thayyibah.com :: Setelah menikah, semestinya kita panen pahala. Pandangan lebih terjaga, hati lebih mudah terkontrol dan ibadah meningkat. Namun nyatanya, ada dosa-dosa yang bisa menjangkiti laki-laki setelah ia menikah. Syaikh Muhammad bin Ibrahim Al Hamd menguraikan dosa-dosa itu dalam bukunya, Min Akhtha’il Azwaj yang telah diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dengan judul 32 Dosa Suami yang Meresahkan Hati Istri. Apa saja ...
Read More »Tag Archives: suami
Jangan Kepo dengan Semua Urusan Suami
thayyibah.com :: Telah disebutkan bahwa istri tidak harus mengetahui semua persoalan suami, Karena itu, jika ada wanita yang selalu mengawasi gerak-gerik suaminya karena ketidakpercayaannya, maka pernikahan seseorang tidak akan berjalan mulus, bahkan yang muncul adalah kegelisahan, kecurigaan, tidak pernah merasa tenteram, dan sebagainya. Pada akhirnya, pasutri akan saling menyalahkan dan menuduh, semuanya terlahir dari sikap suka berprasangka buruk. Karenanya, salah satu ...
Read More »Agar Nafkah Menjadi Berkah
thayyibah.com :: Dari Abu Abdulloh Az-Zubair bin Al-‘Awwam rodhiallohu anhu, ia berkata: Rosululloh sholallohu alaihi wasallam bersabda: “Sungguh seandainya salah seorang di antara kalian mengambil beberapa utas tali, kemudian pergi ke gunung dan kembali dengan memikul seikat kayu bakar dan menjualnya, kemudian dengan hasil itu Alloh mencukupkan kebutuhan hidupmu, itu lebih baik daripada meminta-minta kepada sesama manusia, baik mereka memberi ...
Read More »Fatwa Ulama: Bolehkah Istri Minta Cerai Karena Suami Poligami?
thayyibah.com :: Fatwa Syaikh Shalih bin Fauzan Al Fauzan Soal: Bolehkah seorang istri meminta cerai kepada suaminya karena suaminya tersebut menikah lagi dengan wanita lain? Jawab: Jika suaminya menikah lagi maka itu merupakan karunia dari Allah. Allah Ta’ala membolehkan hal itu. Adapun mengenai sang istri yang meminta cerai, jika suaminya tersebut melalaikan hak-hak sang istri dan tidak menunaikannya, maka boleh bagi sang ...
Read More »Salah Menyebutkan Nama Calon Istri Saat Ijab Qobul, Bagaimana Nikahnya?
thayyibah.com :: TANYA: Jika mempelai pria salah menyebutkan nama calon istri saat akad nikah bagaimanakah hukum akad nikahnya? JAWAB: Kami kutip dari konsultasi syari’ah, untuk memahami kasus tersebut, ada beberapa catatan yang perlu kita pahami, Pertama, salah satu syarat nikah adalah ’ta’yin az-zaujain’, yakni memastikan orang yang menjadi pengantin. Artinya, orang yang menikah harus diketahui dengan pasti, siapa yang menjadi istri ...
Read More »Jika Suami Malas Bekerja
thayyibah.com :: Ada suami yang terlihat malas kerja, namun malah istri yang rajin kerja di pasar. Suami tidak memberi nafkah sama sekali pada keluarganya, padahal ia mampu untuk bekerja. ❎ Berdosa Jika Suami Enggan Mencari Nafkah Dari ‘Abdullah bin ‘Amr, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Seseorang cukup dikatakan berdosa jika ia melalaikan orang yang ia wajib beri ...
Read More »Jika Suami Pelit
thayyibah.com :: Jika suami pelit, bolehkah mengambil harta suami tanpa izin? Lembaga Fatwa Kerajaan Arab Saudi menegaskan seorang istri tidak boleh mengambil harta suami tanpa seizinnya. Namun, jika suami tidak memberikan nafkah secara penuh, seorang istri boleh mengambil harta suami sesuai kadar kebutuhan istri dan anak-anak. Syekh Abdullah bin Baz mensyaratkan tidak boleh mengambil harta suami secara berlebihan. Hal ini didasarkan ...
Read More »Islam Sangat Melarang Merebut Istri atau Suami Orang, Ini Akibatnya
thayyibah.com :: Islam melarang seseorang merebut sesuatu milik orang lain tanpa hak. Apalagi jika yang direbut itu adalah istri atau suami yang tentu saja akan sangat menyakiti hatinya. Rasulullah shallallahu’alaihi wa sallam bersabda, مَنْ أَفْسَدَ امْرَأَةً عَلَى زَوْجِهَا فَلَيْسَ مِنَّا “Barangsiapa yang merusak seorang istri terhadap suaminya maka dia bukan bagian dari kami” (HR. Ahmad; shahih) Imam Abu Ath-Thayyib rahimahullah menjelaskan ...
Read More »Takhbib (Menggoda Istri Orang), Perbuatan Dosa Besar Yang Jarang Diketahui
thayyibah.com :: Bagi kaum lelaki, hati-hatilah bila bergaul dengan seorang wanita apalagi wanita tersebut sudah bersuami dan kebetulan sedang ada masalah dengan keluarganya. Mengapa? Berikut penjelasan tentang takhbib, perbuatan dosa besar yang jarang diketahui. Dalam Syarah Sunan Abu Daud Adzim Abadi (w. 1329 H) menjelaskan, takhbib secara bahasa artinya menipu dan merusak. Dengan menyebut-nyebut kejelekan suami di hadapan istrinya atau ...
Read More »Nusyuzkah Istri Mengaji Saat Suaminya Melarang?
Nusyûz adalah pembangkangan istri terhadap perintah dan larangan suami (dalam perkara yang tidak dilarang syara’). Hanya saja syariat telah menetapkan hak seorang wanita untuk melakukan transaksi bisnis, memberdayakan hartanya wanita sendiri, mengajar, melakukan silaturahmi, pergi ke masjid, menghadiri ceramah, ataupun kajian. Oleh karena itu nusyûz, yang jika itu terjadi maka menggugurkan kewajiban suami untuk menafkahi, adalah pembangkangan istri terhadap perintah dan larangan suami yang ...
Read More »