Demam tifoid, dikenal juga dengan sebutan tipes, disebabkan oleh bakteri Salmonella typhi atau Salmonella paratyphi. Bakteri ini biasa berdiam di dalam air atau makanan. Seseorang dapat menderita demam tifoid karena mengonsumsi makanan atau minuman yang terkontaminasi bakteri tersebut. Gejala tipes bisa datang secara tiba-tiba, bisa juga datang secara bertahap dalam kurun waktu beberapa minggu. Jika tidak diobati, gejala tipes akan memburuk seiring waktu. Memburuknya kondisi gejala tipes yang tidak diobati akan disertai juga ...
Read More »