Breaking News

Tag Archives: salman al farisi

Mati Sebelum Mati

Oleh: Davy Byanca Ada sementara orang mengira bahwa hubungan antara hamba dengan Tuhan menyerupai hubungan anak dengan orang tuanya; si anak membutuhkan keduanya ketika masih kecil saja. Saat dewasa ia sudah tidak membutuhkan keduanya lagi. Bahkan bisa jadi ketidakbutuhan itu mendorong dirinya menjadi anak durhaka dan menampik kebaikan kedua orang tuanya. Tidak! Hubungan hamba dengan Tuhan tidaklah seperti itu. Kebutuhan ...

Read More »

KÖLNER DOM COLOGNE CATHEDRAL

Oleh: Salim A. Fillah Pernah menjadi bangunan tertinggi di dunia menggantikan Cathédrale Notre-Dame de Rouen di Normandy, Perancis, selama rentang 1880-1884, katedral yang bernama resmi Ecclesia Cathedralis Sanctorum Petri et Mariae ini adalah tempat ibadah resmi bagi para penguasa Kekaisaran Romawi Suci. Adalah Uskup Agung Cologne, Rainald dari Dassel yang pada 1164 menempatkan di lokasi katedral ini relik dari Tiga ...

Read More »

Jalan Hidayah Salman al-Farisi

thayyibah.com :: Salman berkisah, Aku adalah seorang pemuda Persia penduduk kota Ashbahan (kota di tengah Iran, di antara Teheran dan Syiraz) dari desa yang dikenal dengan nama Jayyan. Ayahku adalah kepala kampung, orang yang paling kaya dan paling mulia kedudukannya di sana. Aku adalah orang yang paling dicintai ayahku sejak lahir. Cintanya kepadaku semakin bertambah seiring dengan berjalannya waktu, sampai-sampai ...

Read More »