Ilustrasi. (Foto: wordpress.com) thayyibah.com :: Menjadi seorang wanita karier memang terdengar menyenangkan. Selain memiliki penghasilan sendiri setiap bulannya, wanita karier juga lebih bisa mandiri sehingga tidak harus bergantung dengan orang lain. Hal itu pula yang terjadi pada seorang ibu dalam keluarganya, yaitu Ibuku. Seperti para ibu hebat di belahan dunia mana pun yang sudah mengandung dan melahirkan anaknya, Ibuku juga seorang ...
Read More »Tag Archives: rumah tangga
Ketika Cinta Berbalas Durhaka
“..Dan pergaulilah istri-istri dengan baik (patut). Kemudian bila kamu tidak menyukai mereka, (maka bersabarlah) karena mungkin kamu tidak menyukai sesuatu, padahal Allah menjadikan padanya kebaikan yang banyak” (QS An Nisaa’ [4]: 19). thayyibah.com :: Dalam sebuah forum konsultasi keluarga, seorang istri mengadukan perlakuan suaminya kepada Ketua Majlis Ulama Besar Arab Saudi, waktu itu masih dijabat oleh Syekh Abdul Aziz bin ...
Read More »Haramkah Memanggil Istri dengan Ibu, Ummi, Dek?
thayyibah.com :: Bolehkah memanggil istri sendiri dengan panggilan ibu, ummi, atau dek atau panggilan semacam itu? Apakah masuk dalam istilah zhihar yang berarti haram atau tidak dibolehkan? Memahami Zhihar Zhihar berasal dari kata ‘punggung’. Karena asli dari bentuk zhihar yaitu memanggil istri dengan ‘engkau bagiku seperti punggung ibuku’. Sedangkan secara istilah yang dimaksud zhihar adalah suami menyerupakan istrinya pada sesuatu ...
Read More »Bangga Menjadi Ibu Rumah Tangga
Penulis: Ummu Ayyub Muroja’ah: Ust Abu Ahmad Hebat rasanya ketika mendengar ada seorang wanita lulusan sebuah universitas ternama telah bekerja di sebuah perusahaan bonafit dengan gaji jutaan rupiah per bulan. Belum lagi perusahaan sering menugaskan wanita tersebut terbang ke luar negri untuk menyelesaikan urusan perusahaan. Tergambar seolah kesuksesan telah dia raih. Benar seperti itukah? Kebanyakan orang akan beranggapan demikian. Sesuatu ...
Read More »Menjalin Cinta Abadi Dalam Rumah Tangga
thayyibah.com :: Setiap orang yang telah berkeluarga, tentu menginginkan kebaikan dan kebahagiaan dalam kehidupannya bersama istri dan anak-anaknya. Hal ini sebagai perwujudan rasa cintanya kepada mereka, yang kecintaan ini merupakan fitrah yang Allah tetapkan pada jiwa setiap manusia. Allah Ta’ala berfirman, {زُيِّنَ لِلنَّاسِ حُبُّ الشَّهَوَاتِ مِنَ النِّسَاءِ وَالْبَنِينَ وَالْقَنَاطِيرِ الْمُقَنْطَرَةِ مِنَ الذَّهَبِ وَالْفِضَّةِ وَالْخَيْلِ الْمُسَوَّمَةِ وَالْأَنْعَامِ وَالْحَرْثِ ذَلِكَ مَتَاعُ الْحَيَاةِ الدُّنْيَا وَاللَّهُ عِنْدَهُ ...
Read More »Belajar Merawat Cinta
Oleh: Inayatullah Hasyim (Dosen Univ. Djuanda Bogor) “Ketika baru menikah, bulan madu, kemana-mana selalu bersama. Kondangan selalu gandengan tangan. Isteri terpeleset, bilang “hati-hati”. Begitu sudah punya anak tiga, isteri bilang, “Bang, kondangan yuk”. Jawab suami, “Jalan ajah duluan Luh”. Pulang kondangan, isteri ngelapor, “Bang, tadi aku kepleset”. Suaminya malah bilang, “Emang mata Luh dimana, sih?” — K.H. Zainuddin MZ. ...
Read More »Menyikapi Suami Malas Shalat dan Perokok
thayyibah.com :: Tidak diragukan lagi bahwa hidup bersama dengan seorang suami yang tidak shalat adalah sebuah petaka dan kemungkaran yang tidak diperbolehkan secara syari. Shalat adalah sebuah kewajiban yang tidak akan gugur dari seorang manusia selagi dia bernafas dan punya ingatan, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam telah bersabda kepada ‘Imran ibn Husain: “Shalatlah dalam keadaan berdiri, jika anda tidak mampu maka dengan duduk, ...
Read More »There will never be another you
Oleh: Inayatullah Hasyim (Dosen Universitas Djuanda Bogor) الحُبُ – أَعَزَكَ اللَهُ – أَوَلُهُ هَزْلُ وَآخِرُهُ جِدٌ. دَقَتْ مَعَانِيهِ لِجَلَالَتِهَا عَنْ أنْ تُوصَف، فَلَا تُدْرِكُ حَقِيقَتُهَا إِلاَ بِالمُعَاناَةِ. وَِلَيْسَ بِمُنْكَرٍِ فِي الدِيَانَةِ وَلَا بِمَحْظُورٍ فِي الشَرٍيعَةِ، إِذ القُلُوب بِيَدِ اللَهِ عَزَ وَجَلَ. وَمِن الدَلِيلِ عَلَى هَذَا أيْضاً أَنَكَ لاَ تَجِد اثْنَيْنِ يَتَحَابَانِ إلاَ وَبَيْنَهُمَا مُشَاكِلَةٍ وَاتفَاقِ الصِفَاتِ الطَبِيعِيَةِ لَا بُدَ ...
Read More »Manajemen Masalah Rumah Tangga
thayyibah.com :: Bagaimana Islam memenej masalah rumah tangga? Bisa renungkan dalam ayat yang dikaji berikut. Renungan Ayat Pilihan: Surat An-Nisa’ ayat 34 Allah Ta’ala berfirman, الرِّجَالُ قَوَّامُونَ عَلَى النِّسَاءِ بِمَا فَضَّلَ اللَّهُ بَعْضَهُمْ عَلَى بَعْضٍ وَبِمَا أَنْفَقُوا مِنْ أَمْوَالِهِمْ فَالصَّالِحَاتُ قَانِتَاتٌ حَافِظَاتٌ لِلْغَيْبِ بِمَا حَفِظَ اللَّهُ وَاللَّاتِي تَخَافُونَ نُشُوزَهُنَّ فَعِظُوهُنَّ وَاهْجُرُوهُنَّ فِي الْمَضَاجِعِ وَاضْرِبُوهُنَّ فَإِنْ أَطَعْنَكُمْ فَلَا تَبْغُوا عَلَيْهِنَّ سَبِيلًا إِنَّ اللَّهَ كَانَ ...
Read More »3 Hal Yang Wajib Dihindari dalam Pertengkaran Rumah Tangga
thayyibah.com :: Bismillah was shalatu was salamu ‘ala rasulillah, amma ba’du, Pertengkaran dalam rumah tangga, salah satu diantara pertanyaan yang banyak masuk melalui situs KonsultasiSyariah.com. Semoga artikel ini bisa menambah wawasan untuk menuju yang lebih baik. Pertengkaran dalam rumah tangga, hampir pernah terjadi dalam semua keluarga. Tak terkecuali keluarga yang anggotanya orang baik sekalipun. Dulu keluarga Ali bin Abi Thalib ...
Read More »