Breaking News

Tag Archives: rumah tangga

Selingkuh dan Pengkhianatan Dalam Pernikahan Menurut Islam (Bagian II)

Solusi thayyibah.com :: Ikhlas melakukan segala sesuatu hanya untuk mencari ridha Allah. Dengan adanya niat ikhlas ini, seorang hamba akan berusaha sebaik mungkin menjalankan syariat demi mencapai ridha Illahi. Menikahlah dengan seseorang yang bertakwa, bagus pemahaman agamanya dan gigih dalam mengamalkan apa yang sudah diketahuinya. Jadi bukan hanya sosok yang dikatakan berilmu saja, tapi kurang dalam segi pengamalannya. Dia memiliki akidah ...

Read More »

Selingkuh dan Pengkhianatan Dalam Pernikahan Menurut Islam (Bagian I)

thayyibah.com :: Banyak sekali kepanjangan dari kata yang sering dijadikan akronim ini, di antaranya adalah: Selingan Indah Rumah Tangga Utuh, Selingan di Kala Jenuh, Selingan Indah Karier Runtuh, atau Selingan Indah Keluarga Runtuh. Apapun itu, yang pasti selingkuh memang bahaya laten yang dapat memporak-porandakan keutuhan rumah tangga. “Selingkuh”, kata dan perbuatan yang tidak asing lagi di telinga dan mata kita, -Semoga ...

Read More »

3 Hal Yang Wajib Dihindari dalam Pertengkaran Rumah Tangga

Bismillah was shalatu was salamu ‘ala rasulillah, amma ba’du, Pertengkaran dalam rumah tangga thayyibah.com :: Salah satu diantara pertanyaan yang banyak masuk melalui situs KonsultasiSyariah.com. Semoga artikel ini bisa menambah wawasan untuk menuju yang lebih baik. Pertengkaran dalam rumah tangga, hampir pernah terjadi dalam semua keluarga. Tak terkecuali keluarga yang anggotanya orang baik sekalipun. Dulu keluarga Ali bin Abi Thalib dan ...

Read More »

Apakah Boleh Salat Istikharah Dalam Masalah Cerai?

Soal: thayyibah.com :: Apakah dibolehkan salat istikharah dalam urusan cerai? Jawab: Alhamdulillah. Pertama, disyariatkan salat istikharah dalam urusan yang mubah atau membandingkan keutamaan antara beberapa perkara yang sunnah (mustahab). Adapun dalam perkara-perkara yang wajib, atau sunnah (mustahab), haram, dan makruh, maka tidak disyari’atkan salat istikharah. Dalam kitab Al-Mausu‘ah Al-Fiqhiyyah 3/243 disebutkan, فالاستخارة لا محل لها في الواجب والحرام والمكروه, وإنما تكون في المندوبات ...

Read More »

Bahaya Takhbib: Merusak Rumah Tangga Orang lain

thayyibah.com :: Merusak rumah tangga orang lain merupakan dosa besar, menyebabkan rumah tangga pasangan muslim menjadi hancur dan tercerai-berai. Perlu diketahui bahwa prestasi terbesar bagi Iblis adalah merusak rumah tangga seorang muslim dan berujung dengan perceraian, sehingga hal ini termasuk membantu mensukseskan program Iblis. Perhatikan hadits berikut, Dari Jabir radhiallahu ‘anhu dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِنَّ إِبْلِيْسَ يَضَعُ ...

Read More »

Menghindari Konflik Antara Waktu Keluarga Dan Bisnis

thayyibah.com :: Anda bisa mendapatkan lingkungan yang mendukung pekerjaan Anda dari rumah dengan menghindari konflik antara kegiatan keluarga dan bisnis. Kebutuhan bisnis bisa tercampur dengan tanggung jawab Anda selaku orang tua, dan sebaliknya. Namun, ada beberapa langkah yang bisa Anda ambil untuk menggabungkan keduanya dengan efisien dan memuaskan. Anda harus menetapkan batasan waktu dan tempat antara bisnis dan rumah Anda. Misalnya, ...

Read More »

Jangan Membentuk Rumah Tangga dengan Sikap Sombong dan Mubazir

Photo: Pinterest/ sekadar ilustrasi thayyibah.com :: Akad nikah dan walimatul ‘ursy seharusnya didominasi nilai sakral dan ketaatan kepada perintah Allah Swt. Tak sedikit orangtua yang menggelar acara akad nikah dan resepsi pernikahan super glamor untuk anak-anak mereka. Dengan alasan rasa sayang kepada anak dan pernikahan adalah satu kali seumur hidup, orangtua bahkan tak sungkan meminjam uang ke bank atau kerabat demi ...

Read More »

Sunnah Membantu Istri di Rumah

  thayyibah.com :: Salah satu sunnah yang mungkin mulai ditinggalkan para suami adalah membantu istri dan pekerjaannya di rumah, semoga para suami bisa menerapkan sunnah ini walaupun hanya sedikit saja. Beberapa suami bisa jadi cuek terhadap pekerjaan istri di rumahnya apalagi istri pekerjaannya sangat banyak dan anak-anak juga banyak yang harus diurus dan dididik. Merupakan kebiasaan dan sunnah Nabi shallallahu ‘alaihi ...

Read More »

Jauhi Prasangka Buruk dalam Berumah Tangga

thayyibah.com :: Allah Ta’ala berfirman, “Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan berprasangka, karena sesungguhnya sebagian tindakan berprasangka adalah dosa dan janganlah kamu mencari-cari kesalahan orang lain” (QS. Al-Hujurat: 12) Dalam ayat ini terkandung perintah untuk menjauhi kebanyakan berprasangka, karena sebagian tindakan berprasangka ada yang merupakan perbuatan dosa. Dalam ayat ini juga terdapat larangan berbuat tajassus. Tajassus ialah mencari-cari kesalahan-kesalahan atau kejelekan-kejelekan ...

Read More »

Rumah Tangga Tanpa Problema Mungkinkah?

Rumah Tangga Tanpa Problema Mungkinkah? thayyibah.com :: Seringkali kita mendengar ungkapan menggelitik dan membuat hati penasaran, bisakah menjalani kehidupan pernikahan dengan tenang tanpa masalah ? Setiap pasutri sangat berharap kehidupan rumah tangganya selalu bahagia. Namun realitanya, tak jarang badai persoalan serta topan masalah seringkali menerpa, bahkan menghantam bahtera kasih diantara suami-istri. Seorang mukmin yang beriman pada Allah dan hari akhir tentunya ...

Read More »