thayyibah.com :: Fatwa Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin Pertanyaan: Jika aku mengeluh kepada orang tuaku tentang kezaliman suami yang dilakukan suamiku, apakah ini termasuk ghibah dan namimah? Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin menjawab: Ini bukan termasuk ghibah dan bukan pula termasuk namimah. Karena Allah ta’ala berfirman: لَّا يُحِبُّ اللَّهُ الْجَهْرَ بِالسُّوءِ مِنَ الْقَوْلِ إِلَّا مَن ظُلِمَ “Allah tidak menyukai ...
Read More »Tag Archives: Namimah
Namimah (adu domba) adalah Sihir
thayyibah.com :: Namimah diterjemahkan dengan “adu domba” dalam bahasa Indonesia, akan tetapi maknanya lebih luas dari sekedar adu domba. Pengertian namimah sebagaimana dijelaskan Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dalam hadits berikut, ﻋَﻦْ ﻋَﺒْﺪِ ﺍﻟﻠَّﻪِ ﺑْﻦِ ﻣَﺴْﻌُﻮﺩٍ ﻗَﺎﻝَ ﺇِﻥَّ ﻣُﺤَﻤَّﺪًﺍ – ﺻﻠﻰ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻭﺳﻠﻢ – ﻗَﺎﻝَ « ﺃَﻻَ ﺃُﻧَﺒِّﺌُﻜُﻢْ ﻣَﺎ ﺍﻟْﻌَﻀْﻪُ ﻫِﻰَ ﺍﻟﻨَّﻤِﻴﻤَﺔُ ﺍﻟْﻘَﺎﻟَﺔُ ﺑَﻴْﻦَ ﺍﻟﻨَّﺎﺱِ ». Dari Abdullah bin Mas’ud, ...
Read More »Jangan Suka Memprovokasi Sesama Muslim
thayyibah.com :: Di antara perbuatan tercela yang merusak persaudaraan, merusak persatuan, mengganggu stabilitas dan merupakan perbuatan setan, adalah tahrisy atau provokasi sesama Muslim. Definisi tahrisy Al Baghawi mengatakan: التحريش : إيقاع الخصومة والخشونة بينهم “Tahrisy adalah memicu adanya saling bertengkar dan saling berbuat kasar antara sesama Muslim” (Syarhus Sunnah, 13/104). Ibnu Atsir mengatakan: التحريش : الإغراء بين الناس بعضهم ببعض “Tahrisy adalah ...
Read More »