Breaking News

Artikel

Memutihkan Gigi, Bolehkah?

Salah satu cara yang dilakukan untuk tampil cantik adalah melakukan pemutihan gigi. thayyibah.com :: Wanita secara natural ingin tampil cantik dan menawan. Tentu kecantikan sejatinya hanya untuk suaminya jika ia sudah menikah. Meski banyak pula wanita yang rela tampil cantik di muka umum demi mendapat pujian. Salah satu cara yang dilakukan untuk tampil cantik adalah melakukan pemutihan gigi atau bleaching. Bleaching ...

Read More »

Haruskah Bermaafan Sebelum Ramadhan?

thayyibah.com :: Kali ini akan kita bahas mengenai sebuah tradisi yang banyak dilestarikan oleh masyarakat, terutama di kalangan aktifis da’wah yang beramal tanpa didasari ilmu, tradisi tersebut adalah tradisi bermaaf-maafan sebelum Ramadhan. Mereka yang melestarikan tradisi ini beralasan dengan hadits yang terjemahannya sebagai berikut: Ketika Rasullullah sedang berkhutbah pada Shalat Jum’at (dalam bulan Sya’ban), beliau mengatakan Amin sampai tiga kali, dan para ...

Read More »

“Sibuk Mikirin Hidup Enak, Lupa Mikirin Mati Enak”

thayyibah.com ::  APA – APA SERBA ORANG LAIN Lahir: Dilakukan oleh orang lain Nama: Diberikan oleh orang lain Pendidikan: Diberikan oleh orang lain Gaji: Diberikan oleh orang lain Kehormatan: Diberikan oleh orang lain Mandi pertama dan terakhir: Diberikan oleh orang lain Harta setelah meninggal : Diambil oleh orang lain Pemakaman : Dilakukan oleh orang lain Jadi apa kehebatan kita sehingga harus ...

Read More »

Kalau Sujud, Kaki Renggang atau Rapat?

thayyibah.com :: Masalah rapatnya tumit saat sujud, diperselisihkan para ulama. Sebagian ulama menetapkan bahwa sujud itu hendaknya tumit dirapatkan, dengan jari-jemari kaki mengarah ke kiblat. Dasarnya adalah, dari Aisyah Radhiallahu ‘Anha, dia berkata: فَقَدْتُ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ وَكَانَ مَعِي عَلَى فِرَاشِي، فَوَجَدْتُهُ سَاجِدًا رَاصًّا عَقِبَيْهِ مُسْتَقْبِلًا بِأَطْرَافِ أَصَابِعِهِ الْقِبْلَةَ Aku kehilangan Rasulullah ﷺ, saat itu dia bersamaku di pembaringan, ...

Read More »

PSBB, Al-Qur`an dan Imunitas Tubuh

Oleh: Ahmad Syaikhu (Anggota DPR RI) Wabah Corona yang masih berlangsung sampai saat ini, harus dihadapi antara lain dengan memperkuat imunitas tubuh. Mengapa? Sebab, menurut banyak ahli kesehatan, salah satu cara terbaik melawan Corona adalah dengan meningkatkan imunitas. Daya tahan tubuh antara lain dapat diperoleh dengan cara membaca Al-Qur’an. Selain tentu saja dengan makanan, minuman dan vitamin lainnya. Mengapa Al-Qur’an ...

Read More »

Ikhlas Mudah Diucapkan Tapi Sulit Dilalui

  thayyibah.com :: Kerana itu, ia memerlukan satu proses yang panjang sehingga dapat membimbing kita pada sebuah keikhlasan. Ketika cinta terhalang dengan restu orang tua, ketidakmampuan dan ketika harus menerima kenyataan orang yang di sayangi berkahwin dengan orang lain. Ketika rancangan hanya tinggal sebuah rancangan yang tidak akan wujud, maka adalah tidak mudah untuk menerima kenyataan itu, bahkan mungkin sangat sukar ...

Read More »

BAHAYA PEMIMPIN SALAH PERGAULAN

Oleh : Luthfi Bashori Imam Wahab Ibnu Munabbih berkata, “Nabi Musa pernah mendatangi Fir’aun seraya berkata, ‘Berimanlah kamu, agar kamu mendapat surga dan kerajaan.’ Maka Fir’aun bermusyawarah dengan Haman tentang usulan Nabi Musa. Jawab Haman, ‘Kalau engkau sekarang disembah orang, mengapa engkau mau mendengar usulan Musa sehingga engkau menjadi seorang penyembah?’ Sehingga Fir’aun menjadi sombong, padahal di awal pemerintahannya, ia ...

Read More »

Sesungguhnya Allah Tidak Menyukai Orang-Orang yang Terlalu Membanggakan Diri

  thayyibah.com :: Orang-orang mukmin yang komitmen dan sabar telah menasihati Qarun serta melarangnya bertingkah congkak, berbangga-bangga, dan sombong, “Janganlah kamu terlalu bangga; sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang terlalu membanggakan diri.” Kadang-kadang sebagian orang merasa aneh dan heran, apakah berbangga-bangga itu haram sampai-sampai dilarang? Apakah Allah tidak menyukai semua yang membanggakan diri? Apakah kita dilarang berbangga (bersenang-senang), lalu hidup dalam ...

Read More »

Para wanita mendapatkan apa di surga kelak?

thayyibah.com :: Pertanyaan: Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin ditanya: “Pria mendapatkan istri-istri bidadari di Surga, lalu wanita mendapatkan apa? Jawaban: Para wanita akan mendapatkan pria ahli Surga, dan pria ahli Surga lebih afdhal dari pada bidadari. Pria yang paling baik ada di antara pria ahli Surga. Dengan demikian, bagian wanita di Surga bisa jadi lebih besar dan lebih banyak daripada bagian ...

Read More »

Tentang Yusuf Mansur, Yang Disoal itu Investasi yang Bermasalah!

Oleh: HM Joesoef (Wartawan Senior)   Tanggal 9 April 2020 lalu, beredar video tentang tanggapan atas ancaman Yusuf Mansur yang diunggah di IG-nya awal Maret 2020. Saat itu, Yusuf Mansur mengancam semua orang yang, menurutnya, sudah mencemarkan nama baiknya. Ada penulis buku, ada penanggungjawab situs online, dan siapa saja yang telah menjatuhkan martabatnya sebagai seorang ustadz dan pebisnis. Mereka semua ...

Read More »