Breaking News

Tag Archives: musim

BMKG Prediksi Kemarau Dimulai April

    Wilayah yang akan lebih dulu mengalami kemarau adalah Nusa Tenggara dan Riau. thayyibah.com :: Kepala Bidang Analisis Variabilitas Iklim Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Indra Gustari memprediksi sebagian daerah di Indonesia bakal mulai masuk periode musim kemarau pada April 2019. BMKG mengimbau daerah tersebut mempersiapkan diri menghadapi kemarau. “Kami sudah menyatakan bahwa potensi musim kemarau tahun 2019 ini ...

Read More »

BMKG: Indonesia Masuk Puncak Musim Hujan, Waspadai Bencana

      Hujan (ilustrasi) thayyibah.com :: Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan saat ini wilayah Indonesia memasuki puncak musim hujan. Oleh karena itu, BMKG mengimbau masyarakat untuk mewaspadai potensi bencana hidrometeorologi. Deputi bidang Meteorologi BMKG Mulyono Rahadi Prabowo menyebutkan, pola angin Baratan yang kuat mengindikasikan saat ini wilayah Indonesia memasuki puncak musim hujan. Selain itu, teridentifikasi adanya massa udara ...

Read More »

BMKG; Akan Terjadi Kemarau Panjang Melanda Dunia di 2019-2022

thayyibah.com :: Sehubungan dengan adanya berita yang meresahkan dan beredar di masyarakat, yaitu “Badan Meteorologi dan Geofisika menyatakan bahwa akan terjadi kemarau panjang yang akan melanda dunia. Diperkirakan kemarau panjang tersebut akan dimulai tahun 2019 hingga 2022. Cadangan air dunia saat ini hanya tersisa 3% saja.” Berita tersebut dibuat dengan mengatasnamakan BMKG, maka dengan ini kami sampaikan sbb : – Berita ...

Read More »

5 Penyakit Yang Sering Muncul Saat Musim Hujan

thayyibah.com :: Musim hujan harus kita waspadai dengan munculnya beberapa penyakit yang sering muncul. Musim hujan yang dingin, banjir, kehujanan dan berbagai macam faktor bisa menyebabkan munculnya berbagai penyakit. Berikut beberapa penyakit yang mungkin sering muncul ketika musim hujan 1.Batuk-Pilek dan influenza Tidak sedikit yang terkena penyakit ini ketika musim hujan. Bahkan rata-rata sudah pernah terkena penyakit ini ketika musim ...

Read More »