Tag Archives: Lazismu

Pay Later Syariah

Oleh: Joko Intarto Namanya ‘’BankZiska’’ Tapi BankZiska bukanlah bank. Setelah beroperasi tiga tahun, BankZiska berhasil menjadi model pemberdayaan pengusaha mikro dari jerat rentenir di Jawa Timur. Flyer elektronik itu saya terima Senin lalu melalui jejaring Whatsapp. Tampak seorang pria paruh baya berdiri di samping banner berlogo ISEF, BankZiska, dan Lazismu dengan tulisan mencolok: ‘’Bye Bye Pay Later…’’ Saya kenal pria ...

Read More »

Wasiat Pertama

Oleh: Joko Intarto Tepat setelah salat ashar jenazah Bu Riswati dimakamkan di Nglorok, makam desa, persis di samping sawah keluarga. Selesai pemakaman saya tunaikan wasiat pertama almarhumah: Menginfakkan semua uang sumbangan para pelayat kepada Lazismu. Nama Lazismu begitu melekat dalam hati almarhumah berkat layanan ambulans gratisnya. Selama 9 bulan terakhir ambulans Lazismu Grobogan yang wira-wiri mengantar ke rumah sakit dan ...

Read More »

Toko Donasi

Oleh: Joko Intarto Ada sebuah toko kecil. Lokasinya di Jalan R Suprapto, jalan utama di kota Purwodadi. Berada di kawasan bisnis dan perkantoran terpenting ibukota Kabupaten Grobogan itu. Dulu, toko ini melayani jasa fotokopi dan penjualan alat-alat tulis. Omsetnya bagus. Sejak pandemi, omset penjualan toko itu berangsur-angsur menurun, akhirnya tutup. Toko ini ditawarkan pemiliknya kepada Lazismu Grobogan untuk dikelola. Pertanyaannya, ...

Read More »

Mbah Bayan Menteng

Oleh: Joko Intarto Saya sangat senang melihat foto kiriman Pak Lambang Saribuana ini. Ada tempe Mbah Bayan dalam boks makan siang gratis yang dibagikan ke panti asuhan dan jamaah salat Jumat di Masjid At-Tanwir, PP Muhammadiyah, Menteng, Jakarta Pusat. Tempe tersebut diolah UKM binaan Lazismu Grobogan menjadi rendang tempe. Setelah dikemas hampa udara, rendang tempe dikirim ke Lazismu Kantor Layanan ...

Read More »

Kursi Panas

Oleh: Joko Intarto Saya berikan juga ucapan selamat kepada Prof Hilman Latief PhD. Meski, terus terang, saya kurang senang dengan jabatan barunya sebagai Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah di Kementerian Agama. Mengapa begitu? Karena jabatan yang satu itu boleh dibilang jabatan kursi panas. Terlalu banyak orang yang berkepentingan dengan jabatan itu. Banyak orang yang akhirnya bokongnya melepuh, bahkan gosong. Prof ...

Read More »

Rendang Kucingan

 Oleh: Joko Intarto Gayeng. Guyub. Begitulah suasana di pabrik tempe Mbah Bayan beberapa malam lalu. Andi boss Lazismu Grobogan datang bersama Supri, penanggung jawab program UMKM datang mengantarkan sample rendang tempe dan tempe bacem. Ada dua orang lagi yang menyertai mereka: koki yang memasak rendang dan bacem. Produksi pertama pekan lalu gagal total. Untuk kali kedua Andi dan Supri datang ...

Read More »

SSU AMBULANS

Oleh: Joko Intarto Mimpi boleh setinggi langit. Mulainya dari yang kecil-kecil. Yang penting jangan ditunda-tunda. Muhammadiyah memiliki ambulans ribuan unit. Tersebar di seluruh Indonesia. Semua beroperasi dengan aneka sistem yang tidak saling terhubung. Cara mengintegrasikan masing-masing ambulans masih manual. Lewat telepon, atau chatting. Sudah lama ada keinginan untuk membangun sistem informasi ambulans. Terutama ambulans milik Muhammadiyah itu. Tapi dari mana ...

Read More »

Qurban Frozen ala Grobogan

Oleh: Joko Intarto Dua jam yang produktif. Saya dapat ide baru setelah ngobrol dengan teman-teman pengurus Lazismu Grobogan, Jawa Tengah, di warung mi ayam pada tengah malam, pekan lalu: Qurban bisa sebagai sarana menggerakkan UKM dengan masa distribusi yang lebih panjang. Bagaimana caranya? Kabar Qurban Bersama Yatim rupanya sudah sampai Grobogan. Bahkan sebelum saya tiba di sana. Program pengelolaan daging ...

Read More »

Satu Menit

Oleh: Joko Intarto Hanya 1 menit yang diperlukan shohibul qurban ini untuk memutuskan bergabung dalam program Qurban Bersama Yatim. Itulah paket layanan qurban terbaru PT SSU (Surya Sejahtera Umat) pada Idul Adha dua bulan lagi. Apakah agenda qurban kali ini dikelola perseroan terbatas (PT)? Sama sekali tidak. PT SSU hanya mengelola pekerjaan yang sifatnya teknis seperti pick up daging qurban, ...

Read More »

Otak Sungsang

Oleh: Joko Intaro Jangan-jangan dunia ini sedang butuh orang-orang berotak sungsang. Sebab orang-orang berotak normal sudah tidak bisa lagi diharapkan. Prosesornya kemungkinan bobrok bobrok. Bisa jadi coding-nya ambyar. Karena terlalu lama terpapar virus jahat. Mulai korupsi, kolusi, nepotisme sampai aji mumpung: Mumpung (numpang) berkuasa. Saya ada dalam barisan kelompok otak sungsang yang ikut mengumpulkan dana kemanusiaan untuk rakyat Palestina. Saya ...

Read More »