Breaking News

Catatan

Saksi Ahli

Oleh: Arta Azzam Suatu ketika, dalam persidangan kasus Ahmadiyah yang menjadikan Habib Rizieq sebagai terdakwa di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada sekitar tahun 2008. Pihak Habib Rizieq menghadirkan Ustadz Amin Djamaludin sebagai saksi ahli yang meringankan dari pihak terdakwa. Setelah dibacakan riwayat pendidikan dan pekerjaan  Ustadz Amin Djamaluddin oleh Majelis Hakim, kemudian Majelis Hakim tersebut bertanya: “Saudara ahli, dari mana ...

Read More »

 Lingkar Teman

Oleh: Doni Riw Banyak orang bilang, “Seiring usia menua, lingkaran pertemanan semakin menyempit” Dahulu saat remaja, teman sekolah dari kelas satu sampai tiga kenal semua. Saat kuliah, hanya tinggal beberapa teman dekat. Sisanya sesekali ketemu pas ambil mata kuliah yang sama. Setelah bekerja, pertemanan semakin menyempit. Setiap hari hanya bertemu bos dan beberapa rekan seruangan. Itupun sebatas urusan pekerjaan. Saat ...

Read More »

Investasi Langit

Oleh: Gus Nur Alhamdulillah, beberapa waktu yang lalu amanah untuk pembangunan musholla Kyai Musthofa tersampaikan untuk termin pertama. Pondasi sudah selesai dan sekarang sedang bikin kerangka besi bertahap. Sempat salah satu panitia ditawari, “Ustad, bikin saja proposal. Nanti tak titipkan pak DPR famili saya. Hampir pasti cair 150 juta, tad. Cuma ada potongan 30% buat pak DPR-nya. Kalo gak gitu ...

Read More »

 Kisah Pilu Melucu di Balik Sabu

Oleh: Doni Riw Orang cerdas adalah dia yang memiliki visi jauh ke depan. Orang bodoh adalah dia yang tak punya visi, hanya hidup untuk hari ini. Orang cerdas menjadikan hari ini sebagai persiapan untuk menyongsong masa depan. Orang bodoh menjadikan hari ini untuk kesenangan sesaat. Orang cerdas mempersiapkan diri untuk kehidupan hari tua. Orang beyond cerdas mempersiapkan diri hingga kehidupan ...

Read More »

Yusuf Mansur Mulai Menerima Gelombang Somasi Patungan Usaha

  Tiga orang peserta investasi Patungan Usaha Apartemen dan Hotel Siti Yusuf Mansur yang pernah tampil curhat di laman ini, lewat kuasa hukum mereka, Ichwan Toni & Rekan, akhirnya kemarin Ahad (29/8) mensomasi Yusuf Mansur. Ketiganya adalah Lilik Herlina dan Umi Latifah dari Jawa Tengah dan Nanang Budiyanto dari Jawa Timur. Ketiga peserta investasi Patungan Usaha Yusuf Mansur ini menunjukkan ...

Read More »

Kartu Truf Iblis

Oleh: Doni Riw Iblis pernah berkata, “Demi kemuliaan Mu, aku tidak akan berhenti menyesatkan hamba-hambamu, selama ruh masih menempel di badan mereka.” Kemudian Allah berfirman,  “Demi kemuliaanKu dan KeagunganKu, Aku tidak akan berhenti memberi ampunan kepada mereka, selama mereka meminta ampunan kepadaKu”. (HR. Ahmad dan Al Hakim) Sebanyak apapun iblis mempengaruhi manusia untuk bermaksiat, selama manusia memohon ampun, maka sia-sialah ...

Read More »

Beli Telor Gulung Bisa Kena Pajak?

Oleh: Rochmad Djumeno Wacana perluasan pajak pertambahan nilai (PPN) jadi sorotan. Khususnya pengenaan PPN pada komoditas sembako. Rencana ini tertuang dalam draft RUU Perubahan Kelima Atas Undang-undang Nomor 6 Tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP). Dalam pasal 4A, barang kebutuhan pokok yang sangat dibutuhkan oleh rakyat banyak dihapus dalam RUU KUP sebagai barang yang tidak dikenakan ...

Read More »

Welcome Home Ustadzah Kingkin Anida

Oleh: Satria Hadi Lubis   Alhamdulillah, akhirnya Ustadzah Kingkin Anida bebas dan pulang ke rumah. Sesuai dengan putusan hakim Pengadilan Negeri Tangerang, Ustadzah Kinkin Anida divonis 6 bulan penjara (semestinya bebas 10 April 2021), tapi karena Jaksa Penuntut Umum (JPU) melakukan banding, maka beliau tetap ditahan sambil menunggu putusan banding. Hakim Pengadilan Tinggi Banten memvonis beliau dengan hukuman 9 bulan ...

Read More »

Begitu Indah

Oleh: Davy Byanca Saat berada di stasiun kereta api kota Tegal, saya duduk di peron seraya membaca buku karya Prof. DR. Jeffrey Lang, seorang mualaf ahli matematika asal Amerika. Saya baru saja membantu klien menangani sebuah kontrak dengan jawatan  kereta api. Kami menunggu tibanya kereta api jurusan Jogjakarta –Jakarta. Ditemani dengan suara sayup pemusik jalanan yang sedang membawakan lagu apik ...

Read More »

Mimpi Seorang Hamba

Oleh: Davy Byanca Suatu malam, seorang hamba yang saleh bermimpi sedang berdialog dengan Tuhan. Ia berkata, “Wahai Tuhan, aku ingin mewawancarai-Mu, adakah Engkau ada waktu untukku?” Tuhan tersenyum seraya berkata, “Waktu-Ku kekal. Cukup untuk melakukan semua hal, apa yang ingin kau tanyakan?” Ia bertanya, “Apa sesungguhnya yang mengejutkan-Mu tentang manusia seperti diriku ini, wahai Tuhan?” Dengan tersenyum, Tuhan berkata, “Mereka ...

Read More »