thayyibah.com :: Manusia memang menjadi tempatnya berbuat salah dan khilaf. Banyak di antara mereka yang sadar telah melakukan dosa namun tetap melanjutkannya. Akan tetapi, ada juga di antara mereka yang sadar dan segera bertaubat kepada Allah. Bertaubat dapat diartikan kembali taat kepada Allah dan menyesal dengan bersungguh-sungguh atas segala perbuatan dosa yang telah dilakukan selama ini. Mereka melakukan taubat dengan ...
Read More »Tag Archives: Taubat
Menangislah, Air Matamu Dapat Memadamkan Api Neraka
thayyibah.com :: Dua ilmuwan pernah melakukan penelitian disertasi tentang air mata. Kedua peneliti tersebut berasal dari Jerman dan Amerika Serikat. Hasil penelitian kedua peneliti itu menyimpulkan bahwa air mata yang keluar karena tepercik bawang atau cabe ‘‘BERBEDA’’ dengan air mata yang mengalir karena kecewa dan sedih. Air mata yang keluar karena tepercik bawang atau cabe ternyata tidak mengandung zat yang ...
Read More »Apakah Allah Mencintaiku?
thayyibah.com :: Syeikh Ali Musthafa Thanthawi -rahimahullah- pernah berkata: “Apakah Allah mencintaiku?” Pertanyaan ini terus mengusikku! Aku teringat bahwa kecintaan Allah Ta’ala kepada hamba-hamba-Nya hadir karena beberapa sebab dan sifat yang disebutkan didalam al Quran al Karim.. Aku membalikkannya kedalam memoriku, untuk membandingkan apakah diriku sudah seperti yang disebutkan di dalam Al-Qur’an, agar aku dapat menemukan jawaban atas pertanyaanku itu. Aku menemukan ...
Read More »Mantan Rampok dan Korbannya Bertemu di Ka’bah
thayyibah.com :: Masya Allah, Mantan Rampok Dan Korbannya Dipertemukan Allah Di Depan Ka’bah. Seorang mantan perampok dengan salah satu korbannya bertemu saat sama-sama melaksanakan ibadah haji di tanah suci Makkah. Pengalaman yang diambil dari kisah nyata ini terjadi beberapa tahun lalu. Sebuah kejadian yang sangat berkesan, karena di tempat yang paling sakral bagi umat islam sedunia, 2 orang yang masih ...
Read More »Kisah Mantan LGBT, Sam Brodie
SAM BRODIE: “TAK ADA KATA TERLAMBAT” thayyibah.com :: Di usia 12 tahun, Samuel David Alexander Brodie, atau Sam Brodie, memutuskan jadi wanita. Samantha, itu nama yang dipilih. Keluarga menentang keras, pasti. Brodie marah dan bertengkar dengan ibunya. Keluar dari rumah. Hidup di jalanan kota London, Inggris. Setelah itu, hidupnya berturut makin kacau. Masuk panti sosial, dituduh menipu, minum alkohol, narkoba, ...
Read More »Jangan Jadi Penolong Iblis
thayyibah.com :: Di bawah ini cerita shahih tentang menghadapi kawan, saudara yang melakukan maksiat dan dosa. – Bagaimana bersikap kepadanya? – Bagaimana menasihatinya? – Bagaimana akhlak kepadanya? Berkata Ibnu Abi Hatim rahimahullah dengan sanadnya sampai kepada Yazid bin Al Ashamm, ia berkata: “Seorang dari penduduk Syam yang buruk akhlak, sering mendatangi Umar bin Khattab radhiyallahu ‘anhu, lalu Umar tidak melihat ...
Read More »Agar Tak Jatuh Lagi di Lubang yang Sama
thayyibah.com :: Salah satu sifat dasar atau karakteristik manusia adalah berbuat salah dan dosa. Terlepas karena unsur kesengajaan ataupun tidak, sebagai bagian dari ketidaksempurnaannya manusia adalah makhluk yang sering lalai dan lupa, dan faktor ini menjadi celah yang dimanfaatkan oleh setan untuk menipu dan menjerumuskan manusia ke dalam perbuatan dosa atau maksiat. Namun, Alloh ta’ala dengan kesempurnaan sifat-sifat-Nya, membuka luas ...
Read More »Wah! Ternyata Istighfar Kunci Semua Masalah
thayyibah.com :: Untuk lebih membuat kita semangat ber-istighfar berikut uraian manfaat Istighfar. Menggembirakan Allah Rasulullah bersabda, “Sungguh, Allah lebih gembira dengan taubat hamba-Nya daripada kegembiraan salah seorang dari kalian yang menemukan ontanya yang hilang di padang pasir.” (HR.Bukhari dan Muslim). Dicintai Allah Allah berfirman, “Sesungguhnya Allah mencintai orang-orang yang bertaubat dan mencintai orang-orang yang mensucikan diri.” (QS.al-Baqarah: 222). Rasulullah bersabda, ...
Read More »Karena Apa Air Mata Ini Menetes ?
thayyibah.com :: Menangis bukan hanya sekedar naluri manusiawi yang Allah berikan kepada manusia, tapi ia akan menjadi karunia yang sangat besar dari-Nya jika disertai dengan rasa takut, cinta atau berharap kepada-Nya… Menangis merupakan bukti yang menunjukkan ketakwaan hati, ketinggian jiwa, kesucian sanubari dan kelembutan perasaan… Menangis karena Allah terjadi manakala melihat kelalaian pada dirinya atau merasa takut akan kesudahannya yang ...
Read More »Manfaat Mengingat Kematian
thayyibah.com :: Sesungguhnya kematian adalah haq, pasti terjadi, tidak dapat disangkal lagi. Allah SWT berfirman yang artinya, “Dan datanglah sakaratul maut yang sebenar-benarnya. Itulah yang kamu selalu lari dari padanya.” (QS. Qaaf:19) Siapakah di antara kita yang meragukan kematian dan sakaratul maut? Apakah ada orang yang meragukan kubur dan azabnya? Siapakah yang mampu menunda kematiannya dari waktu yang telah ditentukan? Mengapa ...
Read More »