Oleh: Joko Intarto Salah satu fenomena paling mencolok dalam era digital adalah tren content on demand. Setiap orang akan cenderung hanya mengakses konten-konten yang disukainya saja. Pada era media analog, keinginan itu sulit terpenuhi. Jumlah kanal media sangat terbatas. Perusahaan media tidak ada yang mau melayani konsumen yang spesifik karena jumlahnya terlalu kecil. Rebutan remote control akhirnya menjadi hal biasa ...
Read More »Artikel
Dholimnya BUMN Kita
Oleh: Setiyardi Tadi siang setelah Jumat saya tak sengaja bertemu kawan di parkiran SD Al Azhar Rawamangun. Dia menjemput anaknya, yang sekarang kelas 4 di SD itu. “Mas, saya bangkrut. Tagihan saya di BUMN anu sudah 5 tahun tak dibayar. Semua pekerjaan beres dan sudah BAST. Jumlahnya 8 miliar. Bagi pengusaha kecil seperti saya itu segalanya,” ujarnya. Sang kawan pun ...
Read More »Rumah Miskin Kaya Hati
Oleh: Joko Intarto Hari ini, 100 tahun yang lalu. Roemah Miskin PKO Moehammadijah itu resmi berdiri di Yogyakarta. Tidak ada pesta. Tidak ada kembang api. Tanggal 11 Januari 2023 seperti hari biasa saja. Padahal berawal dari Rumah Miskin inilah, PKO melahirkan ratusan poliklinik dan rumah sakit dengan nama PKU Muhammadiyah di seluruh Indonesia hingga seabad kemudian. Dari penelusuran digital, saya ...
Read More »Zakat Politik
Oleh: Joko Intarto Ganjar Pranowo mati langkah. Gubernur Jawa Tengah itu diberitakan menghapus statusnya saat menyerahkan bantuan dana renovasi rumah bagi kader PDIP dengan poster berlogo Baznas. Tentu pangkal persoalannya bukan dari Ganjar seorang. Ketua Baznas Jawa Tengah juga ikut andil. Kok bisa-bisanya ia menyetujui pengeluaran dana bantuan yang akan diserahkan dalam suatu kegiatan politik? Tak pelak, baik Ganjar maupun ...
Read More »Republika Setelah 30 Tahun*
Oleh: Anis Punto Utomo Koran Republika, edisi hari ini 31 Desember 2022 menjadi edisi terakhir. Keniscayaan itu akhirnya tiba. Digitalisasi tak bisa dilawan. Masih teringat saat itu akhir tahun 1992 ketika merancang isi rubrik ‘Keuangan dan Pasar Modal’. Kami banyak diskusi di internal dan dengan teman wartawan Ekuin yang ngepos di Depkeu, BI, dan BEJ. Saya dipercaya menjadi redaktur yang ...
Read More »Gigi Terakhir
Oleh: Ahsan Jamet Hamidi Siang ini, drg Weni berhasil menanggalkan gigi geraham terakhirku dengan hati-hati, cermat, pelan tanpa rasa sakit. Ini gigi keempat yang dicabut oleh dokter jelita itu dalam lima belas tahun terakhir. Aku harus bersyukur, sejak hari ini, aku tidak bisa lagi mengunyah segala jenis daging di mulutku. Juga kudapan ringan berbahan kacang atau tepung yang agak keras. ...
Read More »Ziarah Alibasya
Salim A. Fillah Di makammu aku membayangkan keputusan sulit yang kau ambil menjelang akhir 1829 itu, Eyang Ali Basah… Perang telah lebih empat tahun berjalan. Lebih dari 200.000 nyawa rakyat Jawa telah melayang. Dua setengah juta rakyat terdampak. Derita terlihat di mana-mana. Kelelahan membayangi semua pihak. Dan bagaimana aku bisa menyalahkanmu? Kau telah mengajukan syarat amat berat untuk meletakkan senjata. ...
Read More »Ziarah Makam
Oleh: Didin Amarudin Saya suka berziarah. Berkunjung, atau silaturahmi dengan teman-teman. Terutama teman-teman yang sudah lama tidak berjumpa. Atau teman-teman yang dulu sekali begitu dekat. Tapi sudah lama tak berjumpa. Entah itu teman sekolah, teman di komunitas, organisasi, pengajian dan lain-lain. Tapi tidak untuk ziarah yang satu ini. Yaitu ziarah kubur. Dalam benak saya, kalau tujuan ziarah kubur adalah mendoakan, ...
Read More »ATM Kambing
Oleh: Joko Intarto Saya akhirnya membeli empat ekor kambing anakan lagi. Untuk qurban pada Juni 2023 mendatang. Kali ini saya membeli melalui Lazismu Grobogan. Harganya Rp 2,5 juta per ekor. Total Rp 10 juta. Dalam beberapa hari ke depan, insya Allah saya lunasi pembayarannya. Sekarang masih kumpul-kumpul dana. Sebenarnya Lazismu Grobogan menawarkan kemudahan: Bisa membayar secara cicilan dengan konsep menabung. ...
Read More »Mengapa Menuliskan Nama Ibu
Oleh: Doni Riw Pernah diminta menuliskan nama Ibu saat membuka rekening baru? Atau saat mendaftarkan provider internet? Serta pendaftaran langganan sejenis. Nama kita boleh jadi ada kembarannya. Misalnya nama Joko Wiwoho. Boleh jadi dipakai lebih dari satu orang. Maka nama Ibulah yang akan membedakannya. Jika nama ibu juga sama, maka tempat tanggal lahir akan menjadi pembeda. Demikian seterusnya. Pertanyaan berikutnya ...
Read More »