Breaking News

Tag Archives: makmum

Meneladani Para Sahabat Nabi Dalam Meluruskan Shaf Shalat

thayyibah.com :: Imam shalat hendaknya menaruh perhatian terhadap perkara meluruskan shaf shalat. Berdasarkan sabda Nabi shallallaahu ‘alaihi wa sallam, استووا ولا تختلفوا فتختلف قلوبكم “Luruskanlah (shaff kalian) dan jangan bercerai-berai sehingga akan tercerai berai hati kalian” (HR. Muslim). Syaikh Rabi ibn Hadi Al Madkhali hafizhahullah menjelaskan, “Shaf yang tidak lurus akan membawa pada tercerai berainya hati, hati yang tercerai berai membawa ...

Read More »

Shalat Menghadap Sutroh

thayyibah.com :: Sutroh yang dimaksudkan di sini adalah penghalang atau pembatas. Pembatas di sini dipasang di depan imam atau orang yang shalat sendirian ketika shalat, berupa tongkat atau selainnya dengan tujuan untuk menghalangi orang yang akan lewat di hadapannya ketika shalat. Menurut mayoritas ulama, jika seseorang shalat sendirian atau sebagai imam disunnahkan baginya shalat menghadap sutroh supaya dapat menghalangi orang lain ...

Read More »

Ketika Sujud, Imam Batal, Begini Solusinya

  thayyibah.com :: Seringkali kita menemukan hal-hal yang tak terduga. Terutama ketika shalat berjamaah. Shalat berjamaah memanglah memiliki ganjaran yang besar. Tetapi, ketika masalah terjadi, biasanya kita sendiri bingung harus berbuat apa. Itulah pentingnya kita menuntut ilmu. Dengan ilmu, permasalahan apapun bisa teratasi. Salah satu masalah yang terjadi dalam shalat berjamaah ialah ketika posisi sujud, imam batal. Apa yang harus dilakukan? ...

Read More »

Hukum Makmum Mendahului Imam Waktu Shalat Jamaah

thayyibah.com :: Ada sebagian makmum yang shalat berjama’ahnya tergesa-gesa, sehingga sebagian gerakan shalatnya mendahului imam. Apa hukum makmum mendahului imam? Peringatan Agar Tidak Mendahului Gerakan Imam. Allah mensyariatkan pengangkatan imam di dalam shalat untuk ditaati oleh makmum, artinya gerakan atau praktik amalan makmum harus mengikuti gerakan imam, tidak mendahuluinya, juga tidak beriringan dengannya, akan tetapi melakukan gerakan setelah imam melakukannya terlebih dahulu. ...

Read More »

Shalatnya Sah Atau Tidak ya?

thayyibah.com :: Bagaimana hukumnya bagi seorang imam masjid yang ketika memimpin shalat berjama’ah dan ketika shalatnya sudah selesai imam masjid tersebut baru ingat bahwa ia lupa berwudhu. Bagaimana dengan makmumnya, apakah shalat tersebut batal? Imam Ibnu Qudamah rahimahullah: ” إذا صلى الإمام بالجماعة محدثا , أو جنبا , غير عالم بحدثه , فلم يعلم هو ولا المأمومون , حتى فرغوا من ...

Read More »

Terlihat Makmum

  thayyibah.com :: Bismillah. Bagaimana bila ketika shalat berjamaah makmum mengetahui bahwa aurat imam terbuka? Misalnya pada waktu sujud pakaian belakangnya tersingkap. Makmum melihat aurat imam terbuka dari belakang ketika shalat, baik karena bajunya robek atau terlalu ketat sehingga tertarik. Apa yang harus dilakukan makmum? Ada dua cara yang bisa dilakukan makmum: Pertama, dia maju kemudian membenahi pakaian imam atau menutupinya dengan kain yang ...

Read More »