thayyibah.com :: Alhamdulillah, sebentar lagi kita akan menginjak tanggal 1 Sya’ban. Namun kadang kaum muslimin belum mengetahui amalan-amalan yang ada di bulan tersebut. Juga terkadang kaum muslimin melampaui batas dengan melakukan suatu amalan yang sebenarnya tidak ada tuntunannya dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam. Semoga dalam tulisan yang singkat ini, Allah memudahkan kami untuk membahas serba-serbi bulan Sya’ban. Dan kami di ...
Read More »Tag Archives: sya’ban
Hadits Nifsu Sya’ban yang Beredar Dhoif dan Palsu
thayyibah.com :: Dalam hadits pertama, hadīts yang diriwayatkan oleh Ibnu Mājah dari ‘Ali bin Abi Thalib radhiyallāhu ‘anhu: berkata: “Diriwayatkan (kata “diriwayatkan” di sini menunjukkan kelemahan)” إِذَا كَانَتْ لَيْلَةُ النِّصْفِ مِنْ شَعْبَانَ، فَقُومُوا لَيْلَهَا وَصُومُوا نَهَارَهَا. فَإِنَّ اللَّهَ يَنْزِلُ فِيهَا لِغُرُوبِ الشَّمْسِ إِلَى سَمَاءِ الدُّنْيَا Jika pada pertengahan bulan Sya’ban maka malamnya beribadahlah, siangnya berpuasalah. Sesungguhnya Allāh turun ke langit dunia ...
Read More »