Belum Tiba Waktuku Oleh : Pipiet Senja Ini kejadiannya Jumat, Maret, 2009. Dinihari, akhirnya aku menyerah pada keputusan Butet. “Pokoknya, kalau jadi orang tua itu, ya harus nurut sama anak! Haruuus!” “Hmm, hmmm, iyalah, iyalah,” gumamku setengah ngelindur, setengah sadar. Sejak petang sampai sepanjang malam aku jerit-jengker alias kesakitan luar biasa. Sumbernya dari bagian perut serasa ditusuki ribuan jarum. Sampai aku sempat ...
Read More »Tag Archives: Kumandang Adzan
KUMANDANG ADZAN DAN RUMAH KITA
Oleh: Inayatullah Hasyim (Dosen Universitas Djuanda Bogor) Suatu hari, ketika jumlah kaum muslimin semakin banyak, Rasulallah ﷺ memikirkan bagaimana caranya memanggil mereka shalat. Rasulallah ﷺ kemudian berdiskusi dengan para sahabatnya. Sebagian mengusulkan, “Angkat saja bendera, Ya Rasulallah”. Maksudnya, seperti pasukan perang. Bila telah terlihat bendera berkibar, tandanya siap shalat. Rasulallah ﷺ tidak setuju. Sebagian lain mengusulkan dengan membunyikan lonceng ...
Read More »