Tag Archives: suka

Apakah Muslim Boleh Menyukai Musik?

thayyibah.com :: Siapa saja yang hidup di akhir zaman, tidak lepas dari lantunan suara musik atau nyanyian. Bahkan mungkin di antara kita –dulunya- adalah orang-orang yang sangat gandrung terhadap lantunan suara seperti itu. Bahkan mendengar lantunan tersebut juga sudah menjadi sarapan tiap harinya. Itulah yang juga terjadi pada sosok si fulan. Hidupnya dulu tidaklah bisa lepas dari gitar dan musik. Namun, ...

Read More »

10 Perkara Yang Dibenci Allah

Thayyibah.com :: Kebanyakan orang melakukan sesuatu tanpa menyadari bahwa apa yang dilakukan itu sangat dibenci Allah. Kosongnya ilmu dari diri mereka menyeretnya hanyut dalam perkara-perkara yang seharusnya senantiasa dihindari, dijauhi dan bahkan harus dibenci karena Allah juga sangat membencinya. Ada sepuluh hal yang Allah sangat benci yang tidak seharusnya kita terjerat di dalam perangkapnya : Kikirnya orang-orang kaya Takabburnya orang-orang miskin ...

Read More »

Terapi Penyakit Suka Sesama Jenis

thayyibah.com :: Maha Suci Allah Yang telah setiap makhluk-Nya dengan berpasang-pasangan. Ketentuan ini berlaku pada seluruh makhluq-Nya, tidak terkecuali berbagai penyakit yang menimpa manusia. Tidaklah Allah Ta’ala menciptakan suatu penyakit, melainkan telah menurunkan pula obatnya. Sahabat Jabir radhiyallahu ‘anhu meriwayatkan dari Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, bahwa beliau bersabda, (لِكُلِّ دَاءٍ دَوَاءٌ فَإِذَا أُصِيبَ دَوَاءُ الدَّاءِ بَرَأَ بِإِذْنِ اللَّهِ عَزَّ وَجَلَّ. ) “Setiap penyakit ...

Read More »

Dariku, yang Pernah Menyukaimu

thayyibah.com :: Ingin ku tuliskan seuntai sajak tentang hati yang pernah dipatahkan Tentang kisah kelam yang pernah begitu sulit ku lupakan, Hingga akhirnya kini tak lagi menjadi sebuah beban dalam ingatan   Dulu, beberapa tahun lalu tepatnya Aku mengenalmu dengan tanpa disengaja Seketika aku langsung mengagumimu begitu saja Karena lamanya kita bersama, aku pernah menganggapmu sebagai cinta pertama Sebab saat itu, ...

Read More »

Inilah Perlombaan yang Paling Mulia dan Dicintai Allah

thayyibah.com :: Perlombaan merupakan hal yg disukai oleh kebanyakan manusia. Apakah lomba dlm bidang olah raga, kecerdasan, kecantikan, atau pun selainnya. Apalagi jika di dlm perlombaan itu terdapat hadiah menarik yg sangat mahal n berharga, sudah barang tentu banyak yg mendaftar utk mengikutinya. Namun, sayangnya kebanyakan lomba yg diminati n diikuti oleh sbgn orang hanyalah perlombaan dlm hal- hal yg bersifat ...

Read More »

Jangan Terlalu Bersedih!

thayyibah.com :: Wahai saudaraku … Mungkin saat ini kau dirundung duka Tetapi seharusnya tidak membuat engkau berlarut lama   Wahai saudaraku … Ingatlah, kondisi kita tidak selamanya harus dalam suka Kadang akan merasakan duka Suka dan duka akan terus berganti dalam hidup kita   Wahai saudaraku … Takdir Allah itu begitu baik Jika kita pandang dari satu sisi mungkin terasa ...

Read More »