Breaking News

Kabar

‘Pahlawan Masjid’ yang Nekat Rebut Senjata Teroris

    ‘pahlawan masjid’ itu berhasil menyelamatkan seseorang dari penembakan thayyibah.com :: CHRISTCHURCH — Selalu ada kisah heroik dalam sebuah peristiwa maupun bencana mengerikan. Kisah heroik datang dari seorang ‘pahlawan masjid’ yang berhasil menyelamatkan seseorang dari penembakan brutal di dua masjid wilayah Christchurch, Selandia Baru. Syed Mazharuddin merupakan salah satu jamaah selamat di Masjid Linwood, setelah mendapatkan pertolongan dari temannya. Dengan ...

Read More »

‘Saya Orang Terakhir yang Keluar Hidup-Hidup dari Masjid’

    Ramzan Ali, masih terbayang-bayang serangan mematikan di Christchurch thayyibah.com :: CHRISTCHURCH — Salah seorang korban selamat bernama Ramzan Ali, masih terbayang-bayang serangan mematikan di dua masjid wilayah Christchurch, Selandia Baru. Ia selamat karena bersembunyi di bawah meja. Ia menyaksikan beberapa jamaah yang ketakutan melihat orang-orang ditembak mati di depan mata mereka. Seorang pria duduk di sana dan sempat memintanya ...

Read More »

Kebiadaban Penembakan Jamaah Masjid di Christchurch

    Saksi mengungkapkan horor di Masjid an-Noor, Christchurch, Selandia Baru. thayyibah.com :: CHRISTCHURCH – Pelaku penembakan mengerikan di Masjid an-Noor di Deans Ave, Christchurch, Selandia Baru, merekam aksinya layaknya membuat vlog saat hendak menyerang jamaah yang sedang melakukan shalat Jumat, Jumat (15/3), pukul 13.40 waktu setempat. Rekaman berdurasi 17 menit oleh pria bersenjata itu diunggah di media sosial dan menjadi ...

Read More »

Malaysia Terima 10 Ribu Aduan Dugaan Penistaan Agama

  Bendera Malaysia (ilustrasi) thayyibah.com :: Kuala Lumpur –  Jabatan Kemajuan Islam Malaysia (Jakim) menerima lebih dari 10 ribu aduan mengenai literatur yang diduga menista dan memprovokasi Islam dalam berbagai media. Jumlah aduan itu diterima tak lama setelah sepekan pembentukan lembaga itu. Wakil Menteri Urusan Islam de facto Fuziah Salleh mengatakan setiap aduan akan dipelajari validitasnya. “Alasannya adalah kita harus belajar ...

Read More »

Ada Gerakan Mengurangi Penggunaan Plastik, Bagaimana Nasib Industrinya?

  thayyibah.com :: Pemerintah tengah gencar memerangi sampah plastik yang banyak mencemari lingkungan. Salah satunya dengan mengurangi penggunaan plastik dalam kehidupan sehari-hari. Saat ini, pembatasan penggunaan plastik telah diterapkan di toko-toko retail modern. Lantas bagaimana nasib industri plastik di Indonesia jika penggunaan plastik berkurang? Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Pandjaitan menyebutkan saat ini pemerintah tengah menyusun regulasi terkait pengurangan penggunaan ...

Read More »

4 Dampak KRL Anjlok dan Terguling di Bogor

    thayyibah.com :: Imbas kereta anjlok di Kebon Pedes, Tanah Sereal, Minggu kemarin, Senin pagi tadi KRL dari dan menuju Bogor sudah mulai beroperasi. Namun, perjalanan kereta belum maksimal lantaran baru dapat melintasi satu jalur di lokasi KRL yang anjlok. Akibat satu jalur lainnya masih dalam perbaikan, penumpukan penumpang sempat terjadi di sejumlah stasiun. Salah satunya di Stasiun Bojong Gede. ...

Read More »

Survei: Orang Islam, Mayoritas Korban Diskriminasi di AS

    Survei ini dirilis bersamaan dengan resolusi anti-kebencian. thayyibah.com :: WASHINGTON – Sebuah jajak pendapat yang dilakukan The Hilldan HarrisX mengungkapkan, orang Islam menghadapi lebih banyak diskriminasi daripada kelompok agama-agama lain di Amerika Serikat (AS). Survei itu terbit pada pekan lalu. Ditemukan bahwa sebanyak 85 persen responden meyakini Muslim menghadapi diskriminasi. Sementara itu, sebanyak 79 persen responden menyebutkan, umat Yahudi juga mengalami diskriminasi. ...

Read More »

Raja Malaysia: Islam Cara Hidup Universal tak Pandang Ras

    Islam harus dipahami sebagai agama yang datangkan keberkahan. thayyibah.com :: Raja Malaysia Sultan Abdullah Sultan Ahmad Shah resmi dikukuhkan. Dalam acara pengukuhannya pada Senin, (11/3), dia menyatakan Islam sebagai agama federasi seharusnya bisa dipahami secara menyeluruh oleh semua orang tanpa memandang ras. Islam kata dia, merupakan cara hidup universal yang membawa keberkahan bagi dunia. Dengan begitu, tidak hanya berlaku ...

Read More »