Breaking News

Tag Archives: kulkas

Hindari 4 Kesalahan Ini untuk Menjaga Makanan Tetap Higienis dalam Lemari Es

thayyibah.com :: Lemari es menjadi tempat penyimpanan bahan makanan andalan semua rumah tangga. Untuk itu, sama seperti rumah yang memiliki banyak ruang, lemari es juga memerlukan hal yang sama. Menjaga kebersihan lemari es sangat penting untuk menghindari bakteri yang dapat dengan mudah muncul. Melansir dari Real Simple simak beberapa kesalahan paling umum yang tanpa disadari kerap terjadi saat menyimpan makanan di lemari es. ...

Read More »

Tips Aman Menyimpan dan Mengolah Makanan Sisa

Masak terlalu banyak atau sengaja masak untuk lebih dari sekali makan, membuatmu perlu menyimpan kelebihan masakan. Agar tetap sehat, menyimpan dan menghangatkan makanan tidak boleh dilakukan sembarangan. Yuk cari tahu caranya! Selain bisa menghemat pengeluaran, menyimpan makanan yang sudah matang untuk dihangatkan kembali adalah cara praktis yang bisa menolongmu saat sedang terburu-buru. Namun, kamu juga harus memerhatikan beberapa hal agar ...

Read More »

Berapa Lama Idealnya Harus Simpan Daging di Kulkas?

  thayyibah.com :: Jika tidak mau langsung diolah setelah dibeli, daging segar serta produk olahan daging seperti sosis dan kornet harus disimpan dalam kulkas agar awet. Namun, adakah batas waktu lama menyimpan daging di lemari pendingin? Cek dulu kondisi kulkas Anda sebelum menyimpan daging lama-lama Agar kondisi daging tetap segar sampai waktunya nanti diolah, Anda harus menyimpannya dalam lemari pendingin atau ...

Read More »