Bismillahirrahmanirrahim thayyibah.com :: Islam sebagai agama rahmatan lil ‘alamin, telah mengatur sedemikian rupa berkenaan dengan keutamaan dan batasan-batasan sesuai syari’at tentang apa yang seharusnya dikerjakan dan ditinggalkan oleh para wanita. Adapun Islam telah mengatur mengenai adab-adab keluar bagi seorang wanita, yaitu: Berhijab (memakai hijab yang syar’i) Tidak memakai wewangian Pelan-pelan dalam berjalan, agar tidak terdengar suara sendalnya. Allah subhanahu wa ta’ala berfirman: وَلَا يَضْرِبْنَ بِأَرْجُلِهِنَّ لِيُعْلَمَ ...
Read More »Tag Archives: keluar rumah
Keutamaan Dzikir Ketika Keluar Rumah
thayyibah.com :: Dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِذَا خَرَجَ الرَّجُلُ مِنْ بَيْتِهِ فَقَالَ: “بِسْمِ اللَّهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللَّهِ، لاَ حَوْلَ وَلاَ قُوَّةَ إِلاَّ بِاللَّهِ” قَالَ: « يُقَالُ حِينَئِذٍ: هُدِيتَ وَكُفِيتَ وَوُقِيتَ. فَتَتَنَحَّى لَهُ الشَّيَاطِينُ، فَيَقُولُ لَهُ شَيْطَانٌ آخَرُ: كَيْفَ لَكَ بِرَجُلٍ قَدْ هُدِىَ وَكُفِىَ وَوُقِىَ “Jika seseorang keluar dari rumahnya lalu membaca ...
Read More »