thayyibah.com :: Memberikan perhatian terhadap kebersihan anak, baik badan maupun pakaian, merupakan suatu hal yang dianjurkan dalam syariat. Inilah yang dilakukan oleh orang-orang shalih dan memiliki keutamaan. Terdapat banyak dalil baik dari Al Qur’an dan Sunnah Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam tentang hal ini. Petunjuk dari Al-Qur’an dan As-Sunnah untuk menjaga kebersihan Adapun dalil dari Al Qur’an adalah firman Allah Ta’ala, يَا بَنِي ...
Read More »Tag Archives: anak
Tak Perlu Tarik Urat, Begini Cara Menghadapi Anak yang Makannya Berantakan
thayyibah.com :: Waktu makan sering kali menjadi momen pertarungan sengit antara ibu dan anak. Setiap kali si kecil merasa kenyang dan mulai bosan, anak biasanya akan memainkan makanannya hingga jatuh berserakan. Kalau Anda perhatikan, si kecil malah tampak senang melakukannya, padahal Anda justru kesal dan mulai pusing tujuh keliling. Anda pun jadi bertanya-tanya, adakah cara menghadapi anak makan berantakan tanpa perlu ...
Read More »Menjodohkan Anak tanpa Izin, Bolehkah?
Pasangan suami istri. Foto: Pixabay Ada perbedaan pendapat di kalangan ulama mengenai boleh tidaknya. thayyibah.com :: Perjodohan masih menjadi permasalahan klasik yang terus menyeruak pada era modern. Perempuan-perempuan masa kini menolak perjodohan yang dilakukan orang tuanya dengan alasan zaman. Kisah Siti Nurbaya dijadikan alasan jika perjodohan hanya identik dengan predikat kuno dan primitif. Sebenarnya, bolehkah seorang orang tua atau wali ...
Read More »Pahami Gejala dan Perawatan Depresi pada Anak
thayyibah.com :: Tak hanya pada orang dewasa, depresi juga bisa terjadi pada anak. Depresi pada anak dapat ditandai dengan beberapa gejala, seperti perasaan sedih yang menetap, tidak mau bermain, perubahan perilaku, hingga penurunan prestasi di sekolah. Untuk lebih memahami gejala dan perawatan depresi pada anak, mari simak ulasan berikut. Depresi pada anak dapat membatasi kemampuannya untuk beraktivitas secara normal. Kondisi ini bisa ...
Read More »Begini Cara Mengatasi Tantrum pada Anak
Tantrum adalah keadaan ketika anak meluapkan emosinya dengan cara menangis kencang, berguling-guling di lantai, hingga melempar barang. Kondisi ini pasti membuat Bunda stres dan bingung.Tenang ya, Bun. Kondisi ini normal dan merupakan bagian dari proses perkembangan anak, kok. thayyibah.com :: Tantrum biasanya dialami oleh anak yang berusia 1-4 tahun. Namun, tidak hanya pada anak-anak, orang dewasa pun bisa mengalami tantrum. Ketika Si Kecil mengalami tantrum, ...
Read More »Menumbuhkan Optimisme Pada Anak
thayyibah.com :: Anak-anak kaum muslimin perlu dilatih memiliki optimisme yang tinggi dan benar. Optimisme yang dibangun berdasarkan rajâˈ (sikap berharap), raghbah (semangat meraih cita-cita) dan tawakkal kepada Allâh Azza wa Jalla . Rajâˈ, raghbah dan tawakkal merupakan ibadah[1] yang amat penting bagi kehidupan manusia untuk meraih pahala dan meraih cita-cita. Allâh Subhanahu wa Ta’ala berfirman tentang rajâˈ yang membuktikan bahwa ia termasuk ibadah: فَمَنْ كَانَ يَرْجُو لِقَاءَ رَبِّهِ فَلْيَعْمَلْ عَمَلًا ...
Read More »8 Cara Menambah Nafsu Makan Anak
thayyibah.com :: Anak-anak yang menutup mulut dan menolak makan, seringkali membuat orang tua kebingungan. Jangan sampai anak mengalami gangguan pertumbuhan akibat mogok makan atau memilih-milih makanan. Karena itu, penting untuk mencari tahu cara menambah nafsu makan anak. Nafsu makan seseorang dikendalikan oleh hormon ghrelin dan leptin. Hormon ghrelin akan meningkatkan nafsu makan, sedangkan hormon leptin berfungsi menurunkan nafsu makan dan menghambat ...
Read More »Mengajarkan Anak Adab ketika Bersin dan Menguap
thayyibah.com :: Di antara adab yang hendaknya kita ajarkan kepada anak-anak kita adalah adab ketika bersin dan menguap. Adab ketika Bersin Termasuk di antara hak sesama muslim yang menjadi kewajiban kita adalah mendoakan mereka ketika bersin dan ketika bersin tersebut mereka memuji Allah Ta’ala. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, إِذَا عَطَسَ أَحَدُكُمْ فَلْيَقُلْ: الحَمْدُ لِلَّهِ، وَلْيَقُلْ لَهُ أَخُوهُ أَوْ صَاحِبُهُ: يَرْحَمُكَ اللَّهُ، فَإِذَا ...
Read More »Di Balik Sakitnya Melahirkan (2)
thayyibah.com :: Beratnya nyeri dan proses persalinan memicu tubuh ibu untuk menghasilkan endorfin dalam jumlah besar (2). Selain itu, saat bayi telah turun ke jalan lahir, dilepaskan pula hormon katekolamin dalam jumlah besar. Sesaat setelah lahir, kedua hormon ini menjadi sangat tinggi di dalam tubuh ibu dan bayi (2). Apa manfaat endorfin dan katekolamin? Saat persalinan, hormon endorfin berperan bagi ...
Read More »Dibalik Sakitnya Melahirkan (1)
thayyibah.com :: Proses kelahiran adalah kondisi yang amat berat bagi ibu. Saat itu ibu yang akan melahirkan menghadapi nyeri yang amat sangat, tanpa tahu kapan nyeri berakhir, disertai kekhawatiran atas keselamatan anak dan dirinya. Sungguh amat berat. Namun di balik gentingnya kondisi tersebut, Allah Ta’ala siapkan hadiah yang amat indah. Banyak tinjauan medis menunjukkan keuntungan bagi ibu dan anak dibalik nyeri ...
Read More »