Breaking News

A Halia

Hati-hati dengan Lisan

thayyibah.com :: Lisan memiliki adab yang banyak. Sebagaimana disebutkan dalam Ash-Shahihain dari hadits ibnu Abbas, ia berkata : “Tidaklah aku melihat sesuatu yang paling mirip dengan al-lamam (dosa-dosa kecil) dari pada apa yang telah dikatakan oleh Abu Hurairah dari Nabi : ” Sesungguhnya Allah telah menetapkan untuk anak Adam bagiannya dari perbuatan zina dan pasti. Zina mata adalah melihat, zina ...

Read More »

Bersedekah Dengan Maaf

thayyibah.com :: Abu Bakar radhiyallahu ‘anhu menginfakkan seluruh hartanya demi kemaslahatan kaum muslimin, dan Umar radhiyallahu ‘anhu menginfakkan setengah hartanya. Dan di antara dampak dari hati yang bersih adalah sikap memaafkan, mengalah, sabar, dan lemah lembut terhadap kaum muslimin. Dan Nabi shallallahu ‘alihi wa sallam telah memuji seorang sahabatnya, Abu Dhomdhom radhiallahu ‘anhu, karena hal tersebut. Jika beliau di pagi ...

Read More »

7 Manfaat Doa

thayyibah.com :: Saudaraku … do’a itu memiliki banyak sekali fadhilah atau keutamaan. Berikut beberapa di antaranya: Pertama: Do’a adalah ibadah dan salah satu bentuk ketaatan kepada Allah. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, الدُّعَاءُ هُوَ الْعِبَادَةُ “Do’a adalah ibadah.” (HR. Abu Daud no. 1479, At Tirmidzi no. 2969, Ibnu Majah no. 3828 dan Ahmad 4/267; dari An Nu’man bin Basyir) ...

Read More »

Keutamaan Dzikir Ketika Keluar Rumah

thayyibah.com :: Dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِذَا خَرَجَ الرَّجُلُ مِنْ بَيْتِهِ فَقَالَ: “بِسْمِ اللَّهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللَّهِ، لاَ حَوْلَ وَلاَ قُوَّةَ إِلاَّ بِاللَّهِ” قَالَ: « يُقَالُ حِينَئِذٍ: هُدِيتَ وَكُفِيتَ وَوُقِيتَ. فَتَتَنَحَّى لَهُ الشَّيَاطِينُ، فَيَقُولُ لَهُ شَيْطَانٌ آخَرُ: كَيْفَ لَكَ بِرَجُلٍ قَدْ هُدِىَ وَكُفِىَ وَوُقِىَ “Jika seseorang keluar dari rumahnya lalu membaca ...

Read More »

Kita Wajib Tahu!

thayyibah.com :: CATATAN RINGKAS, apabila ditanya anak/cucu tentang Al-Quran: (tanya jawab) S : Berapa jumlah Surah dlm al-Quran? J : 114 Surah S : Berapa jumlah Juz dlm al-Quran? J : 30 Juz S : Berapa jumlah Hizb dlm al-Quran? J : 60 Hizb S : Berapa jumlah Ayat dlm al-Quran? J : 6236 Ayat S : Berapa jumlah Kata ...

Read More »

Di Alam Barzakh, Ini Tempat Para Roh Berdasarkan Golongannya

thayyibah.com :: Ketika maut telah tiba, jasad kita dan roh pada diri kita akan terpisah. Roh akan pergi meninggalkan jasad ke alam barzakh. Di mana, alam itu merupakan tempat pengumpulan seluruh roh manusia. Roh-roh manusia di alam barzakh berada di tempat yang bertingkat-tingkat. Dari nas-nas yang ada, kami mengkalsifikasikannya sebagai berikut. 1. Roh para nabi Roh mereka menempati kedudukan terbaik ...

Read More »

Rahasia Besar Seorang Ayah

thayyibah.com :: Inilah rahasia besar seorang ayah yang jarang diketahui anak-anaknya. Mungkin ibu lebih kerap menelpon untuk menanyakan keadaanku setiap hari, tapi apakah aku tahu, bahwa sebenarnya ayahlah yang mengingatkan ibu untuk meneleponku? Semasa kecil, ibukulah yang lebih sering menggendongku. Tapi apakah aku tau bahwa ketika ayah pulang bekerja dengan wajah yang letih ayahlah yang selalu menanyakan apa yang aku ...

Read More »

Muslimah London Selamat dari Pembunuhan Berkat Al Quran

thayyibah.com :: Kisah nyata ini dialami oleh seorang gadis Muslimah asal Arab yang tinggal di London. Suatu hari ia memenuhi undangan temannya hingga tengah malam. Meski rumahnya jauh, ia harus pulang malam itu juga. “Naik bus saja ya. Meski agak lama tapi relatif lebih aman daripada kereta (subway). Di sini sering terjadi tindak kejahata dan pembunuhan di malam hari, apalagi ...

Read More »

Hari Dimana Wajah Manusia Memutih atau Menghitam

thayyibah.com:: Hari kiamat pasti terjadi. Pemastian waktu terjadinya merupakan perkara ghaib, yang tidak seorangpun mengetahuinya.[Sebagaimana ditegaskan oleh Allah dalam surah al-Ahzab ayat 63 yang artinya, “Manusia bertanya kepadamu tentang hari berbangkit. Katakanlah: “Sesungguhnya pengetahuan tentang hari berbangkit itu hanya di sisi Allah”. Dan tahukah kamu (hai Muhammad), boleh jadi hari berbangkit itu sudah dekat waktunya”] Ketika Allah jalla jalaluhu menyebutkan ...

Read More »

Bosan Hidup

thayyibah.com :: Seorang pria setengah baya mendatangi seorang guru ngaji, “Ustad, saya sudah bosan hidup. Sudah jenuh betul. Rumah tangga saya berantakan. Usaha saya kacau. Apapun yang saya lakukan selalu berantakan. Saya ingin mati.” Sang Ustad pun tersenyum, “Oh, kamu sakit.” “Tidak Ustad, saya tidak sakit. Saya sehat. Hanya jenuh dengan kehidupan. Itu sebabnya saya ingin mati.” Seolah-olah tidak mendengar ...

Read More »