thayyibah.com :: Sebagaimana dalam penjelasan yang telah lewat bahwa pemimpin adalah cerminan rakyatnya. Jika rakyat rusak, maka pemimpin juga akan demikian. Maka hendaklah kita selalu mendo’akan pemimpin kita dan bukanlah mencelanya. Karena do’a kebaikan kita kepada mereka merupakan sebab mereka menjadi baik sehingga kita juga akan ikut baik. Ingatlah pula bahwa do’a seseorang kepada saudaranya dalam keadaan saudaranya tidak mengetahuinya ...
Read More »Tag Archives: buruk
Tak Semua Tanda Kiamat Itu Buruk
Pertanyaan:thayyibah.com :: Ust, ada hadis yg menjelaskan bhw berlomba meninggikan bangunan adlh tanda kiamat. Apakah ini menunjukkan dilarang meninggikan bangunan? Jawaban: Bismillah walhamdulillah was sholaatu wassalam’ala Rasulillah wa ba’du. Iya benar, hadis yang dimaksud adalah hadis dari sahabat Umar bin Khattab radhiyallahu’anhu, yang menceritakan tentang kisah malaikat Jibril berguru kepada Nabi shallallahu’alaihi wasallam. فأخبرني عن الساعة قال ما المسئول عنها بأعلم من السائل ...
Read More »Membicarakan Keburukan Penguasa, Apakah termasuk Ghibah?
Fatwa Syaikh Dr. Shalih bin Fauzan Al-Fauzan hafidzahullahu Ta’ala Pertanyaan: thayyibah.com :: Apakah membicarakan urusan kenegaraan dan kondisi masyarakat dapat dianggap sebagai ghibah, sampai-sampai seandainya seseorang itu mencela (mencaci) aib dan kejelekan penguasa? (dengan kata lain, apakah ghibah itu hanya dilarang jika yang di-ghibah adalah rakyat atau manusia biasa seperti kita, sedangkan jika kita meng-ghibah penguasa itu diperbolehkan? –pen.) Jawaban: Perbuatan ini termasuk ghibah, bahkan termasuk jenis ghibah yang paling parah ...
Read More »Hentikan Kebiasaan Ini Jika Ingin Jadi Orang Sukses
thayyibah.com :: Sukses memang tidak datang secara instan. Untuk meraih kesuksesan butuh proses panjang untuk mendapatkannya. Selain membutuhkan kerja keras dan juga tekad yang bulat untuk menggapai kesuksesan, Anda juga membutuhkan hal lain juga untuk mendorong kesuksesan. Komponen kunci untuk menjadi mahir dan sukses secara mental adalah membatasi multitasking. Melakukan pekerjaan satu per satu secara berurutan, bisa membantu memperbaiki kualitas pekerjaan ...
Read More »BAHAYA HASAD
thayyibah.com :: Hasad (dengki) merupakan penyakit hati yang berbahaya bagi manusia, karena penyakit ini menyerang hati si penderita dan meracuninya; membuat dia benci terhadap kenikmatan yang telah diperoleh oleh saudaranya, dan merasa senang jika kenikmatan tersebut musnah dari tangan saudaranya. Penyakit ini sering dijumpai di antara sesama teman sejabatan, seprofesi, seperjuangan, atau sederajat Penyakit hasad hendaknya dijauhi oleh setiap Muslim, karena ...
Read More »Yuk, Rahasiakan Amal Sholeh-Mu!
thayyibah.com :: Coba kita bersikap jujur dan bertanya pada diri sendiri, “Berapakah amal sholeh kita yang tersembunyi, tidak ada seorangpun yang mengetahuinya, bahkan istri dan anak-anak?. Ataukah setiap kali kita beramal sholeh hati dan lidah menjadi gatal ingin segera menceritakannya kepada orang lain?”. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : مَنِ اسْتَطَاعَ مِنْكُمْ أَنْ يَكُوْنَ لَهُ خَبْءٌ مِنْ عَمَلٍ صَالِحٍ فَلْيَفْعَلْ “Barang siapa diantara ...
Read More »Baik Buruknya Aqidah Sekelompok Umat Dapat Dipengaruhi Oleh Aqidah Pemimpinnya
“Ada orang yang tak berbakat memegang kekuasaan, hingga kala diberi ia terjatuh karenanya. Namun ada orang, seperti Nabi Sulaiman a.s., yang sanggup mengemban kekuasaan hingga melahirkan kemakmuran.” (Teddy Prasetya Yuliawan) thayyibah.com :: Pemimpin yang baik dapat mengantarkan pengikutnya pada kebaikan di masa depan. Seorang pemimpin akan dijadikan pengikutnya pedoman atau rujukan akan sesuatu, yang artinya seorang pemimpin akan mempengaruhi tentang ...
Read More »Mimpi Indah dan Mimpi Buruk
thayyibah.com :: Ini adalah bahasan dari kitab Riyadhus Sholihin tentang mimpi, ada mimpi indah dan mimpi buruk. Kumpulan Hadits Kitab Riyadhush Sholihin karya Imam Nawawi بَابُ الرُّؤْيَا وَمَا يَتَعَلَّقُ بِهَا Bab 130. Bab Mimpi dan Hal-Hal yang Berkaitan dengannya Allah Ta’ala berfiman, قَالَ الله تَعَالَى: {وَمِنْ آيَاتِهِ مَنَامُكُمْ بِاللَّيْلِ وَالنَّهَارِ} الروم: 23 “Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah tidurmu di waktu ...
Read More »Apa yang Harus Dilakukan Jika Ada yang Mendoakan Keburukan?
thayyibah.com :: TANYA: Bagaimana seharusnya kita bersikap ketika ada saudara kita mendoakan keburukan secara terang-terangan di hadapan kita? JAWAB: Dikutip dari konsultasisyariah.com, yang harus kita lakukan adalah pertama, tidak semua doa buruk yang diucapkan manusia, akan dikabulkan Allah. Allah berfirman, “Manusia berdoa untuk keburukan sebagaimana ia mendoa untuk kebaikan. Dan adalah manusia bersifat tergesa-gesa,” (QS. al-Isra: 11) Ayat ini semisal dengan ...
Read More »Nasehat Imam Ghazali: Jangan Nikahi 6 Tipe Wanita Ini
thayyibah.com :: Imam Al Ghazali memberikan nasehat kepada laki-laki muslim agar tidak menikahi enam tipe wanita: al Annanah, al Mananah, al Hananah, al Haddaqah, al Barraqah, dan asy Syaddaqah. Siapa saja mereka? Berikut ini penjelasannya: Al Annanah Al Annanah adalah wanita yang suka mengeluh dan mengadu. Menikahi wanita tipe ini membuat suami sulit mencapai sakinah dalam keluarga. Sebab suka mengeluh tidak ...
Read More »