Breaking News

Tag Archives: al fatih

Pemimpin Muda Terbaik

Oleh: Satria Hadi Lubis Kalau saja Mahmed II hidup kembali dan melihat kondisi pemuda saat ini, mungkin ia sudah geleng-geleng kepala tak habis pikir. Ah, betapa kualitas kita dan dirinya terbentang amat jauh! Saat kebanyakan pemuda sekarang berumur 21 tahun sudah angkat dagu, bangga bisa menaklukkan hati wanita, Muhammad Al-Fatih sudah mampu menaklukkan Konstantinopel! Saat para pemuda bersenang-senang menghabiskan umur ...

Read More »

Membongkar Kuburan Abu Ayyub Al Anshari

Oleh: Akmal Burhanuddin Nadjib Ketika tentara Muawiyah bin Abi Sufyan sedang melakukan pengepungan benteng Konstantinopel, Abu Ayyub Al Anshari menyampaikan wasiat jika dirinya wafat agar dikuburkan disamping tembok benteng Konstantinopel. Ketika beliau wafat, tentara kaum Muslimin berusaha membawa dan melindungi jasadnya dengan perisai menuju titik terdekat dengan benteng agar bisa menguburkannya sesuai wasiat. Mengetahui hal tersebut Kaisar mengirimkan utusan menemui ...

Read More »

Berita Apa lagi yang Engkau Kabarkan?

Kisah Yusuf Mansur Akuisisi Pesantren di Istanbul Oleh: HM Joesoef (Wartawan Senior) Ini kisah Yusuf Mansur (YM) yang mengaku telah mengakuisi sebuah Pesantren di Istanbul, Turki. Kisahnya bermula ketika dua orang ustadz, di paruh 2018 lalu, akan mengadakan rihlah ke Istanbul, Turki. Sebelum berangkat, salah seorang dari mereka berkomunikasi dengan YM. Salah satu poin penting adalah ketika YM memintanya mampir ...

Read More »

Sholahuddin, Al Fatih dan Gereja

Oleh : Azzam Mujahid Izzulhaq Tahun 1189, pasukan Shalahuddin Al Ayyubi membebaskan Palestina dari penjajahan pasukan sekutu King Richard I. Sesaat sebelum memasuki pintu gerbang Yerussalem, Shalahuddin berpesan kepada pasukannya untuk hanya melakukan perlawanan kepada pasukan militer saja. Tidak boleh ada yang mengganggu rakyat sipil, wanita, anak-anak, para rahib dan pendeta. Tidak boleh pula merusak rumah, tempat ibadah bahkan tanaman ...

Read More »

Perlu Kamu Tahu, 9 Jendral Perang Terhebat dalam Sejarah Islam

thayyibah.com :: Islam mempunyai jendral-jendral perang hebat pada zamannya masing-masing. Hampir dari sekian banyak jendral yang dimiliki oleh umat Muslim, inilah 9 jendral perang terhebat dalam sejarah Islam. 1. Khalid Bin Walid Khalid ibn al-Walid Khalid bin Walid, adalah seorang panglima perang pada masa pemerintahan Khulafaur Rasyidin yang termahsyur dan ditakuti di medan perang serta dijuluki sebagai Saifullah Al-Maslul (pedang Allah ...

Read More »