Breaking News

Kesehatan

Beragam Manfaat Srikaya bagi Kesehatan

Manfaat srikaya untuk kesehatan amatlah beragam. Beberapa jenis zat dan nutrisi yang terkandung pada buah, daun, biji, dan batang tanaman srikaya diyakini memiliki efek baik untuk memelihara kesehatan dan mencegah penyakit. thayyibah.com :: Srikaya adalah salah satu jenis buah yang banyak tumbuh di daerah tropis dan subtropis, termasuk Indonesia. Ekstrak alami dari buah, daun, dan kulitnya banyak digunakan untuk berbagai keperluan, seperti dalam ...

Read More »

Ketahui Cara Memilih Nebulizer dan Jenisnya

Memilih nebulizer yang tepat serta mengenali beragam jenisnya merupakan hal yang penting bagi orang yang menderita gangguan pernapasan. Hal ini bertujuan agar hasil pengobatan dapat maksimal, tanpa menimbulkan efek samping. thayyibah.com :: Nebulizer adalah alat yang digunakan untuk mengubah obat cair menjadi uap agar bisa dihirup masuk ke dalam paru-paru. Alat ini biasanya diberikan oleh dokter untuk mengobati beberapa gangguan pernapasan, seperti asma, penyakit paru ...

Read More »

Memasuki Musim Hujan, Berikut Tips Menghindari Flu

  thayyibah.com :: Konon, saat musim hujan, kita jadi lebih gampang terkena penyakit, lho. Salah satunya adalah flu. Namun tidak perlu khawatir, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mencegah flu. Berbagai riset dan penelitian menyatakan bahwa kemampuan virus flu untuk berkembang biak dan menyebar lebih cepat pada suhu dingin, dibandingkan pada suhu hangat. Itulah alasan mengapa pada musim hujan, virus ini lebih mudah menular dari orang yang satu ...

Read More »

Dampak Minum Teh Lebih Dari 3 Gelas Sehari

  thayyibah.com :: Selain air putih dan kopi, teh telah menjadi minuman yang banyak dicintai. Bahkan, sejumlah orang merasa kurang lengkap bila tak menyeruput teh hangat di pagi hari atau menikmati es teh manis kala makan siang. Kepopuleran teh bukan tanpa alasan. Selain rasanya yang ringan dan bisa mengurangi dahaga, teh juga kaya akan manfaat sehat untuk tubuh, yakni mengandung antioksidan tinggi, ...

Read More »

Perihal Usia Khitan

thayyibah.com :: Berapakah usia yang paling tepat untuk khitan? Dalam tinjauan medis, khitan bisa dilakukan kapan saja. Pemilihan usia khitan biasanya dipengaruhi oleh adat istiadat setempat. Di Arab Saudi anak dikhitan pada usia 3- 7 tahun, di India natara 5-9 tahun, di Iran mulai umur 4 tahun. Di Indonesi tiap–tiap daerah juga berbeda-beda. Anak suku Jawa biasanya dikhitan pada usia sekitar ...

Read More »

Sehatkah Menggoreng dengan Air Fryer?

  Air fryer merupakan alat masak modern yang dapat digunakan untuk menggoreng berbagai jenis makanan, seperti ayam, kentang, sayuran, dan beragam makanan beku. Alat ini dianggap memberikan solusi yang lebih sehat untuk mengolah makanan yang digoreng. Benarkah demikian? thayyibah.com :: Air fryer bekerja dengan sistem sirkulasi udara panas di dalam perangkatnya yang bisa mencapai 200 derajat Celsius. Menggoreng makanan dengan air fryer hanya membutuhkan sedikit minyak (sekitar 1 sendok makan) atau bahkan tidak ...

Read More »

Resep Infused Water untuk Melancarkan Metabolisme

  thayyibah.com :: Infused water menjadi salad satu minuman popular bagi banyak orang di seluruh dunia, searing dengan tren gaya hidup sehat yang meningkat. Terdapat banyak manfaat untuk tubuh dengan mengkonsumsinya. Minuman ini juga dikenal sebagai detox water yang terbuat dari air mineral dipadukan dengan potongan buah dan sayuran. Tentunya, setiap orang bisa berkreasi mengkombinasikan aneka jenis buah dan sayur untuk menciptakan rasa sesuai ...

Read More »

Manfaat Daun Singkong dan Resep Olahannya

    Daun singkong tidak hanya enak dinikmati dalam olahan sayur, tapi juga mengandung protein yang lebih tinggi dari sayuran lainnya. Mari berkenalan dengan manfaat daun singkong dan kandungan di dalamnya. Mungkin tidak terbayangkan oleh Anda sebelumnya bahwa daun singkong mengandung protein yang tinggi, termasuk jika dibandingkan dengan bayam. Selain mengandung protein, daun singkong termasuk makanan tinggi serat.   Manfaat Daun ...

Read More »

Fast Food Bisa Bikin IQ Anak Rendah? Ini Penjelasannya

thayyibah.com :: Bagi kebanyakan orang, makanan cepat saji (fast food), sudah menjadi gaya hidup yang tak bisa dipisahkan dalam kehidupan sehari-hari terutama yang tinggal di kota-kota besar. Apakah makanan cepat saji tersebut mengandung gizi yang cukup? Apa untungnya? Apa efek terhadap perkembangan IQ anak jika sering mengkonsumsi. Serupedia coba mengulasnya, seperti dilansir okezone dan dailymail. Menurut sebuah penelitian, anak-anak yang sering ...

Read More »

Pertanda Tubuh Terlalu Banyak Dapat Asupan Garam

  thayyibah.com :: Tubuh akan memperlihatkan sejumlah pertanda ketika terlalu banyak mengonsumsi garam. Ada cukup banyak garam tersembunyi yang bisa ditemukan pada beragam jenis makanan. Garam tersembunyi ini biasanya dapat ditemukan pada makanan olahan hingga makanan beku. Keberadaan garam tersembunyi ini sering kali tidak disadari sehingga membuat asupan garam harian menjadi berlebih. Padahal, batas rekomendasi asupan garam per hari adalah 2.300 miligram per ...

Read More »