Oleh: Abdillah Toha Kemarin kita sedikit menyinggung tentang bencana dan hubungannya dengan Rahmat Allah. Sementara kita simpulkan bahwa bencana alam dapat dilihat dari dua sisi yakni bagian dari kesimbangan alam dan karena ulah manusia. Sesungguhnya bencana yang menimpa manusia dan makhluk lain ada paling sedikit tiga macam. Bencana alam, bencana sosial, dan bencana kecelakaan. Meski terpisah, seringkali ketiga jenis bencana ...
Read More »Tag Archives: Pemanasan Global
7 Pulau Terancam Hilang Akibat Global Warming, Salah Satunya di Indonesia
thayyibah.com :: Global warming atau pemanasan global adalah proses peningkatan suhu rata-rata bumi yang diukur melalui suhu atmosfer, daratan hingga lautan. Kini, setidaknya tercatat lebih dari 20.000 spesies flora maupun fauna terancam punah. Natural Resources Defense Council (NRDC) menyatakan, global warming merupakan krisis lingkungan serta kemanusiaan terbesar yang terjadi saat ini. Krisis lingkungan ini menimbulkan bencana pada permukaan bumi. Salah ...
Read More »Bumi Akan Mengalami Kenaikan Suhu Sampai 4.9 Derajat
Thayyibah.com:: London. Suhu dunia akan naik lebih dari dua derajat Celsius abad ini, melebihi yang direkomendasikan kesepakatan iklim global, kata para ilmuwan seperti dikutip Reuters. Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Nature Climate Change menunjukkan peluang 90 persen bahwa suhu akan naik abad ini antara 2 sampai 4,9 derajat Celsius. Para peneliti dari Universitas Washington menemukan hanya 5 persen peluang ...
Read More »