thayyibah.com :: Segala puji bagi Allah, shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad, keluarga dan sahabatnya. Iri, dengki atau hasad –istilah yang hampir sama- berarti menginginkan hilangnya nikmat dari orang lain. Asal sekedar benci orang lain mendapatkan nikmat itu sudah dinamakan hasad, itulah iri. Kata Ibnu Taimiyah, “Hasad adalah sekedar benci dan tidak suka terhadap kebaikan yang ada pada orang ...
Read More »Artikel Lepas
Kewajiban Mengganti Barang Orang Lain
Kaidah fiqhiyyah: مَنْ أَتْلَفَ شَيئًا لِيَنْتَفِعَ بِهِ ضَمِنَهُ ومَنْ أَتْلَفَ دَفْعًا لِمَضَرَّتِهِ فَلَا ضَمَاننَ عَلَيْهَ . thayyibah.com :: “Barang siapa yang merusak sesuatu karena memanfaatkannya maka harus menggantinya, namun jika merusak sesuatu karena menolak madharatnya maka tidak wajib mengganti”. Makna Kaidah Secara umum maksud dari kaidah ini adalah bahwa barang siapa yang merusak barang milik orang lain karena dia ingin mengambil ...
Read More »Bercanda Tetapi Berbohong
thayyibah.com :: Sempat menjadi trend kaum muda di zaman sekarang, bercanda tapi berbohong, yaitu trend “seberapa gregetnya kamu”. Bercanda dengan cara seperti ini umumnya dengan cara mengarang cerita yang umumnya tidak benar atau berbohong dalam candaan. Kami nukilkan contohnya (tidak boleh diikuti): “Kemaren gue lewati polisi tidur, trus gue selimuti polisinya” “Kemaren gue beli lumpia basah, trus gue jemur supaya kering” Contoh-contoh di atas adalah ...
Read More »Apa itu Adel dan Fasik?
thayyibah.com :: Dua istilah ini sering kita dapati ketika membahas persaksian atau periwayatan. Ada istilah ‘adel yaitu lawan dari al-jawr. Secara bahasa berarti pertengahan dalam perkara, yaitu pertengahan antara berlebih-lebihan dan meremehkan. ‘Adel bisa digunakan untuk bentuk satu, dua atau plural. Untuk plural disebut dengan ‘adlan atau ‘udul.Bentuk wanitanya adalah ‘adlah. Ada juga istilah ‘adalah yang berarti sifat seseorang yang selalu menjaga muru’ah atau wibawanya dari hal-hal yang dapat menjatuhkannya. Biasanya ...
Read More »Menjelaskan Bid’ah Bukan Berarti Memvonis Neraka
thayyibah.com :: Ketika pada da’i menasehati dan melarang amalan-amalan bid’ah maka sama sekali bukan berarti memvonis pelakunya penghuni neraka. Ini adalah kesalah-pahaman yang menjalar di tengah masyarakat. Yang kesalah-pahaman ini juga dijadikan senjata untuk menentang dakwah sunnah dan melarang orang membahas masalah bid’ah. Oleh karena ini mari kita luruskan duduk perkaranya. Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam Teladan Dalam Mengingkari Bid’ah Orang yang mencontohkan dan ...
Read More »Banyak Bicara, Banyak Bertanya dan Menghamburkan Harta
thayyibah.com :: Ada tiga hal yang Allah ridhai dan tiga hal yang Allah benci. Kali ini kita kaji tiga hal yang Allah benci: banyak bicara, banyak bertanya, dan menghamburkan harta. Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِنَّ اللَّهَ يَرْضَى لَكُمْ ثَلاَثًا وَيَكْرَهُ لَكُمْ ثَلاَثًا فَيَرْضَى لَكُمْ أَنْ تَعْبُدُوهُ وَلاَ تُشْرِكُوا بِهِ شَيْئًا وَأَنْ تَعْتَصِمُوا بِحَبْلِ ...
Read More »Do‘a Para Malaikat Atas Orang Yang Pelit/Bakhil Dengan Dihancurkan Hartanya
thayyibah.com :: Di antara orang yang dido‘akan dengan kejelekan oleh para Malaikat adalah orang-orang yang pelit untuk berinfak di jalan Allah Subhanahu wa Ta’ala, telah berlalu dalil-dalil yang menunjukkan hal tersebut, di antaranya adalah: Imam al-Bukhari dan Imam Muslim telah meriwayatkan dari Abu Hurairah Radhiyallahu anhu, ia berkata, “Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa salam bersabda: مَا مِنْ يَوْمٍ يُصْبِحُ الْعِبَادُ فِيْهِ ...
Read More »Petaka Panjang Angan-Angan
thayyibah.com :: Hasan Al-Bashir berkata, ”Tidaklah seorang hamba berpanjang angan-angan melainkan akan merusak amalannya” (Al Bayan wat Tabyin, jilid III, hal 74). Ali Bin Abi Thalib berkata, ”Keberuntungan menghampiri orang yang tidak mencarinya, tamak menjanjikan sesuatu yang sulit dipenuhi, angan-angan membuat buta mata orang cerdik dan siapa yang panjang angan-angan pasti menuai amal yang buruk” (Faraidul Kalam li Khulafail Kiram, ...
Read More »Penyakit ‘Ain Melalui Foto dan Video
thayyibah.com :: Hendaknya kita berhati-hati men-share foto atau video kita, keluarga kita atau anak kita di sosial media, karena penyakit ‘ain bisa terjadi melalui foto ataupun video. Meskipun tidak pasti setiap foto yang di-shareterkena ‘ain tetapi lebih baik kita berhati-hati, karena sosial media akan dilihat oleh banyak orang. Penyakit ‘ain adalah penyakit baik pada badan maupun jiwa yang disebabkan oleh pandangan mata orang yang dengki ...
Read More »Dilarang Tidur Setelah Waktu Ashar?
thayyibah.com :: Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh. Alhamdulillahirabbil A’lamiin, segala puji bagi Allah SWT, Tuhan seru sekalian alam. Semoga shalawat serta salam tidak melulu kita hentikan dan haturkan kepada junjungan kita nabi besar Muhammad SAW. Di dalam pembahasan kali ini, kita akan membahas tentang bahaya tidur sore dalam islam, atau larangan tidur setelah waktu Ashar tiba. Kemudian, perlu diketahui sebelumnya bahwa tidak ...
Read More »