thayyibah.com :: Keimanan seorang mukmin yang benar harus mencakup enam rukun. Yang terakhir adalah beriman terhadap takdir Allah, baik takdir yang baik maupun takdir yang buruk. Salah memahami keimanan terhadap takdir dapat berakibat fatal, menyebabkan batalnya keimanan seseorang. Terdapat beberapa permasalahan yang harus dipahami oleh setiap muslim terkait masalah takdir ini. Semoga paparan ringkas ini dapat membantu kita untuk memahami ...
Read More »Artikel Lepas
Ajaran Sesat Yusuf Mansur (2)
Oleh: Thabrani Syabirin Betapa pun sesatnya suatu ajaran atau keyakinan tetap saja ada pengikutnya. Tidak terkecuali Yusuf Mansur. Kanjeng Dimas, pasti juga ada pengikutnya. Tidak saja di tanah air kita, di banyak negara aliran-aliran atau keyakinan aneh ini selalu saja ada. Dari dulu sampai sekarang. Di Amerika Serikat(AS), dengan status negara kapitalis di jajaran utama. Di sana banyak sekali ...
Read More »Investasi ala Yusuf Mansur Jauh dari Syariat
Oleh: HM Joesoef (Wartawan Senior) Jika Anda ingin mendapatkan dana lebih di masa depan, maka berinvestasilah. Karena itulah bisnis investasi banyak diminati oleh masyarakat. Tapi, tunggu dulu, banyak investasi yang ditawarkan tetapi dalam perjalanannya, tidak bisa dipertanggungjawabkan. Untuk itu kita mesti mengenal dulu macam-macam investasi dan siapa yang menawarkannya. Di kalangan umat Islam, berbagai bentuk investasi syariah menarik ...
Read More »Hukum Bersahabat dengan Lawan Jenis
thayyibah.com :: Lajnah Daimah menjelaskan, “Persahabatan dengan lawan jenis adalah termasuk perbuatan yang sangat haram dan kemungkaran yang sangat-sangat mengerikan. Tidak boleh bagi seorang perempuan untuk bersahabat dengan laki-laki yang bukan mahramnya. Demikian pula sebaliknya. Hal tersebut terlarang karena hal itu adalah sarana menuju pelanggaran terhadap berbagai aturan Allah yang mengatur etika hubungan dengan lawan jenis dan awal langkah menuju zina.” (Fatawa Lajnah ...
Read More »Ajaran Sesat Yusuf Mansur (1)
Oleh Tabrani Syabirin Era Demokrasi tentu memberikan kesempatan setiap individu warga negara untuk mengekspresikan pemikiran, ide-ide bahkan keyakinannya sekalipun. Ide-ide dan keyakinan itu akan diuji oleh khalayak dan perundangan yang berlaku. Tanpa terasa sudah 21 tahun bangsa kita melalui era kebebasan, demokrasi atau yang diistilahkan dangan Era Reformasi. Dalam dua dasawarsa tersebut banyak ide dan sosok yang muncul ...
Read More »Rambu-Rambu dalam Bermadzhab
thayyibah.com :: Rambu pertama: Harus diyakini bahwa madzhab tersebut bukan dijadikan sarana kawan dan musuh sehingga bisa memecah belah persatuan kaum muslimin. Jadi tidak boleh seseorang berprinsip jika orang lain tidak mengikuti madzhab ini, maka ia musuh kami dan jika semadzhab, maka ia adalah kawan kami. Sifat dari pengikut hawa nafsu (ahlu bid’ah) berprinsip bahwa satu person dijadikan sebagai tolak ukur ...
Read More »Utang Budi Kedokteran Modern
dunia kedokteran modern berutang begitu banyak terhadap para ilmuwan Muslim thayiba.com :: JAKARTA — Kontribusi umat Islam bagi peradaban manusia adalah fakta yang tak terbantahkan. Para sejarawan sains Barat dalam sebuah konferensi mengakui bahwa dunia kedokteran modern berutang begitu banyak terhadap para ilmuwan Muslim di era keemasan Islam. Betapa tidak, dokter Muslim di era kekhalifahan merupakan perintis diagnosis dan ...
Read More »Iman Dan Taqwa Landasan Mencapai Kesuksesan
Oleh: Ustadz Kholid Syamhudi, Lc thayyibah.com :: Kita diciptakan di dunia ini untuk satu hikmah yang agung dan bukan hanya untuk bersenang-senang dan bermain-main. Tujuan dan hikmah penciptaan ini telah dijelaskan dalam firman Allah ta’ala: Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka menyembah-Ku. Aku tidak menghendaki rezki sedikitpun dari mereka dan Aku tidak menghendaki supaya memberi Aku makan. ...
Read More »Yusuf Mansur, Dari Batu Bara sampai PayTren
Oleh: HM Joesoef (Wartawan Senior) Dalam perjalanann bisnis yang dilakoni oleh Yusuf Mansur sejak 2009 sampai saat ini, setidaknya ada tiga model. Tiga model ini menyasar kalangan yang berbeda. Dari Batu bara yang menyasar kalangan berpunya, patungan usaha yang menyasar kalangan menengah, sampai Pay Tren yang menyasar kalangan menengah-bawah. Yusuf Mansur sejatinya adalah seorang pebisnis, banyak akal, dan ...
Read More »Memperkarakan Yusuf Mansur
Oleh: HM Joesoef (Wartawan Senior) Meski di dera berbagai perkara terkait dengan investasi, faktanya, Yusuf Mansur tetap melenggang. Suatu waktu, seorang rekan Yusuf Mansur menyarankan agar berbagai berita miring tentang dirinya, dijawab. Jika beritanya ditulis dalam bentuk berita, dijawab dalam bentuk berita. Jika berupa buku, dijawab dengan bentuk buku. Jika itu dilakukannya, masyarakat akan bisa mempelajarinya lebih dalam ...
Read More »