-Rajih mengisahkan: Suatu kali saat saya sedang bersama Asy-Syaikh Abdul Aziz bin Baz, seorang laki-laki mendatangi beliau dan meminta bantuan berupa uang. Asy-Syaikh Abdul Aziz bin Baz pun memberi uang kepadanya dalam jumlah besar. Namun orang itu tidak puas dan berkata, “Ini tidak cukup untuk memenuhi kebutuhan saya.” Maka beliau menjawab dengan penuh keramahan, ...

Read More »

Tiada Yang Tetap

thayyibah.com :: Di dunia ini tiada yang tetap, segalanya kan berubah. jikalah ada yang tetap maka dialah “perubahan”. Berubah itu yang menjadi ketetapan. Jika musim hujan telah berakhir, datanglah musim kemarau. Jika terang siang berakhir datanglah gelapnya malam, tiada banjir yang abadi kecuali akan mengering, tiada lautan yang surut kecuali akan datang pasang, tiada tangisan yang mengalir kecuali berganti tawa, tiada ...

Read More »

Mengapa Malu?

thayyibah.com :: Sebagian kita mungkin pernah mendapati seorang ibu-ibu atau bapak-bapak yang sudah berumur, namun ia belum lancar mengaji, belum paham benar tatacara berwudhu atau shalat sesuai tuntunan Nabi shallallahu alaihi wa sallam. Ketika ia diajak belajar mengaji atau menghadiri majelis ilmu, ternyata ia malu. Ia berkata, “malu saya, ngajinya belum lancar”, “nggak ah, saya malu,” atau jawaban lain semisalnya. Bapak, Ibu, ...

Read More »

4 Cara Untuk Meraih Keberkahan di Pagi Hari

thayyibah.com :: Saudaraku, Agama Islam ternyata sangat peduli dengan dinamika dan semangat beraktivitas di awal waktu. Setiap hari selalu diawali dengan datangnya waktu pagi. Waktu pagi merupakan waktu istimewa. Ia selalu diasosiasikan sebagai simbol kesegaran dan semangat. Siapa saja yang merasakan udara pagi niscaya dia akan mengatakan bahwa itulah saat paling segar atau masih fresh sepanjang hari. Pagi sering dikaitkan ...

Read More »

Fiqh Jenazah (Memandikan Mayit)

thayyibah.com :: Saudara dan Saudariku yang dirahmati Allāh Subhānahu wa Ta’āla. Hukum memandikan dan mengkafani mayit adalah fardhu kifayah. Apabila telah dikerjakan oleh sebagian kaum muslimin, maka bagi yang lain gugur kewajibannya. Dengan dalil sabda Nabi Shallallahu alaihi wasallam tentang seorang muhrim (orang yang mengerjakan ihram) yang terjatuh dan terlempar dari untanya: اغْسِلُوهُ بِمَاءٍ وَسِدْرٍ وَكَفِّنُوهُ فِي ثَوْبَيْهِ “Mandikanlah dia dengan ...

Read More »

Atraksi Atau Peringatan?

thayyibah.com :: Saudaraku seiman. Beberapa hari terakhir ini, berbagai macam media informasi ramai mengabarkan bahwa di negeri kita tercinta ini akan terjadi gerhana matahari total yang diperkirakan berlangsung pada hari rabu 9 maret 2016. Berbagai macam sikap manusia dalam menghadapi fenomena alam yang sangat langkah ini. Diantara mereka ada yang menjadikan kejadian gerhana adalah kejadian yang biasa-biasa saja, sehingga tidak perlu heboh ...

Read More »

Aku Ingin Mati Saja!

thayyibah.com :: ‘Aku Ingin Matiiiii…!’, sebuah jeritan dari dalam hati orang-orang yang sedang mendapati kesulitan dan jalan buntu dalam menyelesaikan masalah yang membelitnya. Ungkapan ini sepertinya menjadi sebuah solusi terakhir dari kebuntuan yang ditemuinya. Di antara mereka yang di PHK bilang, ‘Aku Ingin Matiiiii…!’ Di antara mereka yang banyak hutang bilang, ‘Aku Ingin Matiiiii…!’ Di antara mereka yang brantakan rumah tangganya ...

Read More »

Panduan Shalat Gerhana

thayyibah.com :: Bagaimanakah cara melaksanakan shalat gerhana? Berikut panduan lengkapnya. Bagi yang Menyaksikan Gerhana Hendaklah Melaksanakan Shalat Gerhana. Jika seseorang menyaksikan gerhana, hendaklah ia melaksanakan shalat gerhana sebagaimana tata cara yang nanti akan kami utarakan, insya Allah. Lalu apa hukum shalat gerhana? Pendapat yang terkuat, bagi siapa saja yang melihat gerhana dengan mata telanjang, maka ia wajib melaksanakan shalat gerhana. Dalilnya adalah sabda Nabi ...

Read More »