Breaking News

Terkait Hotel Siti, Yusuf Mansur akan Hadapi Gugatan Haji Sulhan

(Foto : Depri)

Hotel Siti milik Jam’an (Yusuf) Mansur bukan saja punya masalah dengan ribuan investor Patungan Usaha tapi juga dengan pihak lain, tentu semua terkait dengan uang. Salah satu dengan pemiliknya yang pertama, yakni Haji Sulhan, seorang pengusaha di Tangerang. Somasi sudah dilayangkan. Sedang untuk gugatan secara hukum sebentar lagi akan didaftarkan.

https://www.youtube.com/watch?v=PgjS8RS_KPI&t=878s

About Darso Arief

Lahir di Papela, Pulau Rote, NTT. Alumni Pesantren Attaqwa, Ujungharapan, Bekasi. Karir jurnalistiknya dimulai dari Pos Kota Group dan Majalah Amanah. Tinggal di Bekasi, Jawa Barat.