Oleh: Joko Intarto Hari ini, 100 tahun yang lalu. Roemah Miskin PKO Moehammadijah itu resmi berdiri di Yogyakarta. Tidak ada pesta. Tidak ada kembang api. Tanggal 11 Januari 2023 seperti hari biasa saja. Padahal berawal dari Rumah Miskin inilah, PKO melahirkan ratusan poliklinik dan rumah sakit dengan nama PKU Muhammadiyah di seluruh Indonesia hingga seabad kemudian. Dari penelusuran digital, saya ...
Read More »Tag Archives: Universitas Muhammadiyah
MUHAMMADIYAH SATU ABAD DELAPAN TAHUN
Oleh: Taufiq Ismail Yang selalu terngiang-ngiang di telinga Dan berulang-ulang memasuki sukma Ketika di zaman revolusi di Yogya Murid Sekolah Rakyat Muhammadiyah saya Ngupasan nama jalannya Letaknya di belakang Istana Negara Kami dituntun mengaji Qur’an Surah Al-Maún tujuh ayatnya. Yang diulang-ulang adalah nomor tiga “Wa laa yakhudh-dhu ála thaáamil miskin” Itulah orang yang mendustakan diin Astaghfirullah, begitu mendalam ...
Read More »