Oleh : Dr. Fuad Bawazisr Memasuki tahun politik, pada akhir April 2018 Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengumumkan adanya 15 bank (berpotensi) gagal berdampak sistemik. Pengumuman di tahun politik 2018 ini tentu saja mengingatkan kepada kejadian skandal Bank Century pada tahun politik 2008, setahun sebelum pilpres 2009, yang merugikan negara sekurang kurangnya Rp. 6,7 Triliun dan persoalannya masih belum tuntas (mandek) ...
Read More »Artikel
Makna Syahadat “Muhammad Adalah Rasulullah”
Pertanyaan: thayyibah.com :: “Apakah makna dari syahadat ‘Muhammad adalah Utusan Allah’? Dan bagaimana penjelasannya?” Jawaban: Al-Imam, Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullahmengatakan: Makna dari syahadat “Muhammad adalah utusan Allah” adalah: Menaati apa yang diperintahkannya. Membenarkan berita yang dikabarkannya. Menjauhi apa yang beliau larang. Tidak menyembah Allah kecuali dengan syari’at yang dibawanya. Syaikh Abdurrahman bin Muhammad bin Qasim rahimahullaah berkata: “Telah jelaswajibnya menaati beliau dengan menjalankan ...
Read More »Ini Keutamaan Memberi Makan Orang Lain (Fakir Miskin)
thayyibah.com :: Imam Ibnu Hibban meriwayatkan dalam sahihnya tentang kisah seorang ahli ibadah dari Bani Israil yang telah menghambakan dirinya kepada Allah selama 60 tahun lebih. Pada suatu hari, ahli ibadah itu keluar dari peribadatannya, secara tidak sengaja bertemu dengan seorang wanita yang cantik jelita. Wanita itu merayunya sehingga ia lupa diri, lalu berzina dengannya. Setelah berzina, muncullah penyesalan mendalam pada ...
Read More »Inilah Pentingnya Berilmu Sebelum Beramal
thayyibah.com :: Allah Subhaanahu Wa Ta’ala berfirman yang artinya: فَاعْلَمْ أَنَّهُ لَا إِلَٰهَ إِلَّا اللَّهُ وَاسْتَغْفِرْ لِذَنبِكَ وَلِلْمُؤْمِنِينَ وَالْمُؤْمِنَاتِ ۗ “Maka ketahuilah, bahwa Tidak ada sesembahan yang berhak disembah kecuali Allah dan memohonlah ampunan untukmu dan orang-orang beriman laki dan perempuan” (Q.S Muhammad: 19). Ayat tersebut memerintahkan kepada Nabi Muhammad Shollallaahu ‘alaihi wasallam untuk berilmu terlebih dahulu dengan firman-Nya “Maka ketahuilah ...
Read More »Keringat Maut Sembako
Oleh : Dr. Tony Rosyid (Pengamat Politik dan Pemerhati Bangsa) Lagi-lagi, darah tertumpah. Nyawa melayang. Anak-anak tak berdosa kehilangan hak hidupnya. Gara-gara sembako. Mereka seolah jadi tumbal. Dikorbankan. Entah oleh siapa. Pemprov DKI? Gubernur sudah membuat pergub. Soal hak pakai Monas. Wagub melalui dinas pariwisata telah memberi arahan. Kepada anak-anak muda yang bersemangat dan jadi panitia. Dilanggar, kata pemprov. Dan, ...
Read More »SUSI FERAWATI AND THE ‘SUDDEN’ KERUDUNG
Oleh : Iramawati Oemar Kemarin pagi saya nonton berita di MNC TV, salah satu beritanya tentang Susi Ferawati, ibu yang bersama anaknya di area CFD hari Minggu 29 April kemarin mengaku dipersekusi, hari Senin esoknya melaporkan kasusnya ke kepolisian. Tidak ada yang istimewa dari pelaporan ini, sebab itu hak dia untuk melaporkan. Yang menggelitik adalah penampilan Bu Susi, yang mendadak ...
Read More »Catat! Ini Bahaya Berdusta Atas Nama Nabi
thayyibah.com :: Berdusta atas nama Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam termasuk dosa besar, bahkan bisa kafir. Imam Adz Dzahabi dalam kitab beliau Al Kabair (mengenai dosa-dosa besar) berkata, “Berdusta atas nama Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam adalah suatu bentuk kekufuran yang dapat mengeluarkan seseorang dari Islam. Tidak ragu lagi bahwa siapa saja yang sengaja berdusta atas nama Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa ...
Read More »7 Pujian Allah Terhadap Orang Yang Mendalami Ilmunya
thayyibah.com :: Allah Ta’ala berfirman: هُوَ الَّذِي أَنزَلَ عَلَيْكَ الْكِتَابَ مِنْهُ آيَاتٌ مُّحْكَمَاتٌ هُنَّ أُمُّ الْكِتَابِ وَأُخَرُ مُتَشَابِهَاتٌ ۖ فَأَمَّا الَّذِينَ فِي قُلُوبِهِمْ زَيْغٌ فَيَتَّبِعُونَ مَا تَشَابَهَ مِنْهُ ابْتِغَاءَ الْفِتْنَةِ وَابْتِغَاءَ تَأْوِيلِهِ ۗ وَمَا يَعْلَمُ تَأْوِيلَهُ إِلَّا اللَّهُ ۗ وَالرَّاسِخُونَ فِي الْعِلْمِ يَقُولُونَ آمَنَّا بِهِ كُلٌّ مِّنْ عِندِ رَبِّنَا ۗ وَمَا يَذَّكَّرُ إِلَّا أُولُو الْأَلْبَابِ بَّنَا لَا تُزِغْ قُلُوبَنَا بَعْدَ إِذْ ...
Read More »Belajar Memaafkan
يَابْنَ آدَمَ إِنَ بَيْنَكَ وَبَيْنَ اللَهَ خَطَــايَـا لَا يَعْلَمُـهَا إلَا اللهُ,فَإنْ أحْبَـبْتَ أنْ يَغْـفِرَهَا لَكَ فـَاصْفَحْ أنْتَ عَنْ عِـبَــادِهِ,وإنْ أحْبَبْتَ أنْ يَعْـفُوهَا لَكَ فَـاعْــفُــ أنْـتَ عَنْ عِبَــادِه إنَمَا الْجَزَاء مِنْ جِنْسِ الْعَمَلِ تَعْفُو هُنَا وَيَعْفُو هُنَاكَ تُطَـالِب بِالْحَـــقِ هُـنَا يُطـَالِبُكَ بالْحَــِق هُنَاكَ” — ابن القيم Wahai anak cucu Adam, sesungguhnya antara dirimu kepada Allah ada dosa-dosa yang tidak diketahui kecuali ...
Read More »Inilah Makna Dan Hakikat Hidayah Dari Allah
thayyibah.com :: Berbicara tentang hidayah berarti membahas perkara yang paling penting dan kebutuhan yang paling besar dalam kehidupan manusia. Betapa tidak, hidayah adalah sebab utama keselamatan dan kebaikan hidup manusia di dunia dan akhirat. Sehingga barangsiapa yang dimudahkan oleh Allah Ta’ala untuk meraihnya, maka sungguh dia telah meraih keberuntungan yang besar dan tidak akan ada seorangpun yang mampu mencelakakannya. Allah Ta’ala ...
Read More »